Item Build Dan Rune Sona APC Di Wild Rift

Sona pada umumnya adalah champion support yang memiliki skill buff dan heal yang kuat. Namun, ternyata dirinya bisa memiliki skill damage yang cukup mudah digunakan dan bahkan bisa membuatnya bisa menjadi APC yang kuat.

Dalam menjadi carry, kalian harus bisa mengangkat tim dengan damagenya yang kalian miliki. Maka dari itu, memiliki cara bermain dan item biuld yang baik dapat membantu kalian dalam menyerang musuh dan menjadi carry pada tim. Kadang juga ada beberapa champion yang tidak disangka bisa menjaid carry di tim. Disini kami akan membahas mengenai champion di wild rift.

Sona pada umumnya adalah champion support yang memiliki skill buff dan heal yang kuat. Namun, ternyata dirinya bisa memiliki skill damage yang cukup mudah digunakan dan bahkan bisa membuatnya bisa menjadi APC yang kuat. APC sendiri adalah sebutan dari Ability Power Carry. Jadi, jika di tim kalian terlalu banyak Attack Damage, kalian bisa menggunakan APC sebagai sumber damage ability power. Hal ini juga sudah biasa dilakukan oleh player, contohnya ziggs yang menjadi APC.

Sona juga bisa menjadi APC dengan skill yang dimilikinya. Dirinya tidak hanya bisa menyerang musuh dengan menggunakan skill, tapi dirinya memiliki skill yang dapat meningkatkan damage dari basic attacknya. Scaling dari skill tersebut bisa dibilang lumayan tinggi, jadi kalian bisa membuatnya menjadi sangat kuat sebagai apc.

Sona bisa menjadi apc dengan menggunakan rune dan item build yang berbeda. Kalian bisa melihat item buildnya di bawah ini:

  1. Rune
    • Summon Aery
    • Brutal
    • Spirit Walker
    • Manaflow Band
  2. Item Build
    • Archangel’s Staff
    • Ninja Tabi
    • Lich Bane
    • Harmonic Echo
    • Athene’s Unholy Grail
    • Locket Enchant

Telah dirangkum oleh esportsku agar kalian bisa membacanya dengan lebih mudah. Dengan item build dan rune yang tepat, kalian bisa bermain dengan lebih mudah dalam menggunakan sona.

Disini kami akan memberikan tips mengenai Item Build Sona APC Di Wild Rift. Dengan menggunakan item build ini, mungkin kalian bisa menjadi carry yang kuat dalam menggunakan sona. Namun, ada baiknya kalian tidak menggunakan build ini di ranked, karena build ini sedikit troll dan lucu untuk digunakan. Jadi, kalian gunakan hanya untuk bersenang-senang saja.

Rune

Sona dalam menjadi APC, sebenarnya juga bisa memabantu tim dalam memberikan buff, jadi tidak hanya dirinya saja yang meningkat statnya. Dengan begitu, menggunakan rune yang mirip dengan rune supportnya, tapi dirubah sedikit agar bisa membantunya dalam menyerang musuh. Berikut rune yang bisa kalian gunakan:

Summon Aery

RuneEffects
LoL Wild Rift Summon Aery
  • Basic attacks and abilities against an enemy champion signals Aery to dash to them, dealing 10 – 60 (based on level) (+ 20% bonus AD) (+ 10% AP) Adaptive damage. Healing, shielding, or buffing an ally signals Aery to dash to them, shielding them for 20 – 120 (based on level) (+ 40% bonus AD) (+ 20% AP) for 2 seconds.
  • Aery lingers on the target for 2 seconds before flying back to the user, and cannot be sent out again until she returns. Aery is initially very slow, but gradually accelerates, and can be picked up by moving near her.
  • Adaptive Damage: Deals either physical or magic damage depending on your bonus stats, defaulting based on the origin of the effect.

Summon Aery bisa kalian gunakan untuk menyerang musuh atau membantu teman kalian. Dengan menggunakan rune ini, kalian bisa memberikan DoT yang cukup kuat untuk terus mengurangi darah musuh. Namun, jika klaian menggunakan buff di dekat tim kalian, mereka akan mendapatkan shield, jaid kalian tidak bisa menggunakannya untuk memberikan heal.

Rune ini memiliki cooldown yang cukup panjang untuk kalian gunakan, jadi kalian tidak bisa terus menerus menspam skill ini. Namun, damage yang diberikan bisa mengurangi darah musuh, sedangkan kalian bisa menggunakan shieldnya untuk membantu tim kalian. Jadi banyak cara yang bisa kalian lakuka nadlam menggunakan skill ini.

Brutal

RuneEffects
LoL Wild Rift Brutal
Gain 7 AD and 2% armor penetration, or 14 AP and 2% magic penetration. (Adaptive)

Rune ini bisa membantu kalian dalam memberikan damage ke musuh kalian. Stat ap kalian akan meningkatkan dengan menggunakan rune ini, dan kalian bisa menyerang musuh bahkan bila musuh memiliki armor yang tebal.

Spirit Walker

RuneEffects
LoL Wild Rift Spirit Walker
Gain 50 max health and 20% slow resistance.

Rune ini bisa kalian gunakan untuk memberikan sedikit surviability kalian dalam melakukan farming atau menyerang musuh. Maximum darah kalian akan meningkat ketika menggunakan item yang satu ini. tidak hanya itu, kalian juga akan mendapatkan slow resist, jadi jika kalian terkena slow kalian masih bisa berjalan dengan lebih cepat.

Manaflow Band

RuneEffects
LoL Wild Rift Manaflow Band
Hitting an enemy champion with an ability or empowered attack permanently increases your max mana by 30, up to 300 mana.

Dalam menjadi apc, kalian mungkin akan lebih sering kehabisan mana. Hal ini memang sudah sering terjadi, apalagi champion yang suka melakukan spam skill untuk memperkuat serangannya. Dengan menggunakan rune ini, kalian bisa memiliki mana yang lebih banyak.

Setiap erangan poke yang kalian lakukan, kalian akan mendapatkantambahan mana sebanyak 30. Maximum mana yang bisa kalian dapatkan adalah 300 mana. Jadi, kalian harus bisa menyerang musuh menggunakan skill, agar mana kalian bisa bertamabah terus.

Item Build

Dalam menjadi apc, tentunya kalian akan menggunakan item build yang meningkatkan ability power dan damage. Namun, di item build ini kalian akan menjadi semi support, dan menggunakan item yang dapat memberikan heal. Jadi, kalian masih bisa menjadi support pada late game. Berikut rekomendasi item build yang bisa kailan gunakan:

Archangel’s Staff

ItemStatsEffects
Archangel’s StaffLoL Wild Rift Archangel's Staff
 2950
Magic
+35 Ability Power
+500 Max Mana
+20% Cooldown Reduction
  • Awe: Grants bonus ability power equal to 1% maximum mana. Refunds 25% of mana spent.
  • Mana Charge: Grants a charge every 4 seconds, up to 3 charges. Each mana expenditure consumes a charge and grants +12 mana, up to a maximum of 700 mana.
  • Transforms into Seraph’s Embrace at +700 mana.
Limited to 1 AWE item.

Item ini akan memberikan kalian maximum mana dan mana refund keitka menggunakan skill. Tidak hanya itu, kalian juga akan mendapatkan stack yang akan membeirkan kalian mana ketika stacknya penuh. Jadi, kalian bisa menggunakan skill.

Item ini akan berubah bila kalian memiliki mana lebih dari 700. Jika kalian memiliki maximum mana lebih dari 700, item ini akan berubah menjadi Seraph’s Embrace.

Ninja Tabi

ItemStatsEffects
Ninja TabiLoL Wild Rift Ninja Tabi
 1000
Boots
+40 Move Speed
+10 Armor
Block: Blocks 10% of damage from attacks.
Sprint (Active): Increases Move Speed by 15% for 3 seconds. Dealing or taking damage from champions removes sprint. (60s Cooldown)

Boots yang satu ini adalah pilihan yang cocok untuk digunakan oleh sona, bila kalian bermain sebagai apc. Boots yang satu ini tidak hanya meningkatkan movement speed saja, tapi juga memberikan armor. Jadi kalian bisa menahan serangan musuh. Ketika darah kalian melawan musuh, kalian akan tertolong oleh armor dan heal yang dimiliki sona.

Lich Bane

ItemStatsEffects
Lich BaneLoL Wild Rift Lich Bane
 3050
Magic
+80 Ability Power
+300 Max Mana
+10% Cooldown Reduction
  • Spellblade: Using an ability causes the next attack used within 10 seconds to deal bonus magic damage equal to 75% base +50% (1.5s Cooldown)
  • Bane: +5% Move Speed.

Item yang akan meningkatkan damage yang dimiliki sona dan memberikan tambahan movement speed. Item ini bisa membantu sona dalam menggunakan skill, karena memiliki efek yang cukup unik. Kalian bisa memberikan damage yang lebih tinggi dengan menggunakan rune ini.

Rune ini memiliki efek yang dapat meningkatkan damage kalian. Ketika kalian menggunakan skill, serangan basic attack berikutnya akan memiliki bonus damage. Damage tersebut di scaling dari besarnya ability power yang kalian miliki. Pasif yang dimiliki sona dalam meningkatkan damage basic attacknya, bisa membuatnya menjadi lebih kuat.

Harmonic Echo

ItemStatsEffects
Harmonic EchoLoL Wild Rift Harmonic Echo
 2800
Magic
+80 Ability Power
+300 Max Mana
+10% Cooldown Reduction
Harmonic Echo: Moving and casting abilities builds Harmony. At 100 Harmony your next healing or shielding ability on an ally other than yourself restores 70 (+ 10% AP) health to your target and up to 3 nearby allied champions.

Item ini dapat memberikan heal ketika kalian menggunakan skill healing atau shield. Sona memiliki skill yang dapat memberikan diriya dan teman di sekitarnya heal, Jadi kalian bisa mendapatkan tambahan heal ketika kalian menggunakan item ini.

Item ini juga memberikan tambhaan ability power dan maximum mana, jadi kalian bisa menggunakan skill secara terus menerus. Dilengkapi dengan cooldown reduction, membuat kalian bisa menggunakan skill dengan lebih cepat.

Athene’s Unholy Grail

ItemStatsEffects
Athene’s Unholy GrailLoL Wild Rift Athene's Unholy Grail
 2500
Magic
+55 Ability Power
+40 Magic Resistance
+10% Cooldown Reduction
Blood Price: Stores 35% of premitigation damage dealt to champions as Blood, capped at 110-250. Healing or shielding an ally consumes all blood to heal them for an equal value.

Item ini akan memberikan kalian tambahan heal ketika kalian ingin menggunakan skill. Namun, kalian harus mengumpulkan stack terlebih dahulu, agar bisa menggunakan healnya. Ketika kalian menggunakan skill damage dan mengenai musuh, kalian akan mendapatkan stack. Setiap stacknya akan meningkatkan banyaknya heal yang akan kalian dapatkan.

Selain itu, kalian juga akan mendapatkan tambahan ability power untuk meningkatkan damage, magic resist untuk menahan magic musuh, dan cooldwon redduction agar kalian bisa terus menggunakan skil dengan cepat.

Locket Enchant

ItemStatsEffects
Locket EnchantLoL Wild Rift Locket Enchant
 500
Boots
Locket Active
Locket (Active): Shield yourself and all nearby allied champions from 140-420 damage for 2.5 seconds. (60s Cooldown)

Item enchant boots ini sangatlah cocok untuk sona, ketika kalian ingin menjaga diri kalian melawan muush. Item ini akan memberikan kalian skill aktif. Ketika kalian menyalakan skillnya, kailan dan teman di dekat kalian akan mendapatkan shield yang bertahan selama 2.5%. Shielag yang didapat sebesar 140 hingga 420 damage.

Itulah tips mengenai Item Build Dan RunSona APC Di Wild Rift, yang bisa kalian coba. Dengan menggunakan item build ini, mungkin kalian bisa lebih mudah dalam menggunakan sona di lane baron sebagai apc.

Ikuti Juga Media Sosial Kami di Instagram Esportsku!

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie