Cara Lancar Tanpa Lag PUBG Mobile Biar Chicken Dinner!

Lag atau patah-patah terkadang dapat terjadi apabila smartphone kalian tidak memadai. Mulai dari spesifikasi smartphone tersebut, maupun internal storage dari smartphone itu sendiri.

PUBG Mobile merupakan game yang sangat banyak sekali diunduh oleh kaum muda. Mereka memainkan ini dikala penat, setelah kuliah, atau di waktu malam hari yang suntuk. Namun salah satu permasalahan hingga saat ini yaitu lemot atau biasa disebut dengan kata kata lag. Kalian bisa ikuti Cara Lancar Tanpa Lag PUBG Mobile Biar Chicken Dinner!. Selain itu, kalian harus meredam lag kalian di smartphone.

Lag atau patah-patah terkadang dapat terjadi apabila smartphone kalian tidak memadai. Mulai dari spesifikasi smartphone tersebut, maupun internal storage dari smartphone itu sendiri. Namun ada banyak cara agar bermain PUBG Mobile ini tanpa harus merasakan patah-patah atau exit game secara tiba-tiba.

Cara Lancar Tanpa Lag PUBG Mobile

Berikut ini kami akan jelaskan beberapa point agar kalian tau bagaimana cara tanpa lag saat bermain pubg mobile pada saat ini.

Pastikan Aplikasi PUBG Mobile mu update selalu

Cara Lancar Tanpa Lag PUBG Mobile yang pertama adalah Memastikan Aplikasi PUBG Mobilemu merupakan update terakhir dari Play Store maupun App Store. Ini merupakan hal yang paling utama agar tidak lemot atau lagging saat kamu bermain game. Maka dari itu cek selalu aplikasimu ya! agar tidak tertembak secara tiba-tiba dan exit game seketika tanpa hal yang jelas.

Cek Sistem Operasi dari Smartphonemu Merupakan Cara Lancar Tanpa Lag PUBG Mobile

Sistem Operasi dari smartphonemu juga harus selalu menjadi update yang paling terbarukan supaya di saat kamu membuka aplikasi tidak membuatmu geram sendiri karena menunggu lama untuk masuk ke dalam lobby. Hal ini merupakan Cara Tanpa Patah-Patah PUBG Mobile Biar Menang yang kedua

Ini adalah hal yang sangat penting juga karena PUBG Mobile memiliki minimal spesifikasi khusus untuk mengunduh appnya. Untuk Android minimal harus sudah bersistemkan operasi Android 5.1.1 Lollipop sedangkan untuk IOS harus udah bersistemkan IOS 9.

Jaringan Internet kencang

Tips agar lancar tanpa lag menurut Esportsku yang ketiga adalah Jaringan Internet yang memadai. Dengan adanya Wi-Fi itu sangat membantumu saat bermain PUBG Mobile agar lebih stabil di dalam game. Cara Lancar Tanpa Lag PUBG Mobile Biar Chicken Dinner ini yang termudah diantara ketiganya.

Jika di dekatmu belum tersedia Wi-Fi, setidaknya kalian bisa membeli paket 4G LTE di counter hp di dekat tempat tinggal kalian. Sampai saat ini 4G LTE merupakan sinyal terkencang yang ada di Indonesia. Dan kalian harus bermain di server Asia, karena hampir di setiap harinya server Asia memiliki ping yang selalu kecil alias hijau, yang artinya sangat lancar dalam bermain tanpa harus patah-patah.

Bersihkan RAM secara berkala

Tips agar lancar tanpa lag menurut Esportsku yang keempat adalah bersihkan RAM secara berkala. Sama layaknya minimal dari spesifikasi sistem operasi, RAM untuk memainkan PUBG juga ada batas minimalnya. Untuk Android sendiri minimal 2 GB kosong sedangkan untuk IOS minimal 1 gb kosong. Disarankan kalian memiliki smartphone yang mempunyai kapasitas ramnya sebanyak 4 GB keatas agar lancar bermain.

Itulah Cara Tanpa Patah-Patah PUBG Mobile Biar Chicken Dinner yang bisa kalian terapkan ketika bermain PUBG Mobile. Pastikan kalian mengikuti Cara Tanpa Patah-Patah PUBG Mobile Biar Chicken Dinner dengan sesuai urutannya ya!

PUBGPUBG MOBILE
Comments (0)
Add Comment