Kembalinya Tokoh Bersejarah, Shiro Tokisada di Game Samurai Shodown!

Tokoh Besar Jepang Akhirnya Kembali Lagi, Shiro Tokisada Amakusa Hadir di Game Samurai Shodown.

Siapa yang menyangka bahwa tokoh bersejarah Jepang akhirnya kembali di game Samurai Shodown.

Bagi kalian para pecinta sejarah jepang, pastilah tidak asing bykan dengan nama Shiro Tokisada Amakusa.

Shiro adalah remaja hebat pemimpin dari pemberontakan Shimbara pada zaman kerajaan Edo.

Pemerintaahan tersebut tepatnya pada tangal 17 Desember 1637 sampai pada tanggal 15 April 1638 di jepang saat kepemimpinan Tokaguwa.

Dimana pada waktu itu terjaid peperangan pemberontakan karena adanya perselisihan paham yang terjadi.

Setelah perang terjadi, akhirnya para pemberontakpun kalah dan kemudian Shiro Tokisada Amakusa mendapatkan hukuman pancung di usianya yang masih 17 tahun.

Perjalanan Hidup Shiro Tokisada Amakusa

Pada awalnya Shiro Tokisada Amakusa adalah pemuda yang snagat pemberani, dia rela mempertaruhkan nyawanya guna melindungi kepercayaanya.

Dia adalah remaja Kristen yang pada saat itu menjadi pemimpinan pemberontak pada zaman Edo.

Dimana pada zaman itu Daimyo Shimabara menolak adanya agama Kristen untuk wilayahnya.

Setelah pemberontakan terjadi, akhirnya para pemberontak kalah sehingga pemimpinya harus menerima hukuman.

Hukuman yang di terima oleh Shiro Tokisada adalah pancung, sehingga dia harus menerima eksekusi mati pada usianya yang masih sangat muda.

Saat ini, cerita dari Shiro Tokisada Amakusa kerap diangkat kedalam cerita bersejarah dari kultur Jepang yang sangat terkenal hingga saat ini.

Baik diadaptasi untuk manga/komik, anime hingga video game termasuk karya developer SNK yang diberi judul Samurai Shodown.

Sempat muncul di seri orisinilnya sendiri, nampaknya Tokisada Amakusa akan menjadi tokoh utama di game Samurai Shodown ini.

Trailer Game Samurai Shodown

Baru-baru ini, SNK kembali merilis trailer terbaru yang memperlihatkan gameplay dari Tokisada Amakusa.

Sama seperti seri orisinalnya, Shiro Tokisada Amakusa masih menggunakan kekuatan supranatural untuk melawan iblis-iblis yang jahat.

Selain itu kekuatanya tersebut juga digunakan untuk melibas musuh-musuhnya yang menghadang didalam perjalan.

Shiro Tokisada Amakusa juga bisa menggunakan teleportasi jarak jauh, sehingga damage kekuatan yang diberikan olehnya sangatlah besar.

Sebenarnya game DLC ini masuk kedalam season pass ketiga dari SNK sendiri, jadi kemungkinan besar aka nada seri lanjutan untuk game Samurai Shodown ini.

Kemungkinan besar akan nada 4 karakter yang nantinya bisa kalian mainkan di game Samurai Shodown.

SNK akan merilis game Samurai Shodown pada tanggal 14 Juni 2021 kemarin.

Namun SNK sendiri masih merahasiakan siapa karakter lain yang muncul dari 4 total karakter yang ada di game Samurai Shodown.

Karena masih rahasia, SNK memastikan bahwa karaktaer tersebut memiliki damage yang sangat hebat.

Bahkan mungkin tidak kalah hebatnya dari Tokisada Amakusa yang menjadi tokoh utama di game Samurai Shodown ini.

Samurai Shodown saat ini sudah bisa dimainkan untuk PC (via Epic), Playstation 4, Xbox One/Series dan juga Nintendo Switch.

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie