RSG SG vs BTR di MSC hari-3, BTR AKHIRNYA LOLOS PLAYOFF!

RENBO Jungler Bawa BTR ke Playoff

Dalam Match kali ini BTR berhasil mengalahkan tim RSG SG di hari ke tiga untuk MSC 2021 setelah kalah 2 kali di 2 hari sebelumnya.

Dan dengan kemenangan itu BTR berhasil maju serta mendapat ticket Playoff untuk masuk ke lower bracket di MSC 2021.

Kemenangan ini sendiri terlihat dari bagaimana BTR melakukan improve pada Teamwork gameplay mereka setelah 2 hari kemarin.

Match pertama RSG SG vs BTR

RSG SG bermain dengan formasi Sana-Estes, Sync-Haruth, ly4ly4ly4-Aldous, Diablo-Paquito, dan Fossa-Grock.

Sementara BTR sendiri bermain dengan formasi Kyy-Selena, Matt-Kagura, Dreams-Popol and Kupa, RiPPO-Barats, dan RENBO-Granger.

BTR melakukansedikit perubahan formasi di pertandingan ini. RENBO kini menggantikan Maxxx sebagai Jungler dan RiPPO juga kembali bermain dan mengisi posisi Offlane.

Kagura yang di pakai Matt di Gold lane berhasil mendominasi Harith milik Sync. begitupun untuk Rippo yang bertugas di EXP lane dengan baik.

Sampai di menit ke 5 BTR berhasil unggul dari RSG SG dengan score kill 5-2. selain itu RENBO sebagai Jungler juga sama tajam seperti Branz.

Di menit ke 10 pun BTR berhasil mengamankan Lord serta menghancurkan outter turret milik RSG SG.

Tekanan yang besar dari BTR membuat RSG SG tak berkutik. RENBO yang berhasil mencetak triple kill mengunci kemenangan di menit ke 13.

Dan untuk MVP di Match pertama ini jatuh kepada Renbo dengan score menggunakan Granger adalah:

Match kedua BTR vs RSG SG

Pada Match kedua ini BTR akan menggunakan formasi, Bruno, Estes, Harith, Lapu-Lapu, dan Popol & Kupa, yang RENBO, DreamS, Matt, RiPPO, dan Kyy akan pakai.

Sementara formasi untuk RSG SG adalah, Sana-Selena, Diablo-Paquito, ly4ly4ly4-Granger, Fossa-Chou, dan Sync-Baxia.

RSG yang pada awal Match melakukan gerakan cepat untuk menumbangkan Matt, tetapi Matt juga berhasil menumbangkan Fossa di 1v1.

Pertempuran Teamfight pun pecah. hingga menit ke 5 pun BTR dan RSG sama-sama memiliki 3 kill dan hanya 1 outter turret yang tumbang.

Satu menit kemudian, BTR berhasil menang di Teamfight di Mid lane. RSG SG harus kehilangan Sana dan Sync dalam perang tersebut.

BTR memanfaatkan moment ini untuk melakukan push terhadap RSG SG. RSG SG harus kehilangan Sana dan Sync dalam Teamfigth tersebut.

Lagi-lagi BTR memanfaatkan moment tersebut untuk melakukan push kepada RSG. tak selang 10 menit RENBO berhasil merobohkan 1 inhibitor turret.

Tidak lama setelah itu, seluruh pemain RSG SG tumbang oleh BTR. BTR menang di Match ini dengan kill score 15-4.

Serta berkat kemenangan ini BTR dapat maju ke babak selanjutnya setelah mendapat ticket Playoff untuk lower bracket.

Untuk MVP nya sendiri di match kali ini adalah untuk RIPPO dengan gameplay Lapu-Lapunya yang sangat baik.

Dan untuk Score Individu untuk para player dari RSG SG dan BTR adalah sebagai berikut:

Match pertama

Dan untuk Match kedua

Terlihat jelas dari score kali ini bahwa BTR membuat suatu Improve besar pada gameplay tim mereka sejak 2 hari kemarin.

Walaupun sempat kalah, tetapi merka tetap bisa membuat perubahan diakhir dengan memasukkan tim mereka ke lower bracket.

Comments (0)
Add Comment