Rune dan Item Build Janna LoL Wild Rift

Dirinya walau memang dibanginkan support lainnya kurang begitu kuat, tetapi Janna adalah support yang cukup baik. Keunggulan miliknya berada di survivability. Mulai dari shield, buff, heal, dan CC.

Janna adalah support yang cukup fleksibel, dengan rune dan item build Janna Wild Rift yang cukup beragam dirinya bisa memiliki banyak pilihan. Tetapi kali ini build Janna yang satu ini cukup kuat membuatnya menjadi buffer support. Tidak hanya itu, CC Janna juga jangan dianggap remeh.

Dirinya walau memang dibanginkan support lainnya kurang begitu kuat, tetapi Janna adalah support yang cukup baik. Keunggulan miliknya berada di survivability. Mulai dari shield, buff, heal, dan CC. Oleh sebab itu Janna bisa dibilang lebih cocok dimainkan di duo lane bersama pemain yang party atau paham.

Janna jika dimainkan dengan benar bisa menjaga ADC dengan kuat. Baik dalam laning phase atau fight, keberadaan Janna seringkali jadi ancaman. Oleh sebab itu tidak jarang dirinya selalu diincar pertama berkat impact tingginya. Tetapi hal ini yang membuatnya jarang dimainkan.

Coba ikuti build dibawah ini yang mungkin bisa membantu kalian bermain Janna lebih baik lagi. Janna yang merupakan champion kuat tetapi underrated, mungkin bisa jadi pilihan utama kalian sebagai support.

  • Rune
    • Summon Aery
    • Weakness
    • Loyalty
    • Pack Hunter
  • Item Build
    • Harmonic Echo
    • Ionian Boots of Lucidity
    • Protector Vow
    • Ardent Censer
    • Athene’s Holy Grail
    • Adaptive Helm
    • Redeeming Enchant

Dari Esportsku untuk kalian nih para pemain Janna atau yang ingin mencoba bermain menggunakan Janna. Dirinya sangat kuat dan relatif konsisten untuk digunakan, bisa jadi pick utama kalian.

Rune

Untuk pilihan rune, sebagai support Janna memiliki banyak pilihan. Cukup fleksibel mengingat buffer sepertinya tidak bergantung kepada rune. Tetapi ada beberapa rune yang akan membantu Janna dan anggota teamnya. Juga beberapa rune ini wajib dibawa dan tidak bisa diganti.

Summon Aery

Rune Effects
Keystone
Unlock Level: 4
Basic attacks and abilities against an enemy champion signals Aery to dash to them, dealing 10 – 60 (based on level) (+ 20% bonus AD) (+ 10% AP) Adaptive damage. Healing, shielding, or buffing an ally signals Aery to dash to them, shielding them for 20 – 120 (based on level) (+ 40% bonus AD) (+ 20% AP) for 2 seconds.
Aery lingers on the target for 2 seconds before flying back to the user, and cannot be sent out again until she returns. Aery is initially very slow, but gradually accelerates, and can be picked up by moving near her.
Adaptive Damage: Deals either physical or magic damage depending on your bonus stats, defaulting based on the origin of the effect.

 

Untung rune pastinya Aery akan menjadi rune utama yang paling penting bagi Janna. Hal ini karena tiap melakukan shield, heal, dan buff maka teman kalian akan terkena efek shield tambahan. Yang mana akan sangat berguna bagi skillset milik Janna yang berat di buffing.

Tidak bisa diganti ke rune lainnya, usahakan gunakna yang ini. Tidak ada yang cocok lagi bagi Janna selain Aery terkecuali kalian iseng atau trolling Janna AP yang bisa menggunakan rune damage lainnya.

Weakness

Rune Effects
Minor 1 Domination
Unlock Level: 10
Slowing or Immobilizing an enemy champion marks them for 5 seconds, while marked they take 5% increased damage.

 

Weakness tidak bisa kalian anggap remeh. Rune ini ditangan Janna akan sangat terasa efeknya, terlebih dengan bonus damagenya. Janna memiliki CC yang bisa kalian andalkan yang mana bisa mengaktifkan efek Weakness. Efek Weakness ini juga bisa dirasakan oleh anggota team kalian, cocok juga untuk support.

Loyalty

Rune Effects
Minor 2 Resolve
Unlock Level: 10
You gain 2 AR and 5 MR.
Your closest ally champion gains 5 bonus armor and 2 bonus magic resistance, which can be stacked.

 

Sebagai champion yang wajib nempel ke anggota team lainnya, Janna bisa mengandalkan Loyalty untuk keuntungan dirinya. Tambahan AR dan MR yang bahkan stack dengan lainnya, bisa terasa ketika laning phase atau teamfight. Cukup baik untuk support buffer sepertinya.

Pack Hunter

Rune Effects
Minor 3 Inspiration
Unlock Level: 10
While neary ally champions, gain 2% bonus movement speed.
For each unique ally you participate in a takedown with, you gain 50 gold and the ally gains 50 gold.

 

Pack Hunter akan berguna layaknya Loyalty dimana kalian akan menguntungkan anggota team kalian selama kalian ada. Dengan Pack Hunter maka buff MVSPD dan juga gold akan sangat baik, terutama jika kalian agresif untuk memanfaatkan bonus gold yang ada.

Item Build

Untuk item build Janna, sayangnya dirinya tidak bisa mengganti banyak item. Janna memiliki 3 sampai 4 item core yang wajib dibawah, oleh sebab itu yang bisa fleksibel mungkin maksimal 2 slot saja. Tetapi tenang, item-item ini sangat kuat dan bahkan membuat Janna semakin mengerikan.

Harmonic Echo

Item Stats Effects
Harmonic Echo
 2800
Magic
+80 Ability Power
+300 Max Mana
+10% Cooldown Reduction
Harmonic Echo: Moving and casting abilities builds Harmony. At 100 Harmony your next healing or shielding ability on an ally other than yourself restores 70 (+ 10% AP) health to your target and up to 3 nearby allied champions.

Harmonic Echo wajib sekali langsung kalian rush sebagai item pertama. Item ini wajib karena stat dan efek yang ditawarkan tidak main-main tingginya. AP, mana, dan CDR tentunya akan berguna. Tidak hanya itu, shield dan heal Janna bisa mencapai sampai tiga target team yang mana akan sangat baik di teamfight.

Ionian Boots of Lucidity

Item Stats Effects
Ionian Boots of Lucidity
 1000
Boots
+40 Move Speed
+10% Cooldown Reduction
Summoned: Reduces Summoner Spell Cooldowns by 10%.
Sprint (Active): Increases Move Speed by 15% for 3 seconds. Dealing or taking damage from champions removes sprint. (60s Cooldown)

 

Ionian akan menjadi sepatu yang juga wajib bagi Janna. Janna sebagai mage buffer support akan penting untuk terus mengeluarkan skillnya, Ionian dengan CDR tinggi tentu akan baik. Tidak bisa diganti ke sepatu lainnya karena tidak ada yang cocok untuk digunakan.

Protector Vow

Item Stats Effects
Protector’s Vow
 2700
Defense
+350 Max Health
+40 Armor
+10% Cooldown Reduction
Protector: Raise your Guard when next to an allied champion. If you or your ally take damage from a champion, monster, or turret, both of you receive a 125 (+ 20% bonus health) (+ 15% AP) shield and 20% bonus movement speed for 1.5 seconds (30 second cooldown).

Item wajib para support, Protector Vow memiliki efek yang sangat baik dan juga bisa membantu Janna memberikan efek Protector yang mana akan ada shield lagi. Tidak hanya itu, stat HP, armor, dan CDR juga baik untuk Janna yang sangat lemah dan mudah dibunuh lawannya.

Ardent Censer

Item Stats Effects
Ardent Censer
 2600
Magic
+250 Max Health
+60 Ability Power
+10% Cooldown Reduction
Ardent: +5% Move Speed.
Censer: When you heal or shield an allied champion (excluding yourself), both of you gain 10% – 30% (based on level) bonus attack speed and your basic attacks deal 16 – 30 (based on level) bonus magic damage for 6 seconds. Regeneration effects do not trigger Censer.

 

Banyak sekali item core Janna yang tidak bisa diganti atau ditukar, Ardent juga merupakan salah satunya. Dengan stat HP, AP, dan CDR tentu akan berguna. Tetapi bukan itu yang dicar, melainkan efek Ardent. Ketika heal atau shielding, maka anggota team kalian akan mendapatkan ASPD dan damage tambahan.

Athene’s Holy Grail

Item Stats Effects
Athene’s Unholy Grail
 2500
Magic
+55 Ability Power
+40 Magic Resistance
+10% Cooldown Reduction
Blood Price: Stores 35% of premitigation damage dealt to champions as Blood, capped at 110-250. Healing or shielding an ally consumes all blood to heal them for an equal value.

 

Item ini sebenarnya bisa diganti ke yang lain, tetapi stat AP, MR, dan CDR sangat menggiurkan. Terlebih efek Blood Price yang bisa memberikan heal tambahan bagi team bisa berguna. Untuk item alternatif, mungkin bisa beli item utility seperti Rylai untuk slow.

Adaptive Helm

Item Stats Effects
Adaptive Helm
 2800
Defense
+300 Max Health
+100% Health Regen
+60 Magic Resistance
Adaptive: Taking magic damage reduces all subsequent magic damage from that same ability or effect by 15% for 4 seconds.
Multiple sources of magic damage can have this effect active at any one time and the duration is tracked separately per source.

 

HP, regen, dan MR bisa membuat Janna lebih kuat melawan banyak champion AP. Tetapi tidak hanya itu, item ini sebenarnya digunakan untuk anti burst AP yang mana efek Adaptive bisa sangat berguna. Bisa diganti ke Abyssal Mask jika kalian butuh tambahan damage AP bagi team.

Redeeming Enchant

Item Stats Effects
Redeeming Enchant
 500
Boots
Redeem Active
Redeem (Active): Reveal a position and after 2.5 seconds, a beam of light heals allies by 25-375, while enemies take 10% of their max Health as true damage. Minions and monsters take 250 damage instead. (60s Cooldown)

 

Untuk Enchant kalian bisa menggunakan Redeeming atau Shadow. Redeeming berguna untuk memberikan heal dan execute lawan. Jika kalian ingin bermain lebeih agresif maka Shadow untuk ganking dan buka map bisa jadi pilihan utama kalian. Tergantugn kebutuhan saja nantinya.

Itulah rune dan item build Janna Wild Rift yang sangat berguna bagi Janna di Wild Rift. Mungkin bisa kalian gunakan dan tiru ketika didalam game. Sangat kuat dan underrated, Janna bisa membantu anggota team.

Ikuti juga media sosial kami di Instagram.

lol mobilewild riftwr
Comments (0)
Add Comment