Browsing author

dimas aryo

Tetap Nyaman Saat Menatap Layar! Maksimalkan Monitor BenQ dengan Eye-Care U

Ketika bekerja dan belajar secara digital menjadi kegiatan yang tak terhindarkan, terkadang timbul rasa tidak nyaman akibat penggunaan layar pada jangka panjang. Berdasarkan masalah tersebut, BenQ melihat kebutuhan untuk melindungi mata dan berdedikasi untuk mengembangkan fitur demi kenyamanan indra penglihatan yang sangat berharga. COVID-19 telah mengubah cara bekerja dan belajar sebagian besar masyarakat dunia, termasuk […]

Indonesia Kebagian Jatah Perilisan Terbatas Apex Legends Mobile!

Apex Legends merupakan game Battle Royale buatan Respawn Entertainment yang mengusung sistem Free-to-Play dengan pengembangnya adalah Respawn Entertainment. Berlatar belakang pada alam semesta yang sama dengan Titanfall, game yang dirilis oleh Electronic Arts ini sudah tersedia pada konsol PlayStation 4, Xbox One, Nintendo Switch, dan PC. Selain kabar mengenai perayaan 3rd Anniversary, Electronic Arts juga […]

BenQ Umumkan Monitor Gaming MOBIUZ, Sudah Hadir di Indonesia!

Salah satu produsen monitor gaming yang sudah tidak asing lagi namanya, BenQ baru saja mengumumkan rilisnya dua Monitor Gaming mereka yang terbungkus dalam seri MOBIUZ, kedua monitor tersebut adalah EX3210U dan EX2710U. EX3210U dan EX2710U sendiri menawarkan fitur kualitas gambar 4K UHD, Audio 2.1-channel dengan subwoofer, remote control, dan AI noise-cancelling microphone. Tak hanya itu […]

FSP Group Perkenalkan Jajaran PSU Hydro GT Pro Series Terbaru Mereka!

FSP Group, produsen power supply unit (PSU) hari ini resmi mengumumkan jajaran produk PSU HYDRO GT PRO Series terbaru. FSP Group, produsen power supply unit (PSU) hari ini resmi mengumumkan jajaran produk PSU HYDRO GT PRO Series terbaru. HYDRO GT PRO Series hadir untuk membantu pengguna mencapai kinerja maksimal dari sebuah PC. Jajaran PSU yang […]

Philips Monitors Mengumumkan Kemitraan Promosi Baru dengan Film bertajuk Action Adventures dari Sony Pictures berjudul “Uncharted”

Philips Monitors mengumumkan kemitraan promosi baru dengan film Action Adventures dari Sony Pictures yang akan dating berjudul “Uncharted” dalam perayaan rilis eksklusif film tersebut di bioskop pada Februari 2022. Dengan Uncharted yang menampilkan kisah epik yang pasti akan membuat penonton terkesima, inti dari kolaborasi ini adalah untuk menghadirkan monitor luar biasa kepada konsumen yang dapat […]

Perilisan Terbatas Apex Legends Mobile Telah Resmi Dimulai di Indonesia!

Electronic Arts (EA) selaku pihak penerbit secara resmi telah memulai tahap perilisan terbatas Apex Legends Mobile di Indonesia pada 8 Maret 2022, jam 07.00 WIB. Gamer sudah dapat bermain dalam tahap Perilisan Terbatas dengan mengunduh Apex Legends Mobile dari Google Play dan App Store. Selain Indonesia, negara lain yang mendapat kesempatan untuk berpartisipasi dalam perilisan […]

PUBG MOBILE Datangkan Era Baru Lewat Kolaborasi Bareng Warframe!

Setelah berkolaborasi dengan anime Jujutsu Kaisen, PUBG MOBILE kembali mengumumkan kolaborasi terbarunya dengan MMORPG karya Digital Extremes, Warframe. Kolaborasi ini dimulai dengan pre-event terbatas mulai 10-23 Maret 2022 dan dilanjutkan dengan perilisan resmi yang akan tiba di versi 1.9 dalam waktu dekat. Warframe merupakan MMORPG yang sangat populer sejak tahun 2013. Terkenal sebagai game dengan […]

BenQ Jalin Kemitraan dengan SMI untuk Distribusi Produk Monitor Premium di Seluruh Indonesia

BenQ, perusahaan inovator global terkemuka dalam teknologi visual, telah mengumumkan kemitraan dengan PT Synnex Metrodata Indonesia (“SMI”), salah satu entitas anak PT Metrodata Electronics Tbk (IDX: MTDL) yang fokus di bidang Distribusi Teknologi, Informasi dan Komunikasi (TIK) Digital, sebagai distributor resmi untuk memasarkan rangkaian produk line up monitornya. Tidak hanya fokus pada produk gaming, namun […]

PUBG Mobile Rilis Versi 1.9, Ini 7 Hal Baru yang Wajib Kamu Coba!

PUBG MOBILE secara resmi memasuki Versi 1.9 bersamaan dengan ulang tahunnya yang ke-4 bertajuk “Vibrant Anniversary”. Seluruh pemain bisa melakukan update ke versi terbaru mulai 18 Maret 2022. Ada konten baru di update versi 1.9 ini? Berikut pembahasannya! 1. Mode Baru: Vibrant Anniversary Setelah ditemani oleh mode Spider-Man: No Way Home dan Jujutsu Kaisen di […]