Harga Paket Internet Indihome, Terbaru 2021 Lengkap!

Share This Post

Harga paket internet IndiHome saat ini memang banyak dicari oleh masyarakat pada umumnya. Terlebih pandemi covid-19 saat ini yang mewajibkan semuanya di rumah saja. Mulai dari belajar, bekerja dan melakukan hal lainnya secara daring.

Hal ini tentu saja menjadikan pergeseran pergerakan menjadi daring yang sebelumnya dilakukan luring. Berbagai macam penyedia layanan internet pun melancarkan programnya agar mendapatkan pelanggan baru atau pelanggan lama yang tetap menggunakannya.

Namun, banyak orang yang memikirkan untuk harga dari paket yang diambil. Penyedia layanan internet seperti IndiHome sendiri memiliki banyak sekali paket yang bisa diambil maupun tidak. Hal ini memang menjadi pertimbangan khusus yang dilakukan pelanggan.

Berikut Harga Paket Internet Indihome :

Harga paket Internet IndiHome ini sebenarnya meiliki berbagai macam pilihan paket untuk kalian para pengguna internet. Mulai dari jaringan internet , telepon rumah, hingga interactive TV yang bisa kalian gunakan untuk menonton channel luar negeri.

IndiHome ini memang menyediakan berbagai macam paket dan juga harga paket internet IndiHome ini. Mulai dari paket Prestige, Gamer, Phoenix, dan Bundling Cloud Storage. Kalian pun dapat memilih paket-paket ini sesuai dengan kebutuhan kalian.

Paket ini memiliki perbedaan antara satu dan yang lainnya. Dikarenakan ada yang membutuhkan WiFi atau jaringan internet saja, ada juga yang dapat menggunakan telepon rumah, ada juga sekaligus dengan interactive TV yang bisa digunakan untuk menonton.

Harga IndiHome Paket Learning from Home

Harga Paket Internet IndiHome

Belajar dirumah pun menjadi salah satu paket yang dimasukkan oleh IndiHome yaitu paket Learning from Home. Pandemi covid-19 ini memang memaksa kita untuk melakukan aktivitas dirumah saja salah satunya adalah belajar di rumah.

Kalian para pelajar tentu saja membutuhkan koneksi internet yang selalu ada untuk pembelajaran dan juga menjadikan pembelajaran daring saat ini cukup penting. Pengumpulan tugas secara daring pun membutuhkan koneksi internet yang cukup.

Berikut Harga Paket Internet IndiHome Learning from Home :

Paket Harga
Dual Play

10 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

Gratis Telepon Rumah 50 Menit

Rp169.000
Triple Play

10 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

Gratis Telepon Rumah 50 Menit + TV Interaktif Intro

Rp199.000

 

Paket IndiHome Khusus Guru

Harga Paket Internet IndiHome

Tidak hanya paket khusus siswa atau mahasiswa yang melakukan pembelajaran secara daring. Guru atau dosen pun melakukan pengajaran juga secara daring. IndiHome juga menyediakan paket khusus untuk memudahkan para guru yang mengajar secara daring.

Paket IndiHome ini pun cukup murah dapat masih terjangkau untuk para guru mulai dari jenjang TK hingga SMA atau sederajat. Para guru yang menggunakan paket ini pun sudah masuk ke dalam akses IndiHome Study yang memiliki isi materi online.

Berikut Harga Paket Internet IndiHome Khusus Guru :

Paket Harga
Dual Play

10 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

Gratis Telepon Rumah 100 Menit

Rp225.000
Triple Play

10 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

Gratis Telepon Rumah 100 Menit + TV Interaktif Entry

Rp285.000

 

Paket Internet IndiHome Berkah dari Rumah

Harga Paket Internet IndiHome

Selain itu ada paket internet Indihome yang ketiga yaitu Berkah dari Rumah. Paket ini berisi layanan internet, telepon rumah, dan UseeTV layanan basic. Paket internet IndiHome ini memiliki kecepatan mulai dari 10Mbps.

Kalian pun akan mendapatkan berbagai macam bonus. Kalian akan mendapatkan bonus layanan streaming seperti iflix dan Catchplay. Harga Paket Internet IndiHome Berkah dari Rumah ini pun cukup variatif.

Berikut Harga Paket Internet IndiHome Berkah dari Rumah:

Kecepatan Harga
10 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

100 Menit telepon + ikonser

Rp360.000
20 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

100 Menit telepon + tvN Pack

Rp395.000
50 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

100 Menit telepon + tvN Pack

Rp625.000

Paket Dual Play IndiHome

Paket Dual Play IndiHome menjadi salah satu paket internet yang banyak digunakan oleh para pengguna internet masa kini. Paket ini memang paling cocok digunakan untuk satu hingga tiga pengguna.

Paket Dual Play IndiHome ini sendiri dibagi menjadi dua varian mulai dari Paket Phoenix dan juga Paket Streamix. Kalian pun akan menemukan fitur yang cukup berbeda daripada fitur paket lainnya.

Paket IndiHome Phoenix

Harga Paket Internet IndiHome

Paket ini merupakan salah satu paket yang banyak digunakan dan juga pernah viral pada zamannya. Dengan paket IndiHome Phoenix ini menggabungkan antara paket internet dan telepon. Kalian pun akan mendapatkan dua fasilitas dengan membayar satu paket.

Paket ini cocok untuk kalian yang jarang menonton TV atau kalian yang tidak ingin menggunakan layanan UseeTV. Kalian akan mendapatkan 3 paket yang bisa kalian pilih dan juga beserta Harga Paket Internet IndiHome Phoenix ini.

Berikut Harga Paket Internet IndiHome Phoenix :

Kecepatan Harga
20 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

Bebas 100 menit nelpon lokal / interlokal

Cloud Storage 8 GB

Gratis IndiHome Study dan IndiHome Music Paket Silver

Rp345.000
50 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

Bebas 100 menit nelpon lokal / interlokal

Cloud Storage 8 GB

Gratis IndiHome Study dan IndiHome Music Paket Silver

Rp575.000
100 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

Bebas 100 menit nelpon lokal / interlokal

Cloud Storage 8 GB

Gratis IndiHome Study dan IndiHome Music Paket Silver

Rp935.000

Paket Internet IndiHome Streamix

Harga Paket Internet IndiHome

Paket ini merupakan salah satu paket yang banyak digunakan di rumah-rumah. Kalian akan mendapatkan paket lengkap dengan uSeeTV juga yang merupakan salah satu tv dengan channel luar negeri yang bisa kalian tonton. Namun tidak dengan telepon rumahnya.

Kalian dapat menggunakan fitur-fitur untuk menonton TV saat dirumah saja. Kalian akan mendapatkan paket TV yang cukup banyak dan juga iFlix

Berikut Harga Paket Internet IndiHome Streamix :

20 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

93 channel Usee TV

iflix, HOOQ, dan CATCHPLAY+

Usee TV GO dan Gratis IndiHome Study dan IndiHome Music Paket Silver

Rp385.000
50 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

93 channel Usee TV

iflix, HOOQ, dan CATCHPLAY+

Usee TV GO dan Gratis IndiHome Study dan IndiHome Music Paket Silver

Rp615.000
100 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

93 channel Usee TV

iflix, HOOQ, dan CATCHPLAY+

Usee TV GO dan Gratis IndiHome Study dan IndiHome Music Paket Silver

Rp975.000

Paket IndiHome 2020 Prestige / Triple Play IndiHome

Harga Paket Internet IndiHome

Paket Triple Play IndiHome ini sendiri menyediakan paket yang sangat lengkap dibandingkan seluruh paket lainnya. Paket Triple Play IndiHome ini sendiri biasa disebut dengan paket Prestige.

Kalian juga bisa mendapatkan bonus di antaranya gratis nelpon, nonton di banyak channel dalam USEE TV, dan bonus tambahan untuk paket tertentu.

Berikut Harga Paket Internet IndiHome Triple Play/Prestige :

Kecepatan Harga
20 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– 162 channel UseeTV dan Video on Demand di layar TV

– Gratis Movin Phone, iflix, HOOQ, , CATCHPLAY+, dan UseeTV Go

Rp515.000
50 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– 172 channel UseeTV dan Video on Demand di layar TV

– Gratis Movin Phone, wifi.id seamless, cloud storage 8GB, iflix, HOOQ, CATCHPLAY+, dan UseeTV Go

Rp825.000
100 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– 181 channel UseeTV dan Video on Demand di layar TV

– Gratis Movin Phone, wifi.id seamless, cloud storage 8GB, iflix, HOOQ, , CATCHPLAY+, dan UseeTV Go

Rp1.250.000
200 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– 195 channel UseeTV dan Video on Demand di layar TV

– Gratis Movin Phone, wifi.id seamless, cloud storage 8GB, iflix, HOOQ, dan CATCHPLAY+

Rp1.990.000
300 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– 197 channel UseeTV dan Video on Demand di layar TV

– Gratis Movin Phone, wifi.id seamless, cloud storage 8GB, iflix, HOOQ, , CATCHPLAY+, dan UseeTV Go

Rp2.990.000

 

Paket HSI Indihome Gamer

Harga Paket Internet IndiHome

Paket Internet IndiHome satu ini menjadi salah satu paket yang paling cocok digunakan oleh gamer-gamer masa kini. Paket ini bernama HSI IndiHome Gamer. Paket ini sebenarnya menjadi salah satu paket yang paling cocok digunakan untuk gaming.

Dengan paket HSI Indihome Gamer ini, kalian akan mendapatkan paket dengan koneksi stabil tanpa gangguan. Sangat cocok untuk kalian yang suka gaming. Kalian pun dapat memilih paket-paket dibawah ini sesuai dengan kecepatan yang kalian inginkan.

Selain itu, kalian pun dapat menikmati berbagai macam keuntungan mulai dari PUBG, Garena Free Fire, CrossFire, dan masih banyak lagi.

Berikut adalah daftar Harga Paket Internet IndiHome HSI IndiHome Gamer:

Kecepatan Harga
10 Mbps (1-3 perangkat)

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– Entry channel UseeTV

– Keuntungan tambahan di beberapa game

Rp360.000
20 Mbps (2-5 perangkat)

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– Entry channel UseeTV

– Keuntungan tambahan di beberapa game

Rp395.000
50 Mbps (2-12 perangkat)

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– Entry channel UseeTV

– Keuntungan tambahan di beberapa game

Rp625.000
100 Mbps (2-18 perangkat)

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– Entry channel UseeTV

– Keuntungan tambahan di beberapa game

Rp995.000
Paket Internet IndiHome Bundling Cloud Storage
Harga Paket Internet IndiHome
Paket Internet IndiHome Bundling Cloud Storage merupakan salah satu paket internet yang banyak digunakan oleh para pekerja professional. Hal ini dikarenakan paket ini mengedepankan penyimpanan data yang cukup aman dan terpercaya.

Selain itu, paket yang disediakan di IndiHome Bundling Cloud Storage ini tidak hanya storage saja. Kalian pun akan mendapatkan gratis telepon rumah, beberapa channel di UseeTV. Dan tentu penyimpanan data sebesar 8 GB.

Berikut daftar Harga Paket Internet IndiHome Bundling Cloud Storage :

Kecepatan Harga
10 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

– 300 Menit Telepon Rumah

– 93 channel UseeTV

– Cloud storage 8GB

Rp368.000
20 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

– 300 Menit Telepon Rumah

– 93 channel UseeTV

– Cloud storage 8GB

Rp453.000
30 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

– 300 Menit Telepon Rumah

– 95 channel UseeTV

– Cloud storage 8GB

Rp605.000
Baca Juga : 6 Aplikasi Pembuat Animasi, Keren Banget!

Paket Internet IndiHome Bank Himbara

Harga Paket Internet IndiHome

Paket terakhir yang bisa kalian pilih yaitu paket Internet IndiHome Bank Himbara. Paket Intenet IndiHome Bank Himbara ini memang diperuntukkan untuk kalian yang menggunakan kartu kredit bank-bank tertentu.

Mulai dari bank BTN, BNI, BRI, dan Mandiri. Dengan pembayaran menggunakan kartu kredit ini, kalian dapat menikmati internet WiFi IndiHome khusus bank Himbara. Kalian pun akan mendapatkan diskon sebesar 20%.

Kalian akan mendapatkan diskon ini jika kalian melakukan pembayaran menggunakan dengan kartu kredit bank diatas. Diskon sebesar 20% ini dapat kalian gunakan hingga bulan tertentu yang sudah dicantumkan.

Berikut Harga Paket Internet IndiHome Bank Himbara :

Kecepatan Harga
10 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– 162 channel UseeTV dan Video on Demand di layar TV

– Gratis Movin Phone, iflix, HOOQ, CATCHPLAY+, dan UseeTV Go

Rp470.000
20 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– 162 channel UseeTV dan Video on Demand di layar TV

– Gratis Movin Phone, iflix, HOOQ, , CATCHPLAY+, dan UseeTV Go

Rp515.000
50 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– 172 channel UseeTV dan Video on Demand di layar TV

– Gratis Movin Phone, wifi.id seamless, cloud storage 8GB, iflix, HOOQ, CATCHPLAY+, dan UseeTV Go

Rp825.000
100 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– 181 channel UseeTV dan Video on Demand di layar TV

– Gratis Movin Phone, wifi.id seamless, cloud storage 8GB, iflix, HOOQ, , CATCHPLAY+, dan UseeTV Go

Rp1.250.000
200 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– 195 channel UseeTV dan Video on Demand di layar TV

– Gratis Movin Phone, wifi.id seamless, cloud storage 8GB, iflix, HOOQ, dan CATCHPLAY+

Rp1.990.000
300 Mbps

Fitur Tambahan+Bonus :

– 1000 Menit Telepon Rumah

– 197 channel UseeTV dan Video on Demand di layar TV

– Gratis Movin Phone, wifi.id seamless, cloud storage 8GB, iflix, HOOQ, , CATCHPLAY+, dan UseeTV Go

Rp2.990.000

 

Itu tadi berbagai macam Harga Paket Internet IndiHome yang bisa kalian pilih sesuai dengan kebutuhan kalian masing-masing. Paket ini pun memiliki harga yang cukup variatif dengan paket isi yang berbeda juga.

Untuk harganya sendiri pun cukup banyak variannya mulai dari harga yang paling murah Rp169.000 paket untuk siswa yang sedang belajar hingga Rp 2.990.000 yang merupakan paket paling lengkap untuk mendapatkan kecepatan tertinggi hingga 300 Mbps.

Namun, hal yang perlu kalian ketahui dan mencari tahu lebih lanjut adalah paket-paket ini apakah harganya sudah fix atau belum. Karena terkadang terdapat biaya lain-lain yang biasa muncul di dalam tagihan kalian.

Hal ini seringkali dikeluhkan oleh para pengguna yang berlangganan internet saat ini. Biasanya terdapat beberapa tagihan tertentu atau biaya lain-lain yang sifatnya tidak penting atau tidak kita sadari yang selalu masuk ke dalam tagihan kita.

Saat billing atau e-payment datang, kalian pun dapat menanyakan apa fungsi dari biaya itu, apa fungsinya, dan mengapa kita harus membayar. Tujuannya agar lebih jelas saja saat melakukan pembayaran dan mengetahui apa fungsi kita membayar hal tersebut.

Terima kasih atas kunjungannya!

Related Posts