Senjata M82B Free Fire dengan Stat Terbaru FF 2020

Senjata m82b free fire ini memang masih baru berada didalam game tersebut, bahkan untuk kemampuan yang diberikan tentu saja sangat menyakitkan. Kedepannya senjata baru ini mungkin akan menjadi meta terbaru, sehingga bisa mendominasi sebagai senjata yang ramai digunakan.

Game memang dimainkan ketika kalian sedang tidak ada sebuah kegiatan ataupun sedang mempunyai waktu luang. Dengan bermain game maka kalian tentu saja tidak akan bosan, untuk mengisi waktu luang tersebut dengan hal yang seru. Nah cobalah game Free Fire sekarang ini, karena game tersebut memang cocok dan seru untuk dimainkan. Kali ini ada Senjata M82B Free Fire yang bisa kalian gunakan dengan stat terbarunya.

Kedepannya game Free Fire ini pasti akan dikembangkan lebih baik lagi oleh pihak Garena. Contohnya saja untuk kemarin kita kehadiran Maintenance 3 Juni 2020 Free Fire, dimana dalam hal tersebut kita mendapatkan update terbaru yang keren.

Tentu saja dengan munculnya update baru seperti ini, kalian semua pasti tidak akan pernah merasakan bosan. Bahkan untuk sekarang ini saja kita sudah bisa mencoba Senjata Baru Free Fire Bernama M82B. Kemampuan dari senjata ini juga, cukup mematikan sekali.

Kemarin juga kita pernah membahas yang namanya Senjata M82B Lebih Mematikan Dari AWM, mungkin memang menjadi sebuah kenyataan. Pihak Garena juga telah memberikan Stat dari senjata baru tersebut, dimana untuk bagian damage ternyata melebihi Ekspetasi.

Tapi mungkin saja untuk perkembangan lebih lanjutnya, damage dari senjata ini mungkin akan dikurangi oleh pihak Garena. Karena minimum damage dari senjata ini sangat tinggi, pastinya kalian penasaran bukan?

Langsung saja kita simak pada artikel dibawah ini ya.

Baca Juga: Karakter Role Support Free Fire Terbaik, Menolak Mati FF!

 

Stat Dari Senjata M82B Terbaru Free Fire Sekarang

Senjata m82b free fire ini memang masih baru berada didalam game tersebut, bahkan untuk kemampuan yang diberikan tentu saja sangat menyakitkan. Kedepannya senjata baru ini mungkin akan menjadi meta terbaru, sehingga bisa mendominasi sebagai senjata yang ramai digunakan.

Pada stat senjata baru ini juga ada beberapa yang melebihi kemampuan dari AWM untuk sekarang ini, apalagi pada damage minimum senjata tersebut. Kalau untuk AWM sendiri damage minimum yang dikeluarkan mencapai 110 ataupun 115. Tapi kalau M82B, damage minimum yang diberikan melebihi 120 Point.

Untuk jarak tembak senjata ini, memang terbilang kalah oleh senjata AWM yang ada sekarang ini. Kalau untuk AWM senjata tersebut mempunyai Range sepanjang 91 Point. Sedangkan untuk senjata M82B free fire terbaru ini, kemampuan Range yang dimiliki hanya 85 Point saja.

Senjata M82B Lebih  Mematikan Dari AWM

Senjata m82b free fire

Akurasi dari kedua senjata ini memang sama, tidak ada perbandingan dan semuanya sama – sama mematikan. Akurasi ini memang terbukti akan membantu kalian semua, untuk bisa bertanding dan menyerang musuh dengan mudah nantinya.

Senjata ini mempunyai 8 Peluru, jadi tentu saja dengan begitu senjata AWM kalah unggul peluru dengan senjata ini. Bahkan untuk Reload Speed kedua senjata ini berbeda juga, untuk AWM Hanya mempunyai 34 Point dan M82B mempunyai 41 Point lebih banyak dari AWM.

Nah ini yang cukup unik dari semuanya, kemampuan Armor Penetration milik M82B lebih unggul dibandingkan senjata AWM sekarang ini. Bahkan untuk bagian tersebut, ternyata senjata AWM tidak mempunyai apa – apa alias hanya memiliki 0 Point saja.

Senjata M82B ini juga mempunyai sebuah kemampuan unik, dimana setiap Pelurunya akan menembus Gloo Wall yang kuat seperti apapun. Jadi musuh yang menggunakan item tersebut dan bersembunyi, tetap akan terkena damage senjata M82B sebesar 80%.

Baca Juga: Kapan Selesai dan Berakhir Maintenance Free Fire (FF) 3 Juni 2020?

Dengan begitu memang Senjata m82b free fire Baru ini mungkin akan menjadi Raja terbaru bagi senjata Sniper yang ada di Free Fire. Di Mode classic saja sekarang ini senjata tersebut, sudah dimainkan oleh banyak orang dan kalian juga bisa mencobanya sekarang juga.

Hanya itu saja, Terima Kasih dan Salam Booyah.

[wp-schema-faq]

Jangan Lupa Ikuti dan Like Fanspage Kami Di Facebook , supaya tidak ketinggalan informasi lainnya.

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie