5 Cara Menghapus Akun Ruang Guru

Share This Post

Ruang guru merupakan plartform pembelajaran online yang banyak digunakan oleh pelajar di Indonesia. Artikel ini membahas tentang cara menghapus akun ruang guru.

Banyak tersedia materi dan soal-soal di platform ruang guru yang dapat diakses oleh para pelajar. Sehingga ruang guru menjadi pilihan bagi para pelajar online.

Jika anda merasa kurang nyaman dengan pembelajaran di sekolah, anda dapat belajar di ruang guru.

Ruang guru dapat menyediakan pemebelajaran online terkait materi-materi yang dipelajari di sekolah. Cara penyampaiannya sangat menarik, sehingga anda dapat memahami penjelasannya dengan mudah.

Namun setiap orang memiliki penilaian yang berbeda-beda. Ada sebagian orang yang kurang nyaman belajar online di ruang guru.

Apabila anda merasa kurang cocok dengan sistem pembelajaran di ruang guru, anda dapat menghapus akun ruang guru atau uninstall aplikasi ruang guru. Kami akan menyajikan cara menghapus akun ruang guru.

Cara Menghapus Akun Ruang Guru

Cara Menghapus Akun Ruang Guru

Dapatkah Menghapus Akun Ruang Guru?

Bagi orang yang belum mengetahui, banyak orang yang bertanya-tanya apakah bisa akun ruang guru dihapus? Menurut kebijakan ruang guru, apabila anda ingin menghapus aplikasi ruang guru, anda dapat menghapusnya.

Menghapus akun ruang guru, berarti anda tidak dapat lagi mengakses aplikasi ruang guru. Semua data anda yang tersimpan di aplikasi ruang guru otomatis akan terhapus.

Apabila anda di Ruang Guru sudah membeli atau memilih sistem paket langgan di Ruang Guru tidak usah merasa khawatir. Paket langganan yang ada pilih akan terhapus juga.

Baca juga :7 Fitur Terbaru Android 2021

Cara Menghapus Akun Ruang Guru

Cara menghapus akun Ruang Guru tidak dapat dihapus secara langsung melalui aplikasi Ruang Guru. Di dalam aplikasi ini tidak ada menu atau fitut untuk menghapus akun yang anda miliki di Ruang Guru. Tapi bukan berarti tidak bisa menghapus akun, anda tetap bisa menghapus akun anda di Ruang Guru.

Baca juga: Promo Weekend Hypermart 24-27 September 2021

Oleh karena itu kami menyajikan artikel cara menghapus akun ruang guru. Berikut caranya:

  1. Untuk melakukan penghapusan akun Ruang Guru, anda harus menghubungi pihak yang berwenang dalam aplikasi Ruang Guru.
  2. Anda dapat mengajukan permohonan kepada pihak Ruang Guru untuk menghapuskan akun anda di Ruang Guru.
  3. Kemudian anda mengajukan permohonan penghapusan akun anda di Ruang Guru melalui email ini [email protected].
  4. Penghapusan akun di Ruang Guru juga dapat dilakukan melalui via telpon, dengan menghubungi nomer ini +6281578200000.
  5. Anda dapat menghubungi nomer customer service tersebut pada hari dan jam kerja.

Baca juga:6 Cara Mengatur Ringkasan Pemberitahuan di iPhone

Pada hari biasa anda dapat menelpon customer service pada jam 10.00- 21.00 WIB. Adapun pada hari weekend anda hanya dapat menghubungi pada jam 10.00-17.00.

Anda harus memperhatikan jadwal layanan customer service Ruang Guru sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.

Cukup sekian artikel tentang cara menghapus akun Ruang Guru, semoga bermanfaat

Related Posts