Media Berita Esports Indonesia

Cerita DayLen Mengenai Latar Belakang Tim Saints Spartan

Tim Esports di Indonesia sangatlah banyak dan beberapa ada yang sudah terkenal dan beberapa ada yang masih belum banyak dikenal.

Setiap Tim Esports di Indonesia memiliki awal mula bagaiman cara tim tersebut terbentuk. Pastinya untuk bisa masuk atau membuat tim Esports tidak semudah membalikkan tangan. Jadi, Setiap Tim Esports bekerja keras untuk bisa berdiri.

Tim Esports di Indonesia sangatlah banyak dan beberapa ada yang sudah terkenal dan beberapa ada yang masih belum banyak dikenal. Walaupun begitu, mereka masih berusaha untuk mengangkat nama mereka dengan mengikuti banyak tournament.

Salah satu tim asal Indonesia yaitu Saints Spartan yang menjadi salah satu tim asal Indonesia. Ternyata ada cerita dibalik tim esports Indonesia yang satu ini yang bisa kalian ketahui.

Berikut iini kami akan membahas mengenai Cerita DayLen Mengenai Latar Belakang Tim Saints Spartan, yang bisa kalian tahu. Tim Esports yang satu ini memiliki cerita yang menarik mengenai bagaiman terbentukya Saints Spartan.

Cerita DayLen Mengenai Latar Belakang Tim Saints Spartan

Saints Spartan adalah salah satu tim Esports di Indonesia yang memiliki pro player mobile legends. Dikabarkan kalau tim satu ini akan mengikuti MDL Season 4 yang akan datang di Pertengahan Juli nanti.

Ternyata ada beberapa cerita menarik mengenai awal mula Tim Saints Spartan dibuat. Awalnya tim yang satu ini berasal dari 2 tim yang berbeda yaitu Saints dan Spartan. Hal ini di lansir dari Planet Esports RevivalTv yang dimana DayLen mengatakan:

Awal mulanya, jadi sebelumnya itu kan Saints Indo udah gak ada duit, nah Spartan ada duit ya bergabung lah kita. Jadi bisa jalan lagi deh kita.

Saints Spartan adalah salah satu tim Esports di Indonesia yang sedang berkembang akhir-akhir ini. Disini, DayLen ingin setiap member Saints Spartan untuk mewujudkan mimpi para member, bahkan mimpi mereka untuk bergabung di tim papan atas.

Semua player yang masuk ke tempat kita, misalnya tim mana sih yang bener-bener kamu capai, atau kamu maunya masuk mana. Misalnya, aku punya impian masuk tim RRQ atau EVOS, kita gak akan cegah mereka, tetapi kita akan anter mereka.

Dengan begitu, DayLen ingin setiap membernya tidak terpaku untuk tetap terus berada di Saints Spartan. Jika memang seorang member ingin berada di tim papan atas atau memiliki kesempatan untuk pindah kesana, tim Saints Spartan tidak mencegahnya.

Itulah info mengenai Cerita DayLen Mengenai Latar Belakang Tim Saints Spartan, yang bisa kalian ketahui. Tim yang satu ini memiliki awal yang cukup berat tapi dengan kerja keras yang dimiliki setiap member, Saints Spartan pun memiliki kesempatan

Ikuti Juga Media Sosial Kami di Instagram Esportsku!

Related Posts
4 Karakter FF Terlemah Jangan Digunakan Free Fire 2020
Kombinasi Skill Karakter Free Fire Untuk Booyah FF

Kali ini ada 4 Karakter FF Terlemah Jangan Digunakan Free Fire 2020 agar bisa selalu booyah!. Seperti yang kita ketahui, Read more

Trik Mendapatkan Skin Hilda Gratis Lucky Spin Mobile Legends

Cukup banyak cara untuk mendapatkan berbagai skin gratis yang bisa kalian dapatkan pada game Mobile Legends. Salah satunya adalah dengan Read more

Skin Kaja Termahal di Mobile Legends (ML)

Skin Kaja Termahal yang ada di Mobile Legends untuk bisa para player ketahui langsung sekarang juga.

MPL ID Festival, Yuk Rayakan Playoffs dan Kebersamaan Fans MLBB Esports

Berikut ini ada penjelasan mengenai MPL ID Festival, Yuk Rayakan Playoffs dan Kebersamaan Fans MLBB Esports. SImak beirkut ini penjelasannya

Tinggalkan pesanan