Tips Terbaik Player FF Menggunakan Caroline Free Fire

Setiap karakter yang dihadirkan oleh pihak Garena ini memang cukup bagus, tapi kalau misalnya digunakan salah sama saja percuma. Untuk saat ini Caroline karakter yang ada didalam game Free Fire, memang masih bagus untuk digunakan.

Game yang sudah dihadirkan sampai sekarang ini telah mempunyai total yang cukup banyak sekali, baik itu untuk platform PC ataupun Android. Kedepannya juga game yang ada didalam Android, pasti akan terus bertambah menjadi lebih keren lagi. Untuk sekarang ini Free Fire, masih menjadi salah satu game terbaik didalam Android. Kali ini ada tips terbaik Player FF menggunakan Caroline Free Fire yang bisa kalian lakukan di permainan ini.

Karena didalamnya ada banyak hal menarik dan keren, untuk kalian coba mainkan nantinya. Pihak Garena selaku pengembang game ini juga, telah memberikan banyak Fitur menarik untuk kalian coba. Seperti contohnya saja, untuk Fitur Karakter Free Fire sekarang ini.

Untuk sekarang ini Garena juga telah menghadirkan banyak sekali update – update terbaru, supaya kalian nantinya tidak akan bosan dengan game ini. Kemarin juga kita semua kehadiran Karakter Baru Bernama Wolfrahh, dimana kemampuan miliknya cukup bagus dan Meta sekali.

Setiap karakter yang dihadirkan oleh pihak Garena ini memang cukup bagus, tapi kalau misalnya digunakan salah sama saja percuma. Untuk saat ini Caroline karakter yang ada didalam game Free Fire, memang masih bagus untuk digunakan.

Tapi sayangnya banyak yang meremehkan kemampuan miliknya, tapi kalau digunakan dengan benar pasti akan menjadi mematikan sekali. Pada kesempatan kali ini juga, kami akan memberikan beberapa informasi tentang Tips Menggunakan Caroline di tahun 2020.

Penasaran? Langsung saja kita simak penjelasannya pada artikel dibawah ini ya.

 

Tips Menggunakan Caroline Di Tahun 2020 Free Fire

  1. Selalu Membawa Senjata Shotgun

Kemampuan milik karakter ini memang hanya muncul, jika kita menggunakan senjata Shotgun. Nah karena itu kalian jangan sampai lupa, untuk membawah Shotgun kedalam pertandingan kalau misalnya pakai karakter Caroline ini.

Karakter ini akan mempunyai kecepatan lari yang tinggi, jika sedang menggunakan Shotgun. Jadi tentu saja dengan begitu kalian memang tidak boleh, sampai melupakan Senjata ini nantinya.

  1. Bagus Untuk Rush

Untuk sekarang ini karakter yang digunakan dalam Rush, memang sudah ada banyak sekali. Nah Caroline juga memang sangat bagus sekali, untuk kalian gunakan sebagai Karakter Rush. Hal tersebut dikarenakan kemampuan miliknya, yang memberikan Speed pada Shotgun.

Jika kalian mendekati musuh dan melakukann Rush pakai Shotgun, tentu saja kecepatan berlari ini membuatnya menjadi lincah. Sehingga nanti musuh tersebut, akan merasa cukup sulit sekali untuk mengarahkan tembakan kepada kalian semua.

  1. Cocok Dikombinasikan Dengan Jota

Kalau misalnya kalian menyukai penampilan karakter Caroline ini, pakaikan saja kemampuan milik karakter Jota. Apalagi untuk sekarang saja karakter Berskill Aktif, sudah bisa diberikan kepada karakter lainnya. Dengan begini, Caroline berhak menerima kemampuan milik Jota.

Caroline dan Jota sama – sama merupakan Karakter Rush didalam game Free Fire ini, jadi jangan lupa gunakan kemampuan Jota ya. Karena Jota juga mempunyai kemampuan Heal, jika membunuh pakai senjata Smg ataupun Shotgun didalam pertandingan ini.

 

  1. Ketika Berlari Pakai Senjata Shotgun

Mematikan Musuh FF Jarak Dekat Free Fire

Terakhir ini bisa dibilang lumayan penting supaya bisa kabur, jika kalian sedang berlari dari kejaran musuh usahakan ganti senjatanya menjadi Shotgun saja. Karena kita melihat dari kemampuan karakter ini, dimana memberikan Movement Speed kencang kalau pakai Shotgun.

Jadi dengan begitu kalian yang awalnya lambat, bisa menjadi lebih cepat kalau menggunakan Senjata Shotgun untuk kabur. Tapi kalau misalnya bertemu dengan musuh didepan, tinggal ganti senjata lagi. Supaya nantinya, kalian tidak jadi sasaran empuk musuh itu.

Baca Juga: Apa Saja Kesuksesan Game Free Fire (FF)? Simak Yuk!

 

Kedepannya game Free Fire ini pasti akan menjadi lebih bagus lagi, sehingga nantinya juga kalian tidak akan bosan lagi bermain game itu. Kalau misalnya kalian bertanding dan pakai karakter Caroline, usahakan ikuti tips cara menggunakan ini ya.

Hanya itu saja, Terima Kasih dan Salam Booyah.

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie