7 Hero ML Yang Sulit Dimainkan Di Mobile Legends, Gak Cocok Buat Noob!

Deretan Hero ML Yang Sulit Untuk Dimainkan Di Mobile Legends, Pemula main hero yang gampang aja!

Mobile Legends merupakan salah satu game yang sangat populer saat ini, nah dalam memainkannya ternyata ada beberapa hero mobile legends yang memiliki tingkat kesulitan tinggi. Nah berikut ini Hero ML Yang Sulit Dimainkan Di Mobile Legends.

Hero dengan kesulitan tertentu biasanya memberikan semangat dan antusiasme yang tinggi terhadap player yang ingin menguasai hero tersebut. Dengan adanya tipe ini pastinya kalian tidaka akan cepat bosan dan terus menerus memainkan game Mobile Legends setiap saat.

Baca juga: 3 Emblem Support Mobile Legends, Jadikan Hero ML Penuh HP Terus

Hero ML Yang Sulit Untuk Dimainkan Di Mobile Legends

Nah berikut ini hero Mobile Legends dengan tingkat kesulitan yang tinggi di season 16 Mobile Legends.

Fanny

Fanny merupakan hero paling sulit di Mobile Legends, Hero satu ini sangat mengandalkan energi dengan penggunaan steel cablenya yang dapat bergerak dengan cepat.

Steel cable tersebutlah yang sangat sulit untuk digerakan, terlebih dengan energi Fanny yang mudah habis, hero satu ini semakin sulit dikendalikan.

Baca juga: 8 Hero ML Dengan Skill Regenerasi Terbaik Mobile Legends

Kagura

Viral Skin Kagura ML Terbaru Princess Of The Moon

Kagura merupakan hero paling sulit berikutnya, Fanny memiliki skill yang simpel, namun jika dibandingkan dengan Kagura skillnya sangatlah rumit, Kalian bisa menggunakan hero satu setelah belajar beberapa bulan, bahkan mimin sendiri yang jago Fanny, belum bisa menggunakan Kagura,.

Hayabusa

Kesalahan Pemain Mobile Legends Di Mode Ranked ML!

Hero lincah berikutnya yakni Hayabusa, hero assassinini sangat lincah dengan penggunaan skillnya Quad Shadow yang dapat teleport dengan cepat. Penggunaan skill itulah yang membuat Hayabusa sangat sulit digunakan, selain itu kalian harus lebih rajin menggunakannya agar tidaknya ketika menggunakan Quad Shadow.

Baca juga: Hero Tank ML Ofensif Terbaik Di Mobile Legends

Selena

Tak semua player dapat menggunakan hero satu ini. Hero assassin mage in tak bisa kalian mainkan jika hanya dengan beberapa match saja, Selena merupakan assassin yang memiliki skill yang cukup banyak di Mobile Legends. Combonya sendiri mematikan, namun tak mudah untuk menggunakan combo hero tersebut.

Gusion

Cara Bermain Hero Gusion Mobile Legends

Gusion merupakan hero yang membutuhkan skill jari yang tinggi. Hero satu ini merupakan hero langganan Banned. Nah kalian bisa memainkan Gusion namun harus hapal dengan combo dan kecepatan jari ketika memainkannya.

Baca juga: Hero Healer ML Terbaik di Mobile Legends

Harrith

Tak hanya kagura saja hero mage yang susah dimainkan, Harith juga memiliki karakteristik yang sama, Hero mage ini cukup ditakuti, tapi buat kalian player pemula akan sangat sulit dalam beradaptasikanya.

Selain itu, hampir sama seperti Gusion, kalian harus mengutakan kecepatan jari serta mengatur skill cooldown yang tepat.

Johnson

Johnson Wreck King Skin Terbaru Johnshon 2020

Dari role tank, Johnson merupakan salah satu hero yang cukup digemari saat ini, namun harus kalian ketahui bahwa hero ini cukup sulit untuk digunakan.

Hal tersulit nya yakni kalian harus belajar untuk mengendari sebuah mobil, namun bagi pemain game tipe racing hal tersebut tak masalah. Untuk dapat lencar bermain hero johnson, setidaknya kalian bermain hero tersebut selama 20x atau lebih.

Nah itulah 8 beberapa hero yang sulit dikendalikan di Mobile Legends, Namun jangan menyerah jika salah satunya hero favorit kalian, teruslah berlatih dan kuasasi hero sesulit apapun.

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie