Pisau Lempar FF Harus Ada Di Battle Royale Free Fire?

Update yang diberikan kedalam game ini, memang ada banyak dan pasti keren semua. Apalagi kalau misalnya pisau Lempar memang dihadirkan langsung, kedalam game Free Fire ini pada mode battle royale. Mungkin hal tersebut, akan menjadi cukup menarik sekali. Penasaran? Langsung saja kita simak penjelasannya pada aritkel dibawah ini ya.

Beragam hal baru memang unik, tapi bagaimana jika Pisau Lempar Ada Di Mode Battle Royale Free Fire. Pastinya jika hal seperti ini ada, tentu saja itu akan membuat alur pertandingan menjadi lebih seru. Bermain game ini memang ada banyak hal yang menarik, jadi kita harus tau hal tersebut agar nantinya juga tidak mengalami kesulitan sama sekali.

Senjata yang dihadirkan kedalam game Free Fire ini, memang ada banyak dan pastinya cukup bagus untuk digunakan. Apalagi untuk nantinya juga ini akan membantu kalian, saat bertanding melawan musuh juga. Pada saat kita sudah mencapai rank tinggi, ketahuilah Tipe Senjata Free Fire yang ada sekarang ini. Karena hal tersebut, memang cukup penting sekali.

Pisau Lempar Ada Di Mode Battle Free Fire

Kalau kalian bertanding melawan musuh, memang harus bisa pakai hal unik dan pastinya itu adalah senjata. Tentu saja dengan memakai senjata kita pasti, akan lebih mudah lagi untuk membunuh musuh tersebut. Apalagi dari semua hal seperti ini, kita pastinya tidak akan pernah bosan lagi untuk merasakan kemenangan pakai senjata yang unik.

Baca Juga: Isu Update FF Besar September 2020 Di Free Fire?

Baca Juga: Event FF Hari Ibu Didalam Game Free Fire, Perlukah?

Dari beragam update yang dihadirkan kedalam game Free Fire ini, kita bisa kehadiran banyak senjata keren yang bisa digunakan. Tapi bagaimana jika ada senjata, dimana itu merupakan sebuah Pisau lempar yang berada di mode Cold Steel. Tentu saja hal tersebut memang cukup bagus, serta bisa kita rasakan untuk sekarang ini juga.

Pisau memang menjadi salah satu senjata yang kuat, tapi hanya dari jarak dekat saja. Meskipun begitu pisau yang ada didalam game Free Fire, bisa kita lempar juga nantinya. Tapi kita harus tau dulu kalau misalnya pisau itu, hanya berada didalam mode Cold Steel saja. Jadi untuk saat ini memang belum ada pada Battle Royale, meskipun begitu bisa saja hadir juga.

Permainan FF akan lebih menarik tentunya jika pisau lempar bisa dihadirkan pada Battle Royale FF. Teknik melempat senjata akan jadi gaya permainan yang menyenangkan sekaligus penuh dengan tantangan di game Free Fire. Dan bisa jadi ini akan jadi inovasi yang mengangkat nama FF di jajaran game battle royale saat ini.

Mempunyai Damage Besar di FF!

Kalau didalam mode cold steel, pisau ini mempunyai damage yang besar sekali. Bahkan lemparan dari pisau tersebut bisa langsung membuat kita langsung mati, karena damage yang diberikan memang besar sekali. Tapi untuk yang sekarang ini, kalian harus tau apakah wajar jika senjata Pisau Lempar tersebut masuk dalam mode battle royale.

Memang bisa kalau misalnya dimasukan kedalam mode ini, tapi kita harus tau juga jika damage senjata ini harus dikurangi. Karena kalau misalnya sampai benar – benar, hal tersebut memang harus dilakukan. Jka kita tau damage yang besar masuk dalam mode tersebut, pasti banyak player yang akan lebih sering memakai pisau lempat ini untuk bertempur.

Sehingga hal tersebut akan membuat alur pertandingan ini, menjadi kurang bagus dan tidak seimbang juga. Apalagi sekarang juga kalian semu harus tau, jika senjata yang dihadirkan kedalam game Free Fire masih ada banyak dan mungkin salah satunya pisau lempar ini.

Baca Juga: Cara Zipline Free Fire Untuk Aman Di FF

Baca Juga: Senjata CG15 Mendapat Buff FF Terbaru Di Free Fire

Kalian bisa saja berharap kalau senjata ini nanti, akan dihadirkan kedalam mode battle royale tersebut. Apalagi dari hal seperti ini nantinya, kita tidak akan pernah bosan lagi untuk memainkan game Free Fire kedepannya. Jika senjata pisau lempar dihadirkan, maka kita bisa bermain lebih aman dan seru dari sebelumnya juga.


Oiya kalian semua juga jangan lupa Follow Kami Di Instagram Esportsku. Supaya Tau update – update game Free Fire dan lainnya.

BERITA TERBARU FREE FIREff
Comments (0)
Add Comment