Ini Hero Mobile Legends Yang Sering Di Banned Pada MDL Season 1!

Kali ini ada 3 hero yang sering di Ban pada MDL ID Season 1 kemarin. 3 Hero ini diban karena dinilai cukup merepotkan sekali dan cukup sulit untuk dikalahkan karena terlalu over power.

MDL merupakan salah satu ajang kompetisi yang tingkatanya masih berada di bawah MPL. MDL Sendiri adalah singkatan dari Mobile Legends Development Turnament yang dmana season satu dari MDL ID sendiri sudah terselesaikan dan akan berlanjut ke MDL ID Season 2 Bulan Agustus mendatang. Ini hero yang Sering di Banned pada MDL Indonesia Season 1!

MDL sendiri adalah salah satu ajang turnamen resmi dari Moonton selaku developer Mobile Legends dengan prize pool yang ditawarkan juga cukup besar. Tujuan dari diadakannya MDL ini adalah untuk mencari dan mengembangkan potensi para player Mobile Legends yang ingin berkarir di dunia Esports khusunya divisi Mobile Legends. Seperti yang kita ketahui bahwa ada 3 hero yang sering di Ban pada MDL ID Season 1 kemarin. 3 Hero ini diban karena dinilai cukup merepotkan sekali dan cukup sulit untuk dikalahkan karena terlalu over power.

Sebelum itu sembari kita ingat lagi bahwa pada MDL Season 1 kemarin, Victim Esports merupakan salah satu tim yang berhasil keluar sebagai juara dengan mengalahkan Recca Esports dengan skor 3-2 di babak final. MDL Season 1 tentu saja banyak menghadirkan hero-hero unik yang dimana menjadi favorite bagi para roaster yang bermain di ajang turnamen ini.

Hero Yang Sering Di Banned Pada MDL Indonesia Season 1!

Pada kesempatan kali ini kami akan membahas mengenai 3 hero yang sering di ban pada MDL ID Season 1 kemarin. Bagi kalian yang penasaran dan ingin mengetahui siapa saja ke 3 hero yang sering di ban pada MDL ID Season 1, Yuk langsung saja simak penjelasan lengkap nya di bawah ini dengan baik dan benar ya!

Ling

Ini Hero Yang Sering Di Banned Pada MDL Indonesia Season 1!

Ling merupakan salah satu hero assassin yang sering di ban pada MDL Season 1 kemarin. Hal ini dikarenakan Ling pada saat itu masih tergolong sangat over power dan cukup kesulitan untuk dilawan serta dinilai sangat merepotkan karena bisa melakukan split push dengan mudah. Selain itu Ling juga memiliki skill serangan dengan damage yang dihasilkan nya cukup besar. Ini lah alasan mengapa hero Ling menjadi salah satu hero yang masuk ke dalam kategori top banned di MDL Season 1 kemarin.

BACA JUGA:

Selena

Ini Hero Yang Sering Di Banned Pada MDL Indonesia Season 1!

Selena merupakan salah satu hero mage assassin yang juga masuk ke dalam kategori hero sering mendapatkan banned saat MDL ID Season 1 yang lalu. Selena memiliki skill serangan yang dinilai cukup merepotkan dimana kombo arrow dan abyssal trap nya jika berhasil mengenai musuh maka dapat dilanjutkan dengan kombo skill serangan selena yang mengakibatkan musuh terbunuh dengan cepat dan mudah. Selain itu Selena sendiri bisa berubah menjadi dua mode dimana ketika berada dalam mode abyssal nya damage dari hero ini menjadi lebih sakit lagi.

Grock

Tentang Role Crowd Control Mobile Legends

Grock merupakan salah satu hero tank yang juga cukup mengesalkan dan karena itu hero tank satu ini masuk ke dalam kategori top banned di MDL ID season 1. Grock sebagai tank memiliki damage yang cukup sakit dan pasif skill nya ketika aktif membuat para player lain yang menghadapi nya kerepotan. Itulah alasan mengapa hero Grock ini menjadi hero sering mendapatkan banned di MDL ID Season 1.

Nah itulah penjelasan mengenai 3 Hero yang Sering di Banned Pada MDL ID Season 1 yang telah kami bahas. Semoga bermanfaat dan dapat menjadi sumber refferensi yang baik untuk kalian semua. Kira-kira di MDL ID Season 2 nanti siapa saja ya hero yang masuk ke dalam kategori top banned? Follow Esportsku (@esports.ku) ya!

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie