Hero ML Tidak Cocok Push Ranked Mobile Legends 2020

Seperti yang kita ketahui juga, didalam Advanced Server sekarang sudah ada 3 Hero baru yang bisa kalian nikmati. Hero – hero ini adalah Cecillion, Carmelia dan Atlas.

Semakin kesini, pihak Moonton selaku pengembang game Mobile Legends selalu menghadirkan berbagai macam hero Baru yang mampu memberikan berbagai macam kemampuan yang kuat. Kali ini ada Hero ML Tidak Cocok Push Ranked 2020

Seperti yang kita ketahui juga, didalam Advanced Server sekarang sudah ada 3 Hero baru yang bisa kalian nikmati. Hero – hero ini adalah Cecillion, Carmelia dan Atlas.

3 Hero itu nantinya akan menunjukan peforma mematikan mereka pada tahun 2020 sekarang ini pada Original Server Mobile Legends. Meskipun begitu, ada banyak Hero ML yang memang sangat OP namun  Tidak Cocok Push Ranked 2020

Hero baru dan Hero lama yang terkena Rework ini akhirnya mampu menggeser peforma dari Hero – Hero yang dulunya pernah menjadi sanagt populer sekali.

Pada kesempatan kali ini, kami akan memberikan beberapa Hero yang dulu pernah menjadi sangat populer namun sekarang tidak.

Penasaran? Langsung saja kita simak penjelasannya pada artikel dibawah ini ya.

 

Hero ML Tidak Cocok Push Ranked 2020

  1. Harith

Hero ML Tidak Cocok Push Ranked 2020 mage ini dulu menjadi salah satu langganan Banned dengan jangka waktu yang cukup lama. Damage yang dihasilkan dari Hero ini juga sangat besar dan mempunyai tingkat kelincahan yang tinggi. Harith juga bisa memunculkan Shield pada dirinya. Apabila pada saat melakukan dash dengan skill 2 dia langsung menyerang musuh dengan basic attack.

Baca Juga : Skin Hanabi Baru Mobile Legends 2020

Namun semua kepopuleran tersebut akhirnya lenyap pada tahun 2020 sekarang ini. Kemampuan dari hero tersebut akhirnya mendapatkan sebuah Nerf parah yang menjadikan Harith tidak Sekuat dulu. Sehingga Menjadi hero mobile legends tidak cocok push rank 2020 ini Dan bukan menjadi langganan banned lagi.

 

  1. Valir

Build Valir Baru September Setelah Terkena Revamp

Pada saat hero ini terkena Rework yang sangat Overpower, Valir menjadi salah satu langganan Banned karena Damage yang dihasilkan sangatlah besar.

Valir juga sangat menyebalkan, dikarenakan Skill 1 miliknya bisa memberikan efek Slow dan pasifnya yang akan membuat Stun jika kena 3 kali dari Skill miliknya.

Tapi semua hal tersebut akhirnya lenyap, dikarenakan pada saat beberapa patch yang lalu hero ini mendapatkan sebuah Nerf yang mempengaruhi Damage miliknya. Semua Skill yang memberikan Damage akhirnya dikurangi dan efek slow tersebut juga telah dikurangi.

 

  1. Hero ML Tidak Cocok Push Ranked Freya

Hero ML Tidak Cocok Push Ranked 2020

Pada saat masih Season 4 ataupun 5, kemampuan Freya sangat ditakuti karena mempunyai Efek Stun yang menyebalkan serta Attack Speed yang kencang. Hero ini juga sangat ganas apabila sudah mempunyai item Life Steal, ultimate dari Hero ini juga akan menambahkan Damage serta Attack Speed.

Hero ini belum mendapatkan Nerf pada Patch terbaru, tapi karena seiring datangnya hero – hero baru yang lebih OP akhirnya Freya mulai tersingkirkan. Hal ini dikarenakan Freya sudah mulai susah untuk bersaing dengan pendatang baru tersebut.

 

  1. Layla

Counter Hero Crowd Control Terbaik Di Mobile Legends

Selanjutnya hero mobile legends tidak cocok push rank 2020 datang dari role Marksman. Layla merupakan hero mobile legends terlupakan berikutnya. Kebanyakan Marksman yang rilis sekarang ini mempunyai sebuah Skill dash ataupun Skill teleport, sehingga membantu mereka kabur tanpa harus menggunakan Spell Flicker.

Namun hal ini berbeda sekali dengan Layla, dikarenakan hero tersebut tidak mempunyai sebuah Skill Kabur. Selain itu,merupakan sasaran empuk bagi hero berdamage lainnya. Apalagi ketika musuh menggunakan Aldous, yasudah jadi mangsa empuk.

 

Itulah ke 4 Hero yang dulu Populer dan pada tahun 2020 ini sudah mulai tidak populer lagi. Apakah ada salah satu dari hero kesayangan kalian?

Hanya itu saja yang bisa kami sampaikan, Terima Kasih.

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie