Jota Free Fire Review, Skills, Tips, dan Kombo Terbaik FF!

Disini kami akan memberikan review lengkap mengenai karakter Free Fire Jora. Mulai dari skill, senjata dan kombo karakter yang nantinya akan dijelaskan lebih lanjut. Dengan begitu kalian bisa menggunakna karakter ini dengan mudah.

Free Fire adalah game battle royal yang cukup populer di Indonesia. Yang berbeda dari game ini dari Battle Royal lainnya adalah adanya fitur karakter free fire. Disini jika kalian menggunakan karakter tertentu, kalian akan mendapatkan skill yang dimiliki karakter tersebut. Jadi kalian akan mempunyai skill yang beragam yang membuat kalian dapat menggunakannya di game. Hal ini dapat menguntungkan juga merugikan player, karena itu kalian harus bermain secara pintar agar dapat memenangkan game. Nah, kali ini kami akan bahas tentang Jota Free Fire Review, Skills, tips, dan Kombo terbaik FF

Disaat bermain squad, pasti setiap anggota ada yang menggunakan karakter yang berbeda dan ada yang menggunakan karakter yang sama. Kalian bisa menggunakan kesempatan ini untuk bekerja sama dengan skill masing-masing untuk melawan musuh. Sebelum itu kalian harus tahu terlebih dahulu skill dari karakter yang kalian gunakan. Jota adalah salah satu karakter yang memiliki karakter di Free Fire yang sangat kuat. Jota memiliki skill yang dapat memberikan heal kepadanya jika dirinya membunuh musuh menggunakan SMG atau Shotgun. Hal ini membuatnya cocok sebagai seorang rusher.

Disini kami akan memberikan review lengkap mengenai karakter Free Fire Jora. Mulai dari skill, senjata dan kombo karakter yang nantinya akan dijelaskan lebih lanjut. Dengan begitu kalian bisa menggunakna karakter ini dengan mudah.

JOTA FREE FIRE

Jota adalah seorang karakter free fire yang sangat kuat dalam menyerang musuh dari dekat. Dengan SMG dan Shotgun sebagai senjatanya, karakter ini dapat menyerang tanpa takut kehilangan darahnya. Ketika menggunakan salah satu senjata tersebut, Jota menjadi karakter yang kuat dalam serangan jarak dekat, karena itu SMG dan Shotgun adalah pilihan yang senjata yang sangat kuat untuknya.

Jota adalah karakter yang mudah digunakan untuk kalian. Sebab, cara bermainnya cukup sederhana, kalian hanya perlu lari mendekati musuh dengan cepat dan membunuhnya. Sebagai Rusher free fire, Jota tidak perlu kawatir karena dirinya dapat mendapat heal ketika mendapat kill dari skillnya. Tapi kali harus mengguanakn SMG atau Shotgun untuk mendapat heal. Kedua senjata tersebut juga adalah senjata close range yang sangat ganas, jadi kalian lebih baik mendekati musuh untuk serangan efektif.

Disaat bermain, lebih baik kalian mencari Senjata SMG atau Shotgun untuk memanfaatkan Skillnya. Jika kalian menggunakan senjata lain seperti Sniper, skillnya tidak efektif dan membuatnya menjadi tidak efektif. Setelah itu, Senjata SMG atau Shotgun adalah senjata rusher yang dapat membunuh lawan dari jarak dekat dengan cepat. Kalian tidak perlu khawatir, karena bila kalian melakukan kill kalian akan mendapatkan heal dari skillnya. Karena itu, Jota menjadi seorang rusher yang sangat kuat.

Tapi tentu saja, bermain sendiri membuat Jota menjadi sangat sulit digunakan. Karena itu kalian membutuhkan karakter lain untuk membantu kalian dalam melawan musuh kalian. Kalian akan membutuhkan Squad yang dapat memberikan bantuan survavibility bagi Jota atau seorang healer yang dapat membantu Jota untuk mempertahan kan darahnya selama game. Karena itu kerja sama tim juga dibutuhkan dalam bermain.

SKILL FREE FIRE JOTA

Skill Jota adalah Sustained Raid, Skill ini dapat memberikan heal kepadanya jika melakukan kill. Karena itu Jota adalah seorang Rush yang kuat dan dapat menahan serangan musuh. Skill akan aktif bila kalian menggunakanSMG atau Shotgun, senjata close range yang kuat. Jadi Jota adalah karakter yang kuat melawan musuh dalam jarak dekat pula.

Jota memiliki skill yang dapat memberikan Heal bila membunuh musuh menggunakan SMG atau Shotgun. Di level 1 Jota hanya mendapat kan heal sebanyak 25 HP. Walaupun begitu heal ini terbilang lumayan. Lalu, skill ini memiliki Cooldown selama 5 detik, jadi kalian tidak bisa tersu menggunakannya dalam jangka waktu singkat. Jadi kalian harus berhati-hati dalam menyerang musuh juga. Saat level meningkat, kalian juga akan meningkatkan efek skillnya.

Setiap naikknya level, efeknya akan bertambah seiring bertambahnya level. Di level 1 Jota akan terheal sebanyak 25 HP dan akan bertambah seiring tambahnya level pula. Healnya akan bertambah sebanyak 3 HP setiap levelnya. berarti pada level 2 adalah 28 HP, level 3 bertambah 31 HP dan seterusnya hingga level 8. Jika kalian perhatikan heal yang diberikan sangat lah tinggi dan membuatnya dapat memberikan heal yang sangat besar.

Di level 6, yaitu level maksimumnya, Kalian akan mendapatkan heal sebesar 40 HP. Healnya bisa memberikan HP hampir setengah darahnya. Namun, Cooldownnya tetap sama 5 detik. Jadi tidak akan berubah Cooldown. Heal ini sangatlah kuat untuk menutupi damage yang kalian terima, jadi akan membuat kalian menjadi seorang Rusher yang kuat. Seperti yang dikatakan sebelumnya, Kalian harus menggunakan SMG atau Shotgun untuk melakukan kill. Kalau tidak skillnya tidak akan aktif.

CARA BERMAIN JOTA FREE FIRE

Jota adalah karakter yang mudah digunakan karena cara bermainnya cukup barbar. Kalian hanya perlu menyerang musuh dari dekat dan menembak dengan senjata kalian. Jika kalian berhasil membunuh musuh, kalian akan mendapat heal yang akan menutupi damage yang kalian terima sebelumnya. Jadi kalian tidak perlu takut untuk melakukan Rush. Maka dari itu kalian SMG atau Shotgun agar lebih efektif. Ditambah lagi kalian hanya bisa mengaktifkan skillnya.

Jadi di awal game kalian harus mencari Senjata dan armor agar dapat menahan serangan musuh. Senjata seperti Shotgun sangat cocok untuknya, karena memiliki damage Close Range yang kuat. Dengan mencari Vest dan Helmet, kalian juga bisa menahan serangan musuh dan saat mengkill musuh, kalian bisa menutupi damage sebelum.

KOMBO TERBAIK UNTUK JOTA FREE FIRE

Saat bermain squad, kalian pasti bertemu dengan karakter lain yang akan membantu kalian. Jika kalian memikirkan combo terbaik yang dapat kalian gunakan untuk Jota free fire. Kalian bisa menggunakan Support yang dapat membantu Jota dalam melakukan Rush. Dengan begitu kalian bisa melakuka Rush dengan Aman.

Karakter dengan buff atau heal akan membantunya dalam melawan musuh. kalian bisa menggunakan heal untuk menutup damage musuh yang diberikan untuk Jota. Juga, kalian bisa menggunakan Buff yang akan membuat Jota menjadi lebih mudah mendekati musuh. Banyak karakter selain support yang bisa bekerja sama dengan Jota untuk membentuk squad. Berikut ini adalah Kombo terbaik yang cocok untuk Jota untuk kalian coba bersama teman kalian.

DJ ALOK

DJ Alok free fire adalah karakter buffer yang dapat memberikan Movement speed dan heal di area sebesar 5m. Support yang satu ini adalah yang terbaik karena, kalian tidak hanya bisa mendekati musuh dengan mudah menggunakan Jota, tapi kalian juga mendapat heal yang besar dari skillnya DJ Alok. Jika kalian sedang di tengah pertarungan, kalian bisa menggunakan skill DJ Alok untuk memberikan buff, lalu Jota maju untuk melakukan Rush dengan movement speed yang ditingkatkan.

KAPELLA

Kapella Free Fire adalah seorang support yang dapat menambah Heal effect dari tim membuatnya menjadi support yang baik untuk tim yang mengandalkan heal. Skill Jota akan memberikan Heal jika dia melakukan kill. Setelah itu, Kapella akan menambah heal yang dimiliki Jota dan di tingkatkan dengan skillnya. Jadi nantinya Jota akan mendapatkan heal yang sangat besar dari skill Kapella. Kalian juga bisa menggabungkannya dengan DJ Alok jadi kalian ber-3 akan mempunyai suplai heal yang luar biasa banyak.

MOCO

Moco adalah seorang Observer yang dapat menandai musuh yang dia serang agar bisa dilihat timnya. Karakter ini cocok untuk menandai musuh agar timnya tau dimana musuh berada. Di saat Moco menyerang musuh, Jota Free Fire jadi tahu dimana musuh berada di bisa mengejarnya disaat itu juga. Jadi jika kalian Menggunakan Moco, jangan sampai kalian lepas dari pandangan musuh dan terus menyerang. Setelah itu biarkan Jota untuk mendapatkan kill agar skill Jota aktif.

PRO DAN KONTRA MENGGUNAKAN JOTA

Setiap karakter memiliki Pro dan Kontra dalam menggunakannya, jika kalian mengetahuinya kalian bisa menghindari hal yang tidak dingiinkan dan mengetahui lebih baik dalam menggunakan karakter ini. Berikut ini adalah Pro dan Kontra dalam menggunakan Jota.

PRO

  • Sangat kuat dalam serangan jarak dekat
  • Mempunyai heal yang membuatnya sulit untuk dibunuh
  • Mempunyai sinergi dengan banyak karakter

KONTRA

  • Sangat lemah dalam serangan jarak dekat
  • Healnya memiliki Cooldown yang membuatnya sulit untuk melawan banyak orang
  • Sulit untuk bermain sendiri

Sebagai karakter Rush, Jota adalah karakter yang sangat kuat dalam serangan jarak dekat dan memiliki damage yang tinggi saat melawan musuh. Hanya masalahnya, Jota akan kesulitan melawan musuh di jarak jauh karena senjata SMG atau Shotgun tidak memiliki range yang tinggi. Setelah itu, walaupun healnya sangat tinggi saat melakukan kill, Cooldownnya juga cukup mengganggu untuk melawan banyak orang. Karena kalian hanya bisa melakukan heal selama 5 detik sekali. Jadi hati-hati dalam melakukan rush menggunakan Jota Free Fire.

Itulah Review Lengkap karakter Jota yang bisa menjadi panduan kalian bermain Free Fire. Karakter ini adalah seorang Rusher yang handal dengan SMG dan Shotgun sebagai senjatanya. Kalian bisa melakukan Rush dan mendapat heal saat membunuh musuh membuatnya dapat bertahan melawan banyak orang. Tetapi tetap harus waspada, karena healnya memiliki Cooldown. Jadi Jota adalah salah satu Rusher yang kuat.

BERITA TERBARU FREE FIREff