5 Karakter Camping Free Fire Terbaik, Strategi Camp FF!

Camping juga efektif jika kalian bermain tidak percaya diri. Camping akan memaksa lawan untuk mencari kalian dan dengan strategi ini kalian bisa aman. Tingkat sukses booyah nya pun juga tidak buruk.

ada 5 karakter camping Free Fire terbaik yang harus kalian tau. Dalam game battle royale shooter ada beberapa strategi yang bisa kalian jalankan. Mungkin kalian ingin bermain lebih agresif, mungkin pasif, atau kalian ingin rushing dan terus bergerak semuanya bisa kalian lakukan. Tetapi ada satu strategi yang cukup menarik dan beberapa kali digunakan oleh banyak orang, yaitu camping FF.

Camping adalah metode atau strategi yang sesuai namanya. Camping berarti kalian “berkemah” atau ngendok di satu tempat dan menunggu lawan lewat ataupun ada yang lengah. Tentunya cara ini seringkali membuat lawan kesal dan kalian bisa bermain lebih santai dan aman.

Camping juga efektif jika kalian bermain tidak percaya diri. Camping akan memaksa lawan untuk mencari kalian dan dengan strategi ini kalian bisa aman. Tingkat sukses booyah nya pun juga tidak buruk. Kalian bisa menunggu sampai lawan habis dan menunggu ada yang lewat saja.

Disini kami akan memberikan 5 karakter camping Free Fire terbaik yang bisa kalian gunakan. Karakter-karakter ini memang cukup kuat untuk menahan serangan ataupun mempersiapkan posisi camping. Bisa kalian gunakan dengan mudah.

Berikut ini daftar karakter free fire yang menang terbaik saat melakukan camping FF

Wukong

Wukong mungkin adalah salah satu karakter terbaik yang dapat kalian gunakan untuk strategi camping. Karakter yang satu ini memiliki skill yang sangat menarik, yaitu dapat melakukan kamuflase menjadi semak. Tentunya hal ini bisa kalian manfaatkan untuk keuntungan kalian masing-masing.

Wukong juga bisa menggunakan beragam senjata yang cocok dirinya gunakan. Camping biasanya akan membutuhkan dua jenis senjata, yaitu jarak dekat dan jarak jauh. Wukong juga bisa memanfaatkan kedua jenis ini untuk ambush.

Rafael

Rafael adalah karakter yang cukup kuat jika digunakan dengan benar. Dirinya mampu tidak terdeteksi oleh radar atau minimap, membuatnya sangat berbahaya jika digunakan dengan benar dan akurat. Sebagai camper dirinya juga sangat mengerikan.

Rafael tidak bisa dianggap remeh jika bermain sebagai camper. Dirinya yang memiliki skill sulit untuk dideteksi mampu dimanfaatk untuk untuk membunuh banyak lawan. Tentunya dirinya ini harus dimainkan oleh orang yang ahli.

Andrew

Salah satu karakter yang serbaguna, Andrew dapat kalian mainkan untuk situasi apapun. Andrew juga bisa kuat jika kalian mainkan sebagai camper berkat skill tanky miliknya. Dirinya sulit sekali dilawan.

Tidak ada sesuatu yang spesial dari Andrew, hanya saja berkat skillnya sulit dibunuh. Oleh karena itu jika bermain camping dirinya kuat ketika melakukan ganking.

Antonio

Cukup tebal dan mengganggu lawan terus, dirinya memang sangat kuat cocok sekali dengan karakter camping Free Fire terbaik. Antonio memiliki HP yang cukup tinggi dan dapat dimanfaatkan jika ingin bermain pasif. Turtling adalah keahliannya selain bermain agresif.

Antonio memiliki HP yang lebih tinggi ini bisa bermain camping dengna konsisten. Salah satu keahliannya adalah bermain di situasi apapun.

Hayato

Baru saja mendapatkan awakening, tentu membuatnya semakin kuat untuk menjadi karakter camping Free Fire terbaik. Hayato dapat kalian mainkan sebagai agresif ataupun pasif. Sangat kuat dan juga konsisten.

Dirinya bisa dimainkan sebagai agresif dan pasif ini juga menjadi keuntungan. Hayato jika dimainkan camper tentunya tidak akan mudah kalah juga, bahkan mematikan.

Itulah 5 karakter camping Free Fire terbaik yang bisa kalian gunakan. Tentunya karakter-karakter ini sangat konsisten dan bisa kalian andalkan jika kalian ingin bermain ngendok atau camping.

BERITA TERBARU FREE FIREff
Comments (0)
Add Comment