Skin Harith Terbaik Mobile Legends (ML)
Harith saat ini merupakan hero yang sangat kuat. Dirinya juga memiliki banyak skin Harith terbaik Mobile Legends (ML) yang bisa digunakan. Hal ini karena dirinya cukup populer di Mobile Legends untuk digunakan.