Media Berita Esports Indonesia

Sang Juara MPL ID Season 12 2023, Onic Siap Lanjut Liga Berikutnya!

Kali ini ada penjelasan mengenai Sang Juara MPL ID Season 12 2023, Onic Siap Lanjut Liga Berikutnya!. Simak berikut ini untuk penjelasannya.

0

Game mobile legends memang tidak sepi dari para pemainnya. Game dengan genre MOBA tersebut memang selalu menjadi game papan atas. Belum lama ini pihak Moonton juga telah melaksanakan turnamen keren yaitu MPL Season 12 yang telah berakhir pada tanggal hari minggu 15/10/2023 kemarin. Pastinya turnamen yang satu ini di ikuti oleh banyak tim sehingga menjadi ajang yang sangat bergengsi di tanah air.

Turnamen yang di gelar di Mahaka Square, Jakarta Utara tersebut tentu saja telah di ikuti oleh banyak tim yang di dalamnya sudah proplayer. Berbicara tentang proplayer seperti ini, pastinya tim yang sudah masuk di babak MPL tentunya telah di bekali dengan skill yang mumpuni dan tidak bisa di pandang sebelah mata lagi.

Perlu kalian ketahui nih di ajang Mobile Legends Professional League (MPL ID) ini ternyata yang masuk dalam final adalah tim Onic dan Geek Fam. Keduanya saling bertempur dengan sengit, namun para tim panitia menyediakan format best of seven, sehingga suasana tidak terlalu menegangkan dimana dalam kekalahan satu kali masih ada harapan untuk mengejar. Nah, di pertempuran tersebut ternyata tim Onic yang juga di gawangi oleh Onic Kairi mampu membawa timnya ke 3 game pertama sehingga suasana sangat menegangkan.

Namun pada pertempuran ke 4, tim Geek Fam mampu untuk melawan hingga seterusnya skor menjadi 3-2. Setelah itu barulah tim Onic kembali bangkit dan langsung memenangkan pertandingan.

Kapan Pertandingan MPL ID Berlangsung ?

Seperti yang sudah kami ulas di atas bahwa jalannya pertandingan antara Onic dan Geek Fam ini berlangsung pada 15 Oktober 2023 lebih tepatnya pada jam 17.00WIB hingga jam 22.00WIB dengan hasil akhir Onic keluar sebagai juara. Bagi tim Onic, tentu ini menjadikan kado yang indah bagi mereka karena telah berhasil memenangkan sebuah liga nasional yang pastinya banyak pemian Mobile Legends yang sudah lama memimpikannya.

Liga yang masuk dalam season 12 ini menjadi ajang pembuktian bagi tim Onic bahwa mereka pantas untuk menjadikan timnya maju di kancah Internasional. Sebagai Fans tim Onic, tentu saja kita terus berharap agar tim Onic ini mampu mempersembahkan piala Mobile Legends kelas dunia nanti sebagai kado untuk negeri kita tercinta Indonesia.

Perlu kalian ketahui nih, salah satu tim dari Onic yang juga bermain sangat keren adalah Onic Kairi. Sebagai fans tim Onic, pastinya kalian sangat penasaran dengan biodata Onic Kairi, sehingga nantinya bisa membuat kalian lebih tahu tentangnya.

Berapa Hadiah MPL ID Season 12 ?

Dari informasi yang kami dapatkan, untuk hadiah yang di berikan kali ini adalah sebesar USD 336.500 atau jika di rupiahkan sekitar Rp. 5 Miliar. Hadiah tersebut merupakan hadiah yang sangat besar dan bahkan ini merupakan hadiah yang besar di bandingkan dari season sebelumnya. Nah, sebagai pemain ML yang suka dengan turnamen atau liga yang sering di adakan, tentunya kalian bisa terus berlatih skill agar bisa maju ke liga seperti MLP ID ini dan meraup hadiah yang besar.

Sebenarnya tim Onic juga telah mendapatkan juara – juara lainnya selain dari MPL ID ini di antaranya adalah Mobile Legends: Bang Bang South East Asia Chaphionship (MSC) 2023 setelah mengalahkan tim Filipina.

Semoga dengan terus mendapatkan kemenangan – kemenangan yang di raih oleh Onic ini Industri Game bisa terus berkembangan dan menjadi inspirasi untuk kita semua.

Hanya itu saja pembahasan tentang kejuaraan MPL ID yang telah di raih oleh tim Onic, semoga pembahasan ini bermanfaat dan menambah wawasa buat kalian di game Mobile Legends. Untuk mendapatkan informasi yang lebih jauh, kalian bisa menyimak pembahasan dari parboaboa.com sebagai situs yang aktif saat ini yang juga membahas tentang game mobile legends.

Related Posts
Jumlah Diamond Skin Epic Hylos Mobile Legends (ML)
Jumlah Diamond Skin Epic Hylos Mobile Legends (ML)

Skin Epic Hylos yang hadir dalam game Mobile Legends ini, kalian harus tau Jumlah Diamond untuk bisa memilikinya dan memakainya Read more

Tanggapan Poizy Mengenai Antimage Sebut Dirinya Offlaner Terjago

Dalam live IG milik Antimage, dirinya menyebutkan bahwa Poizy adalah offlaner terjago saat ini di Mobile Legends. Tapi tanggapan Poizy Read more

Tidak Ada Coach Zeys, Ini Pengumuman Roster Evos Season 11

Berikut ini adalah penjelasan mengenai Tidak Ada Coach Zeys, Ini Pengumuman Roster Evos Season 11. Simak berikut ini pada artikel Read more

7 Skin Vexana Mobile Legends (ML) Terbaik
4 Skin Vexana Terbaik Mobile Legends (ML)

Vexana memiliki 7 Skin Terbaik yang hadir dalam game Mobile Legends, kalian harus tau semuanya disini.

Tinggalkan pesanan