Adaptasi Meta Lambat Buat Geek Fam Menumpul Di Pertengahan Musim

Geek Fam mendapatkan hasil yang baik di week ketujuh hari pertama dimana mereka mendapatkan poin positif melawan AURA. Perubahan seperti RenV jadi tank dan Despair jadi sidelaner terbukti efektif untuk Geek Fam.

Pada pekan awal MPL ID season 7 Geek Fam memang terlihat sangat kuat. Tetapi sayangnya adaptasi meta lambat buat Geek Fam menumpul di pertengahan musim. Hal ini dijelaskan oleh Despair, pemain Geek Fam.

Geek Fam mendapatkan hasil yang baik di week ketujuh hari pertama dimana mereka mendapatkan poin positif melawan AURA. Perubahan seperti RenV jadi tank dan Despair jadi sidelaner terbukti efektif untuk Geek Fam.

Despair sebelumnya memang kurang diaktifkan di Geek Fam. Dirinya lebih sering mengisi bangku cadangan sebagai sub, tetapi performanya tidak begitu buruk dan bahkan diluar banyak ekspektasi orang mengingat dirinya adalah sub.

Dilansir dari ONE Esports, Despair bermain tanpa beban. Dirinya menganggap bahwa game ini seperti scrim saja. Tanpa beban, Despair bermain sangat gemilang dan memberikan impact yang tinggi bagi Geek Fam.

Tak gugup sih (main di MPL), santai saja anggap scrim nasional. Alasan utamanya (saya dipilih bermain) memang karena META.

Mungkin karena adaptasi dengan META agak lambat, cuma itu.

Kami harus lebih konsisten. Tapi tidak ada tekanan dan santai saja. Tidak memikirkan klasemen seperti apa.

-ONE Esports-

Walau di pertengahan musim Geek Fam bermain kurang begitu baik, mungkin sekarang waktunya mereka bounceback. Agak sulit memang keluar dari dua terbawah mengingat Aerowolf juga bermain gemilang.

Adaptasi meta yang agak lambat ini memberikan hukuman yang berat bagi Geek Fam. Terancam tidak bisa ikut playoff, pastinya menjadi hal yang buruk bagi Despair dan kawan-kawannya.

Dengan adaptasi meta lambat buat Geek Fam menumpul memang agak sulit ya. Jika mereka bisa adaptasi cepat seperti EVOS dan RRQ mungkin Geek Fam bisa jadi salah satu team yang sangat kuat di MPL ID.

Ikuti juga media sosial kami di Instagram.

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie