4 Hero Dengan Skill Trap Mobile Legends (ML)

Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan deretan hero yang memiliki skill trap terbaik yang ada di Mobile Legends. Dengan menggunakan hero jenis ini kalian dapat dengan mudah untuk menjebak lawan dan membuat map dari kejauhan. Nah kira-kira apa saja hero dengan spesialis tersebut?

Mobile Legends merupakan salah satu game yang memiliki berbagai hero unik di dalamnya, mulai dari hero spesialis ganking, hero lincah, hero paling sakit, hero paling kuat dan ada pula hero dengan skill trap terbaik di Mobile Legends.

Skill Trap merupakan salah satu hero yang memiliki kemampuan ranjau atau yang bisa menjebak lawan dari kejauhan. Hanya segelintir hero saja yang memiliki kemampuan tersebut. Yang mana skill trap ini sangat cocok untuk dijadikan sebagai support di Mobile Legends.

Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan deretan hero yang memiliki skill trap terbaik yang ada di Mobile Legends. Dengan menggunakan hero jenis ini kalian dapat dengan mudah untuk menjebak lawan dan membuat map dari kejauhan. Nah kira-kira apa saja hero dengan spesialis tersebut?

4 Hero Dengan Skill Trap Mobile Legends (ML)

Selena

4 Hero Dengan Skill Trap Mobile Legends (ML)

Hero pertama dengan kemampuan skill trap terbaik adalah Selena. Selena merupakan hero mage assassin yang memiliki combo serangan yang sangat baik. Hero satu ini juga memiliki burst damage yang sangat tinggi dan cocok dijadikan sebagai carry dan juga support di early game.

Nah kemampuan Selena memiliki 6 skill aktif yang mana skill tersebut sangat bervariatif di Mobile Legends. Untuk melakukan trap pada lawan, Selena bisa menggunakan skill pertamanya yang memberikan mark ke area yang ditentukan. Skill tersebut akan meninggalkan sebuah tanda yang mana jika ada lawan yang melihatnya akan mendapatkan serangan berupa magic damage.

Diggie

Berikutnya ada hero Diggie yang merupakan hero dengan kemampuan skill Trap yang bisa dibilang sangat mematikan. Diggie dapat melakukan spam skill secara terus menurut, dan bahkan ketika di early, dengan tiga spam skill tersebut dapat membuat hero musuh yang melewatinya mati seketika.

Diggie sendiri merupakan hero support yang saat ini aktif dimainkan sebagai meta diggie feeder. Yang mana hero Diggie sangat cocok dimainkan di early game dan memiliki damage yang cukup tinggi sebagai hero Supports.

Popol dan Kupa

4 Hero Dengan Skill Trap Mobile Legends (ML)

Berikutnya ada hero Popol dan Kupa yang merupakan hero marksman yang sangat meta di Mobile Legends. Hero satu ini banyak digunakan dengan berbagai role yang ada. Seperti offlaner, support, dan bahkan menjadi tank.

Kemampuan skill trap yang dimiliki hero Popol dan Kupa sendiri memiliki fungsi seperti ranjau es, yang mana, Popol akan menempatkan sebuah ranjau yang tak terlihat oleh lawan, dan ketika lawan menginjaknya maka akan memberikan efek freeze pada lawan.

Nana

4 Hero Dengan Skill Trap Mobile Legends (ML)

Terakhir ada horo Nana yang merupakan hero support mage di Mobile Legends. Kalian pastinya tahu betul betapa mengesalkannya hero nana di Mobile Legends. Terlebih pada skill Morphnya yang bisa digunakan sebagai trap pada lawan dan membuat lawan menjadi seekor boneka.

Nana sendiri cukup banyak dimainkan, terlebih, Hero satu ini sangat cocok digunakan untuk mengcounter hero Chou dan hero lincah lainnya. Dengan skill tersebut, siapapun yang tertangkap pasti tidak mampu berkutik di Mobile Legends.

Nah itu saja deretan hero yang memiliki skill trap di Mobile Legends. Semoga dengan hadirnya deretan hero diatas dapat bermanfaat khususnya bagi kalian yang merupakan gamer Mobile Legends.

Jangan lupa untuk kunjungi terus website kami untuk mendapatkan informasi terbaru yang menarik lainnya seputar game Mobile Legends dan berita terbaru yang menarik lainnya. Stay Tune!

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie