4 Cara Membedakan E-Meterai Asli Atau Palsu

Share This Post

Saat ini di era modern sudah banyak penggunaan teknologi untuk kebutuhan sehari-hari seperti banyak hal saat ini hanya dengan modal genggaman tangan yaitu Smartphone saja. Seperti kali ini ada 4 Cara Membedakan E-Meterai Asli Atau Palsu

Di era digital saat ini tentunya dengan berbagai hal dalam bentuk digital dapat dilakukan, tentunya dengan hal tersebut bisa membuat kalian bisa untuk mengerjakan sesuatu menjadi lebih cepat. Sehingga hal tersebut harus kalian ketahui juga.

Berikut ini adalah penjelasan mengneai cara untuk membedakan apakah E-Meterai asli atau palsu. Tentunya hal tersebut akan kita bahas kali ini pada artikel, simak penjelasannya berikut ini pada artikel.

4 Cara Membedakan E-Meterai Asli Atau Palsu

E-Meterai adalah salah satu jenis meterai yang digunakan dalam bentuk format digital yang tentunya juga berguna untuk pengamanan yang dikeluarkan oleh pemerintah untuk membayar pajak dari dokumen elektronik. Namun banyak juga yang mengeluarkan E-Meterai Palsu dan berikut ini kita akan memberikan penjelasan untuk membedakannya:

Kode Unik

Setiap e-meterai pastinya memiliki kode yang unik yang berbeda-beda satu dengan yang lainnya hal tersebut tentunya untuk menunjukan asli atau tidak.

Gambar Garuda Pancasila

Kalian bisa memerhatikan dengan detail dimana untuk gambar garuda Pancasila untuk kepala akan menghadap kiri dan untuk warnanya sesuai dengan lambang NKRI.

Tulisan Meterai Elektronik

Kalian juga bisa dengan memerhatikan tulisan dimana untuk yang asli akan tertulis dalam huruf kapital dan penulisan meterai menggunakan e bukan materai menggunakan a.

Tarif bea meterai

Untuk tulisan tarifnya sendiri nantinya juga akan terpampang dan cukup jelas seperti contohnya untuk 10000 maka akan tertulis juga sepuluh ribu rupiah dengan kapital.

Itulah penjelasan mengenai cara untuk membedakan e-meterai asli atau palsu kali ini. tentunya dengan penjelasan tersebut dapat membantu kalian dan semoga bermanfaat tentunya untuk kalian gunakan nanti.

Related Posts