Sacred Statue Hayabusa Mobile Legends (ML) Jul 2020, Keren Banget!

Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan penjelasan mengenai Hayabusa Sacred Statue Mobile Legends, untuk kalian yang penasaran bagaimana bentuk dari sacred statue nya, Yuk langsung saja simak ulasan nya di bawah ini!

Sacred Statue adalah item perlengkapan dari sebuah hero yang bisa digunakan dalam suatu gameplay Mobile Legends. Sacred Statue bisa kalian dapatkan dengan cara membeli nya di shop menggunakan Twilight Coin. Twilight Coin bisa kalian dapatkan dari menyelesaikan misi di Mystery Code dari suatu hero. Starlight Member Mobile Legends bulan Juli Mendatang akan menghadirkan skin Starlight Hayabusa Biological Weapon dan Hayabusa Sacred Statue.

Selain dari membelinya dari shop Sacred Statue juga bisa kalian dapatkan dengan menjadi starlight member di Mobile Legends. Dengan menjadi member kalian tidak usah repot-repot mendapatkan scarlet statue. Kalian juga akan menerima berupa buff sesuai dengan apa yang ada di scarlet status mobile legends yang kalian gunakan.

Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan penjelasan mengenai Hayabusa Sacred Statue Mobile Legends, untuk kalian yang penasaran bagaimana bentuk dari sacred statue nya, Yuk langsung saja simak ulasan nya di bawah ini!

Hayabusa Sacred Statue Mobile Legends

Hayabusa merupakan hero Assassin yang akan diberikan skin starlight oleh Moonton selaku Developer Mobile Legends beserta sacred statue nya di bulan juli mendatang. Kalian bisa mendapatkan skin Biological Weapon dan Sacred Statue nya dengan cara menjadi starlight Member Mobile Legends yang bisa kalian beli seharga 150.000 an saja.

Dengan menjadi Starlight member banyak keuntungan yang bisa kalian peroleh diantaranya mendapatkan skin, mendapatkan sacred statue, dan mendapatkan berbagai item yang ada di Mobile Legends. Ada misi khusus starlight member yang jika kalian selesaikan akan mendapatkan hadiah. Ketika level misi Starlight Member kalian mencapai level 60 kalian baru akan mendapatkan Sacred Statue di Mobile Legends.

Menggunakan Sacred Statue sendiri dalam gameplay dapat membuat tampilan turret kalian menjadi lebih keren. Sacred Statue yang kalian dapatkan di bulan Juli mendatang adalah dari hero Hayabusa. Nama dari Sacred Statue nya sendiri adalah Master of Ninjutsu sesuai dengan role hero Hayabusa yaitu assassin. Role Assasins mobile legends sendiri merupakan role yang memang sebagai dewa kematian di mobile legends dengan damage yang sakit dan juga mobilitas yang tinggi

Tampilan Patung Hayabusa yang Keren!

Tampilan Sacred Statue Hayabusa Mobile Legends sangat keren karena terlihat seperti hero Hayabusa yang sedang mengarahkan katana ke arah lawan nya. Secara keseluruhan sangat bagus karena cukup sederhana namun terkesan cukup elegan. Perlu kalian ingat bahwa sacred statue master of ninjutsu ini bisa kalian dapatkan dengan cara mencapai level maksimal di misi harian starlight member kalian.

Mobile Legends memang sedang banyak sekali menggarap project baru yang bertujuan membuat hero-hero yang ada di dalam nya menjadi lebih keren dan lebih kuat lagi. Dengan menyediakan fitur starlight member juga sangat bermanfaat sekali untuk para player yang membelinya.

Hal ini karena dengan menjadi starlight member akan terbuka hero trial yang bisa digunakan beserta dengan skin nya baik dalam mode klasik maupun mode ranked.  Banyak juga reward yang bisa kalian dapatkan dari misi starlight. Ada juga Gems Starlight yang bisa kalian kumpulkan untuk ditukar dengan skin yang ada pada Starlight Shop.

Nah itulah penjelasan mengenai Hayabusa Sacred Statue Mobile Legends yang akan hadir di bulan Juli Mendatang. Untuk kalian yang ingin mendapatkan nya silahkan beli Starlight Member bulan Juli dan rasakan sendiri sensasinya menggunakan Sacred Statue Master of Ninjutsu Hayabusa!

MLMobile Legeds