Tencent Ingin Perluas Saham Di Ubisoft

Kali ini Tencent Ingin Perluas Saham Di Ubisoft. Simak penjelasannya pada aritkle berikut ini.

Tencent sebagai salah satu perusahaan teknologi yang kerap menghadirkan beberapa game ini akan memperluas sayap mereka untuk mengembangkan game lainnya. Salah satunya adalah dengan kerjasama dengan Ubisoft. Berikut Tencent Ingin Perluas Saham Di Ubisoft.

Tencent memang adalah perusahaan yang bisa dibilang cukup sukses untuk menghadirkan beberapa game yang laris di pasar tentunya. tetapi hal tersebut tidak membuat Tencent puas melainkan mereka akan memperluas saham mereka di Ubisoft kali ini.

Berbagai usaha yang dilakukan oleh perusahaan tersebut untuk bisa mengakuisisi, berinvest serta membeli saham. Yang dimana saat ini perusahaan tersebut terkena imbas kebijakan lokal mereka di China sehingga mereka harus memutar otak untuk bisa terus berjalan tentunya.

Tencent Ingin Perluas Saham Di Ubisoft

Melalui Reuters saat ini memang tencent sudah memiliki 5% saham terhadap Ubisoft namun kali ini mereka akan terus memperluas lagi jumlah tersebut. dalam laporan tersebut Tencent diyakini akan memperluas dan memperbesar saham yang mereka miliki tidak tanggung-tanggu sebesar 15% akan dilakukan yang bernilai USD 5,3 miliar.

Dalam laporan tersebut juga mengatakan bahwa Tencent sanggup untuk memberikan 100 euro  yang bisa dibilang menjadi 2 kali lipat dibandingkan sebelumnya 47 euro. Tentunya dengan angka tersebut memanglah perusahaan dari Tencent ingin menggelontorkan dana yang besar kali ini.

Itulah penjelasan mengenai tencent yang ingin membeli lebih banyak saham di Ubisoft.

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie