Cara mengembalikan Paket Indosat Ter-Unreg

Kali ini ada Cara mengembalikan Paket Indosat Ter-Unreg. Simak penjelasannya pada artikel berikut ini.

Di Indonesia memang cukup banyak provider untuk layanan yang mereka suguhkan. Karena memang provider tersebut sangat mendukung Smartphone yang kalian miliki. Kali ini Cara mengembalikan Paket Indosat Ter-Unreg.

Paket internet merupakan hal yang sangat diperlukan untuk saat ini. selain untuk melakukan aktivitas tetapi juga kebutuhan pekerjaan tentunya. Semua pengguna pasti selalu layanan dari masing-masing provider.

Tetapi ada banyak juga terjadi kesalahan ketikan memberli paket untuk layanan internet tersebut. tentunya hal tersebut sangat merugikan para pengguna tentunya. kali ini kita akan memberikan cara untuk mengembalikannya.

Cara mengembalikan Paket Indosat Ter-Unreg

Ada beberapa metode untuk mengatasi masalah tersebut. Dengan begitu kalian bisa memakai lagi layanan yang biasa kalian gunakan. Berikut ini caranya:

  • Menggunakan Kode Dial

Kalian bisa dengan menghubungi melali dial number yang ada berikut ini: ‘*185*1*2*4#’. Setelah berhasi menghubungi nantinya kalian tulis apa yang menjadi kendalanya lalu kalian isi dengan nama paket#jumlah pulsa terpotong# tanggal kejadian. Kirim ke pihak customer dan nantinya akan diproses disana.

  • Menghubungi Customer Service

Kalian bisa menghubungi customer service layanan provider tersebut. bisa juga melalui sosial media seperti Twitter, Instagram, Facebook dan Email.

@indosatcare untuk Twitter

@indosatooredoo untuk Instagram

IM3 Ooredoo untuk Facebook

[email protected] untuk Email

  • Pakai Data Rollover

Cara terakhir kalian bisa dengan menimpa paket internet kalian sebelumnya atau disebut dengan Data Rollover nantinya paket sebelumnya akan terakumulasi pada paket yang baru. Pastikan kalian menggunakan paket yang sama dengan sebelumnya.

Itulah penjelasan mengenai cara untuk mengembalikan paket Indosat yang ter unregister. Kalian bisa mencoba caranya.

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie