Cara Registrasi Kartu Smartfren

Share This Post

Cara registrasi kartu smartfren ini sebenarnya cukup mudah untuk dilakukan. Dan seperti yang kalian tahu, dengan adanya peraturan dari Menkominfo Nomor 12 Tahun 2016 dengan isi yaitu melakukan registrasi untuk yang melakukan layanan seluler.

Dan hal ini mengakibatkan semua langsung mencari cara bagaimana cara melakukan registrasi supaya tidak diblokir oleh pemerintah. Registrasinya sendiri dapat dilakukan dengan cara melalui situs resmi dengan bantuan dari operator atau provider itu sendiri.

Dan memang dapat dilakukan dengan menggunakan SMS. Registrasi ulang dari kartu prabayarnya ini adalah hanya memperbolehkan satu data dari NIK dan nomor KK hanya untuk tiga SIM card saja.

Jadi bagaimana cara registrasi kartu smartfren ini? Berikut ulasannya!

Cara Registrasi Kartu Smartfren

Cara Registrasi Kartu Smartfren

Terdapat tiga cara yang dapat dilakukan berikut adalah cara registrasi kartu Smartfren yang dapat kalian gunakan.

1.Situs Resmi Smartfren

Sebelum kita dapat menggunakan fitur yang berada di situs my.smartfren.com kalian pun diwajibkan untuk melakukan registrasi atau pendaftaran terlebih dahulu.

Adapun cara registrasi di my.smartfren adalah:

  • Pertama, kalian wajib menyiapkan browser yang akan digunakan terlebih dahulu.
  • Setelah sudah disiapkan selanjutnya kita membuka browsernya.
  • Setelah dibuka, ketikkan alamat situsnya yaitu mysf.id/reg.
  • Kemudian tekan Enter.
  • Jika langkah diatas sudah dilakukan semua maka kalian akan langsung ditujukan ke alamat https://my.smartfren.com/prepaid_reg.php.
  • Di halaman inilah kalian memulai proses registrasinya. Ada beberapa data yang harus diisi (lihat gambar di atas).
  • Masukan nomor telepon yang ingin kalian registrasi atau daftarkan
  • Setelah itu masukan NIK atau bisa juga dengan upload foto dari e-KTP milik kita.
  • Jika sudah pilihlah verifikasi berdasarkan keinginan, ada tiga verifikasi yang bisa dipilih:
  • Kode aktivasi (terletak di stiker pada boks perangkat kalian)
  • SMS (kode verifikasi nantinya akan dikirimkan ke smartphone kita)
  • PUK (terletak di bagian belakang kartu fisik milik kita)
  • Masukan nomor KK bisa juga dengan upload foto KK milik kita.
  • Masukan alamat email kita, email yang aktif ya.
  • Masukan nomor selular lainnya jika ada ( ini sifatnya adalah opsional )
  • Jika semua sudah diisi, berikan tanda centang untuk persetujuan pada syarat dan ketentuan yang ada.
  • Yang terakhir adalah klik lanjut.
  • Tunggu beberapa saat hingga kita mendapatkan pesan konfirmasi yang menginformasikan bahwa nomor smartfren kita sudah di registrasi.
  • Selesai.

Baca juga : Yacine TV Apk, Apa itu?

2. Melalui SMS

Cara Registrasi Kartu Smartfren selanjutnya yaitu kalian dapat melakukannya melalui SMS. Dan untuk kalian yang tidak suka menggunakan cara yang melalui website dan tidak suka dengan cara yang datang langsung ke galeri smartfren karena ribet, mungkin cara ini dapat membantu kalian.

Dan hal ini merupakan alternatif terakhir bagi kalian jika ingin melakukan registrasi. Caranya yaitu dengan menggunakan SMS yang dikirim ke nomor 4444. Berikut adalah penjelasannya.

  • Pertama, kalian dapat pergi ke Pesan atau jika dalam bahasa inggris berarti Messages.
  • Selanjutnya klik tanda + yang berada di pojok kanan atas untuk membuat pesan baru.
  • Setelah itu isikan Nomor 4444 ke nomor yang dituju
  • Pada isi pesan tuliskan pesan dengan format “NIK#Nomor KK#” diketik tanpa menggunakan tanda kutip.
  • Jika semua langkah diatas sudah selesai dilakukan, maka langkah yang terakhir adalah menunggu pesan konfirmasi balasan dari provider smartfren, selesai.

Dan cara ini adalah yang paling mudah menurut saya, apabila kalian tidak memiliki koneksi internet yang cukup memadai atau malas langsung datang ke galeri smatrfren seperti yang sudah dijelaskan diatas.

Memang ini alternatif yang cocok. Karena seperti yang kita tahu kegiatan mengirimkan pesan via SMS pasti kebanyakan semua orang bisa melakukannya.

Baca juga : Komikcast Apk, Apa Itu?

3. Melalui Aplikasi

Cara Registrasi Kartu Smartfren ini juga dapat kalian lakukan melalui aplikasi juga bisa melakukkan registrasi dengan menggunakan aplikasi MySmartfren. Kalian dapat mengunduh dan instal aplikasinya lewat Play Store atau lewat link berikut ini.

Download
Atau juga dapat dengan mengunjungi laman www.mysmartfren.com/reg. Adapun cara registrasinya mirip seperti registrasi lewat website resmi Smartfren.

Supaya proses registrasi berjalan lancar tanpa kendala, sebaiknya cek dengan teliti ketika menginputkan 16 digit NIK dan nomor KK.

Baca juga : 4 Aplikasi Font iPhone for Android

4. Datang ke Galeri Smartfren

Cara Registrasi Kartu Smartfren yang keempat yaitu kalian dapat langsung datang ke Galeri Smartfren. Dan jika kalian merasa kesusahan dalam menggunakan cara yang pertama yaitu kesusahan dalam mengakses situs nya karena jaringan lemot atau koneksi internet yang tidak lancar, kalian dapat memakai cara ini.

Caranya yaitu dengan datang ke galeri smartfren secara langsung pasti disana terdapat operator smartfren yang siap membantu kalian dalam melakukan registrasi.

Baca juga : 6 Cara Cek Nomor Indihome

Kesimpulan

Sebenarnya, tiga cara diatas bisa kalian gunakan untuk registrasi atau pendaftaran kartu smartfren memang tujuannya untuk terhindar dari pemblokiran yang dilakukan oleh pemerintah.

Silahkan pilih salah satu yang mana menurut kalian adalah yang paling nyaman untuk di praktikan. Seperti yang kalian tahu, smartfren ini memang menjadi salah satu provider yang menyediakan sinyal yang cukup bagus dan juga stabil.

Kalian dapat memanfaatkan smartfren ini untuk penggunaan kalian sehari-hari. Smartfren ini memiliki paket yang cukup kencang dan juga memiliki kegunaan kalian sehari-hari.

Paketnya yang murah dan juga kencang tentu saja menjadi salah satu daya tarik tersendiri dari Smartfren ini. Dan seperti yang kalian tahu, smartfren ini sudah tersedia di berbagai pelosok di Indonesia.

Cara registrasi kartu smartfren ini sangat berguna bagi banyak orang yang menggunakan kartu smartfren. Terutama yang memang masih baru menggunakan smartfren ini.

Untuk kalian para pengguna baru, kalian pun mungkin akan kaget mendengar paket yang disediakan oleh Smartfren. Maka dari itu, kalian pun dapat mengunakanya tanpa perlu kebingungan lagi.

Cara registrasi kartu smartfren ini sebenarnya cukup mudah dan memang dapat dilakukan oleh sendiri tanpa harus ke konter hape sekalipun. Kalian dapat mengikuti tips-tips di atas.

Selain itu, kalian juga dapat membagikan cara registrasi kartu Smartfren ini kepda teman-teman kalian ataupun saudara kalian yang memang menggunakan smartfren dan tidak mengerti bagaimana cara melakukan registrasi kartu smartfren ini.

Dan smartfren sendiri pun juga sudah menyediakan berbagai macam cara untuk kalian yang ingin menggunakan cara registrasi kartu smartfren. Smartfren ini memang menjadi provider yang banyak digunakan agar lebih irit dalam pembelian paket.

Tak jarang yang menggunakan smartfren ini untuk penggunaan kalian sehari-hari atau kartu utama, walaupun memang ada juga yang menggunakannya untuk penggunaan kartu kedua.

Baca juga : 4 Cara Menghilangkan Garis Di Excel

Itu tadi informasi yang dapat kami sampaikan mengenai Cara Registrasi Kartu Smartfren. Semoga informasi yang kami sampaikan dapat bermanfaat bagi kalian para pembaca.

Terima kasih sudah berkunjung!

Related Posts