Browsing author

Afifah Nurul Izza

sempet 2 tahun aktif scrim & turnamen ladies PUBG Mobile, tapi sekarang udah jadi bot hehe

MP5K VS DP-28 PUBG Mobile untuk Close Combat!

Jika kalian merupakan player yang senang atau bahkan memiliki skill di pertempuran jarak dekat (close combat) pastinya kalian tidak akan asing dengan senjata-senjata yang memiliki tingkat efisien yang tinggi seperti LMG dan SMG.

Meow Match, Game Kucing Terbaik!

Meow Match merupakan salah satu game kucing yang sedang viral saat ini. Bermain game dengan tema kucing pun akan membantu kalian menenangkan diri. Permainan kali ini memiliki pasarnya tersendiri, biasanya mulai dari anak kecil yang menyukai kucing, hingga orang dewasa yang mencintai kucing. Kitty pun tersebar di mana-mana sembari mencari perlindungan dari kalian.  Seperti yang […]

Idle Bear Market, Game Dengan Konsep Menarik!

Idle Bear Market merupakan game idle dengan konsep yang cukup unik dan berbeda dari yang lain. Mengapa seperti itu? Kalian dapat mengatur keuangan kalian untuk melakukan upgrade beruang-beruang pemancing. Selain itu, kalian pun dapat melakukan pengendara kargo, dan juga penjual ikan. Kalian pun dapat merekrut asisten untuk mengotomatisasi kegiatan-kegiatan tersebut. Dengan itu, kalian akan mendapatkan […]

MP5K atau UMP45 di Vikendi PUBG Mobile yang Kamu Pilih?

SMG merupakan senjata kecil yang memang diciptakan untuk pertempuran di jarak dekat. Dua nama SMG yang pasti kalian kenal adalah UMP45 dan MP5K. MP5K merupakan senjata SMG yang hanya bisa kalian temukan di map Vikendi. Namun pertanyaannya, diantara keduanya mana yang terbaik?