5 Cara Counter Midlaner Di Mobile Legends

Setiap plauer pada game Mobile Legends memiliki perannya masing-masing dalam permainan, mulai dari offlaner, sidelaner dan juga midlaner. Nah kali ini kami punya cara untuk melakukan counter pada midlaner pada game Mobile Legends. Yuk simak berikut ini!

Dalam game Mobile Legends para pemain memiliki perannya masing-masing, mulai dari offlaner, sidelaner dan juga midlaner. Nah kali ini kami punya cara untuk melakukan counter pada midlaner pada game Mobile Legends.

Midlaner merupakan pemain yang bertugas untuk menjaga lane tengah, atau mid lane, hero yang digunakan biasanya merupakan mage, assassin atau marksman dengan ditemani oleh satu Tank atau Support untuk melakukan cover dan menjaga midlaner.

Midlaner sendiri memiliki tugas untuk mengatur permainan, mulai dari serangan ganking, teamfight hingga melakukan rush pada wilayah musuh. Peran midlaner sangat penting untuk kemenangan kalian di Mobile Legends.

Cara-cara ini sangat efektif dalam melawan midlaner di Mobile Legends. Bisa jadi solusi bagi kalian yang kesulitan, ikuti cara berikut;

  1. Formasi 1-3-1
  2. Ganggu farm
  3. Hero CC/Lockdown
  4. Ambil buff
  5. Incar midlaner

Cara-cara ini sangat efektif dan bisa kalian uji langsung. Di buat lebih mudah dibaca dari Esportsku agar kalian nantinya tidak kebingungan lagi.

Nah pada kesempatan kalian beberapa cara untuk melakukan counter pada midlaner lawan dengan mudah. Untuk memenangkan pertandingan tentunya kalian harus mengalahkan otak atau inti dari strategi lawan. Penasaran? berikut ulasan lengkapnya.

Cara Counter Midlaner Di Mobile Legends, Auto Gak Berkutik ML!

Gunakan Formasi 1-3-1

Cukup banyak formasi pada game Mobile Legends, namun yang paling sering digunakan saat ini adalah formasi 1-2-2. Walaupun bukan formasi meta, namun untuk melakukan counter pada midlaner kalian bisa menggunakan 1-3-1 agar midlaner kewalahan melawan 3 hero sekaligus dalam mid lane.

Ganggu Wilayah Farming Musuh

Berikutnya adalah dengan mengganggu wilayah farming musuh atau biasa kalian kenal dengan istilah rush. Midlaner merupakan hero yang wajib mendapatkan pasokan farming yang banyak.

Hero tipe midlaner memang diwajibkan untuk mendapatkan exp dan gold lebih banyak dari hero lain. Dengan melakukan rush atau mengganggu wilayah farming midlaner lawan tentu saja merupakan cara counter yang sangat efektif untuk memperlambat pertumbuhan midlaner lawan.

Gunakan Hero Lock

Terdapat beberapa hero lock terbaik pada game Mobile Legends. Sebut saja hero chou, kaja dan saber yang dapat melakukan lock pada musuh dengan sangat efektif. Kalian bisa menggunakan kedua hero tersebut untuk melakukan roaming pada mid lane, kemudian incar midlaner dengan combo serangan yang dimiliki. Dijamin, midlaner auto gak berkutik!

Serangan dari Hero yang mampu memberikan Lock tersebut akan membuat lawan menjadi susah untuk bergerak dengan bebas. Tapi dalam posisi seperti ini juga pastikan kalian untuk tetap aman, karena memang Hero Lock masih bisa terkena Counter mematikan dari musuh yang sering memberikan serangan Gang.

BACA JUGA:

Ambil Buff Musuh

Buff merupakan salah satu elemen penting untuk mempercepat level dan gold untuk suatu hero. Terdapat dua buff pada game Mobile Legends yang diantaranya buff biru dan buff merah.

Untuk memperlambat midlaner ketika melakukan farming, kalian bisa mengganggunya Cara Counter Midlaner ML dengan mencuri buff secara terus menerus. Terdapat beberapara hero yang cukup cerdik untuk melakukan hal ini seperti Hayabusa, Ling, Natalia dan juga Hanzo.

Ketika Teamfight, Incar Midlaner Musuh!

Midlaner memiliki potensi yang sangat besar untuk menjadi carry pada team. Oleh karena itu, ketika teamfight berlangsung kalian bisa melakukan Cara Counter Midlaner ML dengan mengincar midlaner ketika teamfight dimulai.

Guanakn beberapa hero spesialis dalam melakukan lock pada musuh, misalnya seperti Natalia, Saber, Chou atau hero lainnya, Selain itu, kalian juga bisa menggunakan hero Tank seperti Johnson untuk mengincar midlaner terlebih dahulu pada setiap teamfight.

Nah itu saja beberapa cara untuk melakukan counter pada Midlaner dalam game Mobile Legends. Dengan menggunakan cara diatas dijamin, kalian dapat mengalahkan lawan dengan cukup mudah, karena midlaner merupakan inti dari serangan pada game Mobile Legends. Dengan mengalahkannya terlebih dahulu merupakan startegi yang cukup efisien.

Jangan lupa untuk follow instagram resmi kami di Esportsku (@esports.ku) untuk mendapatkan informasi terbaru lainnya seputar game Mobile Legends dan game kesayangan kalian lainnya. Jadi buruan follow sekarang!

MLmobile legends
Comments (0)
Add Comment