Ini Pemain Yang Mendapatkan MVP Di PMWL 2020 League Play Week 1!

Hari demi hari sudah berlalu dan kini PMWL 2020 League Play Week 1 sudah usai dengan mengahdirkan jajaran pemain hebat didalamnya, Nah kali ini kami akan memebahas salah satu pemain yang mendapatkan MVP pada kejuaraan PMWL 2020 League Play Week 1.

PUBG Mobile World League 2020 atau yang sering kita sebut PMWL 2020 sudah selesai pada akhir pekan lalu. Ini deretan pemain yang mendapatkan MVP Di PMWL 2020 League Play Week 1!

RRQ Athena berhasil menjadi juara pada ajang bergengsi PMWL 2020 League Play Super Weekend Week 1 kemarin. Kemudian disusul oleh BTR RA sebagai Runner Up dan deretan tim lainnya.

RRQ Athena merupakan salah satu Tim Rex Regum Qeon yang berasal dari negara Thailand. Perlu kalian ketahui bahwa RRQ merupakan gabuangan Tim Esports yang berasal dari tiga negara yakni indonesia, Malaysia dan juga Thailand.

Pada PMWL 2020 League Play Week 1 ada sekitar 16 Tim yang bermain dan menorehkan berbagai prestasi dengan pertandingan yang sangat seru untuk mencapai puncak klasemen.

Hari demi hari sudah berlalu dan kini PMWL 2020 League Play Week 1 sudah usai dengan mengahdirkan jajaran pemain hebat didalamnya, Nah kali ini kami akan memebahas salah satu pemain yang mendapatkan MVP pada kejuaraan PMWL 2020 League Play Week 1.

Untuk mendapatkan gelar Most Value Player tidaklah mudah, dimana kalian harus menjadi pemain yang terbaik diantara 16 Tim Esports yang bertanding diseluruh Asia Tenggara.

Tak hanya itu saja, dalam 100 player hanya akan ada satu gelar MVP yang didapatkan. Dan bahkan bisa dibilang untuk mendapatkan satu kill saja cukup sulit jika sudah berskala nasional. Nah penasaran siapa player terbaik yang mendapatkan MVP pada PMWL 2020 League Play Week 1?

Ini Pemain Yang Mendapatkan MVP Di PMWL 2020 League Play Week 1!

RRQ G9 berhasil keluar sebagai Most Value Player PMWL 2020 League Play Week 1 kali ini. Permainan yang ditorehkan oleh RRQ G9 memang sangat menakjubkan dimana dia mampu bertahan seorang diri dengan nilai yang paling tinggi diantara pemain lainnya.

Tercatat RRQ G9 mendapatakan nilai yang paling tinggi dengan total 37 kills, 7074 total damage dan 20.39 Average Times.

Sudah kalian ketahui bahwa untuk mendapatkan kill satu saja cukup sulit jika lawan yang kalian hadapi adalah Pro Player PUBG Mobile. Permaian yang sangat baik dari RRQ G9 berhasil memabawa RRQ Athena yang sebelumnya berada pada peringkat bawah secara signifikan menjadi posisi pertama. Tentunya hal tersebut patut diapreasiasi dengan memberikannya gelar MVP pada PMWL 2020 League Play Week 1.

BACA JUGA:

Masih banyak pertandingan yang akan berlanjut dan turnamen akan menuju ke babak selanjutnya yang wajib untuk dinantikan. Setelah PMWL 2020 League Play Week 1 usai, setiap tim akan bertemu kembali PMWL 2020 League Play Week 2 yang akan berlangsung sebentar lagi.

Apakah RRQ Athena mampu untuk menpertahankan klasemen saat ini, atau mungkin akan kejar oleh tim andalan Indonesia kita yakni BTR RA yang siap kapanpun untuk bertanding.

Tentunya sangat menarik untuk disaksikan. Oleh karena itu, jangan lupa untuk follow instagram kami di Esportsku (@esports.ku) untuk mendapatkan informasi terbaru seputar PUBG Mobile Esports terbaru lainnya. Stay Tune!

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie