Apa Saja Kesuksesan Game Free Fire (FF)? Simak Yuk!

Karena pastinya kalian semua sudah penasaran dengan informasi kesuksesan game free fire ini bukan? Dimana free fire yang sukses tersebut, memang terbukti sudah menjadi terkenal karena garena yang mengembangkannya ini juga. Penasaran? Langsung saja kita simak penjelasannya pada artikel dibawah ini ya.

Sekarang perkembangan yang dihadirkan dalam perusahaan sebuah game online, pasti cukup besar dan player yang memainkan game tersebut juga merasa tenang. Untuk sekarang ini game android yang memang paling ramai dimainkan adalah Free Fire, dimana game tersebut mempunyai tipe Battle Royale yang sangat menantang ketika dimainkan. Kali ini kami akan bahas tentang Kesuksesan Game Free Fire yang sudah memasuki tahun 3nya.

Game yang telah hadir dari tahun 2017 lalu tersebut, memang sudah menjadi salah satu yang terbaik untuk dimainkan. Kemarin saja kita semua telah dikejutkan, karena Total Player Login Mencapai 80 Juta Sehari dan ini membuktikan game Free Fire memang ramai sekali.

Kedepannya juga pihak Garena pasti akan memberikan banyak hal terbaru, supaya kalian tidak bosan memainkan game ini nantinya. Dengan begitu kalian semua pasti akan bisa mencoba Update Tersembunyi Free Fire yang kemarin, telah dihadirkan oleh Garena kedalam game.

Meskipun begitu kesuksesan game Free Fire ini tidak akan muncul, jika Garena juga tidak mendapatkan kesuksesan tersebut. Dulu juga kita pernah membahas Fakta Forest Li selaku pengembang Garena, tapi sekarang ini kita akan membahas Kesuksesan Garena.

Karena pastinya kalian semua sudah penasaran dengan informasi kesuksesan game free fire ini bukan? Dimana free fire yang sukses tersebut, memang terbukti sudah menjadi terkenal karena garena yang mengembangkannya ini juga. Penasaran? Langsung saja kita simak penjelasannya pada artikel dibawah ini ya.

Baca Juga: Bocoran Event Token Apel dan Jagung Free Fire, Banyak Item Gratis FF?

Garena Membuat Free Fire Menjadi Terkenal Di Seluruh Dunia

  1. Game Andalan

Cara Babar Bermain FF Mode Kill Secured Free Fire Terbaru 2020

Garena menghadirkan game Free Fire ini supaya kalian semua, tidak merasa bosan dan mempunyai banyak tantangan baru ketika mencoba game didalam Android. Kedepannya juga pihak Garena, pasti akan memberikan banyak update terbaru lainnya didalam game ini.

Free Fire saja pada tahun 2019 kemarin, telah menjadi yang terbaik dan mengalahkan pesaingnya yaitu PUBG Mobile. Tahun 2019 Free Fire mencapai total unduhan yang paling banyak, pada tahun tersebut. Sehingga hal ini membuat Garena, menjadi lebih terkenal.

  1. Free Fire Dihadirkan Untuk HP Low Spek

Garena tidak akan memberikan spesifikasi tinggi untuk game ini, sehingga player yang menggunakan HP Kentang sekalipun bisa mencoba tantangan didalam Free Fire. Jadi tentu saja kalau game ini memang ramai sekali, karena playernya tidak pernah mengeluhkan error ataupun Lag.

Soalnya kalian yang punya HP Kentang saja bisa memainkan game ini, dengan lancar jaya tanpa mengalami masalah sama sekali. Karena dengan begitu total player yang bertambah sampai sekarang ini, terus naik dan membuat game Free Fire menjadi yang terbaik.

Baca Juga: Bocoran Bundle Duke Borboleta Free Fire, Pasangan Skin AWM FF

  1. Engine Game Free Fire

Game ini juga pasti berjalan karena menggunakan Engine juga, nah kalau kalian ingin tau Engine game ini adalah Unity. Engine ini juga sudah di gunakan banyak game terkenal lainnya, karena bisa digunakan untuk membuat game 2D ataupun 3D Sekalipun sekarang ini.

  1. Server Paling Ramai

Terakhir game ini mempunyai Banyak server, dimana server tersebut juga total player yang memainkannya pasti berbeda – beda. Nah kalau untuk sekarang ini dan mungkin untuk seterusnya, server yang paling ramai memainkan game Free Fire adalah Brazil.

Kalau kalian ingin tau player yang paling mendominasi game Free Fire ini memang berasal dari Brazil, untuk Indonesia berada di peringkat kedua sebagai server paling ramai.

Baca Juga: 5 Senjata Terbaik A124 Free Fire, Pakai Setelah Maintenance FF Hari ini!

 

Dengan mengetahui kesuksesan ini, pastinya wawasan kalian bermain game Free Fire menjadi lebih besar lagi. Untuk selanjutnya juga, pihak Garena pasti akan memberikan banyak update terbaru lainnya didalam game Free Fire ini nantinya.

Hanya itu saja, Terima Kasih dan Salam Booyah.

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie