Browsing author

Riswan Khun

Seorang pro player mobile legends dan suka sekali game berbasis RPG, JRPG, dan sebagainya.

Bocoran Skin Season 21 Mobile Legends (ML)

Ini bocoran hadiah skin Season 21 pada game Mobile Legends. Setiap musimnya Moonton selalu menghadiahkan satu skin bagi para pemainnya, skin tersebut diberikan secara gratis bagi pemain yang mencapai rank tertentu.

Penjelasan Battery Genshin Impact, Maksimalkan Elemental Brust DPS!

Ini penjelasan menegani Battery serta tips bagaimana memaksimalkan Elemental Brust untuk karakter DPS kalian di Genshin Impact. Kalian wajib tahu! Istilah Battery baru-baru ini banyak digunakan oleh para pemain Genshin Impact, yang mana istilah ini wajib kalian ketahui khususnya bagi kalian yang bermain dengan tipe DPS dengan Elemental Brust. Misalnya Ayaka, karakter satu ini sangat […]

Cara Melihat Terakhir Online di Mobile Legends (ML)

Mobile Legends merupakan salah satu game MOBA yang bisa kalian mainkan secara online. Kalian bisa bermain bersama dengan orang lain di seluruh dunia, game ini memungkinkan kalian untuk memiliki seorang teman, lalu tahukah kalian cara melihat terakhir teman online di Mobile Legends?