Hasil FFML Season 2 Match Day 1, Aura Esports Tampil Sangat Baik!

Turnamen yang digelar mulai tanggal 8 Agustsu 2020 kemarin ini menyisakan laga yang sangat seru, yang dimana pada Match Day 1 kemarin, salah satu team Free Fire yakni Aura Esports mengamuk pada pertandingan.

Free Fire Master League Season 2 merupakan salah satu turnamen Free Fire terbesar di Indonesia. Yang mana turnamen ini menghadrkan 18 team terbaik untuk mendapatkan slot pada Grand Final Indonesian Master Fall 2020. Inilah Hasil FFML Season 2 Match Day 1 kemarin.

Turnamen yang digelar mulai tanggal 8 Agustsu 2020 kemarin ini menyisakan laga yang sangat seru, yang dimana pada Match Day 1 kemarin, salah satu team Free Fire yakni Aura Esports mengamuk pada pertandingan.

Tepatnya ada tanggal 8 Agustus malam kemarin, laga pembuka pada tunamen FFML Season 2 sudah dimulai, yang mana pertarungan antara grup A dan B bertarung habis-san untuk mendapatkan gelar booyah dan mendapatkan kill sebanyak mungkin.

Laga tersebut merupakan ajang pembuka dari FFML Season 2 yang mana setiap laga diberkati dengan berbagai momen apik sepanjangan permainan. Adapun Booyah didapatkan oleh 2 tim berikut ini.

Turnamen FFML Season sendiri memiliki format sebagai berikut, Pada setiap grup yang bermain sebanyak enam pertandingan pada 3 map berbeda. Yakni Map bermuda, Map Purgatory dan terakhir Map Kalahari.

Map Kalahari sendiri untuk pertama kalinya hadir pada turnamen Free Fire, kali ini, dan hasil yang diraihpun cukup memusakan.

Dari awal debut map Kalahari di FFML Season 2 ini menghadirkan calon jawara terbaru yakni Aura Esports yang mana bermain dengan sangat baik di Match Day 1 FFML S2 kali ini. Tak hanya Aura Esports aja, tim lainnya yang mendapatkan Booyah kembali adalah Aerowolf Pro Team yang mana berhasil tampil agersif dan menunjukan skill terbaiknya, Mereka berhasil mendapatkan boyyah pada 2 map berturur-turut.

Hasil FFML Season 2 Match Day 1

Hasil FFML Season 2 Match Day 1, Aura Esports Tampil Sangat Baik!

Adapaun Hasil FFML Season 2 Match Day 1 kali ini di dominasi oleh 2 team yakni Aura Esports dan juga Aerowolt Pro Team yang mana kedua tim ini masing-masing mendapatkan 2 booyah berturut sebagai berikut.

Match 1 : Dranix Vendetta, Map Bermuda

Match 2 : Louvre King, Map Purgatory

Match 3 : Aura Esports, Map Kalahari

Match 4 : Aerowolf Pro Team Map Bermuda

Match 5 : Aerowolf Pro Team, Map Purgatory

Match 6 : Aura Esports, Map Kalahari

Aura Esports merupakan team yang paling gemilang pada FFML Match Day 1 kali ini, yang dimana team satu ini mendapatkan 148 poin dan juga 2 booyah sekalgus, dan memantaskan diri untuk berada di posisi pertama dalam jumlah total poin secara keseluruhan.

Yang paling menarik adalah Aura Esports berhasil mendapatkan Booyah dalam Map Kalahari yang menandakan bawha team tersebut dapat menguasai setiap match pada map tersebut.

Adapun untuk team yang berhasil mendapatkan Most Kills berhasi dimenangkan oleh DRNX.Razor dari team Dranix Vendeeta yang mana dirinya mendapatkan 12 kill pada Hasil FFML Season 2 MatchDay 1 kali ini.

BACA JUGA:

Nah bagaimana menurut kalian tentang Hasil FFML Season 2 Match Day 1 kali ini? Walaupun begitu, ini masih dalam tahap pertama yang mana masih banyak pertandingan yang akan dilalui oleh para team di FFML 2020 kali ini.

Jangan lupa untuk follow instagram resmi kami di Esportsku (@esports.ku) untuk mendapatkan informasi terbaru lainnya seputar game Mobile Legends dan juga berita Esports menarik lainnya. Stay Tune!

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie