5 Hero Marksman Skill Blink Terbaik Mobile Legends, Lincah Banget ML!
Beberapa hero marksman memiliki skill blink terbaik yang merupakan kelebihan untuk berpindah tempat dengan cepat menggunakan skill tersebut di Mobile Legends. Nah berikut daftar hero paling lincah dengan kamampuan blink yang cepat!
Skill blink merupakan salah satu skill yang dimiliki oleh hero tertentu dimana ketika menggunakan skill ini dia dapat berpindah tempat dengan cepat. Hero marksman ada yang memiliki skill blink terbaik dan ini merupakan salah satu kelebihan untuk mereka karena dapat berpindah tempat dengan cepat menggunakan skill blink ini di Mobile Legends.
Ketika dimanfaatkan dengan baik dan benar tentu saja akan menjadi keuntungan tersendiri untuk kalian, baik untuk kabur atau mendekati lawan. Marksman Skill Blink terbaik Mobile Legends akan kami bahas di sini untuk kalian agar kalian menjadi tau siapa saja hero marksman yang memiliki skill blink di Mobile Legends.
Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan penjelasan mengenai marksaman skill blink terbaik Mobile Legends. Bagi kalian yang penasaran dan ingin mengetahui siapa saja hero marksman yang memiliki skill tipe blink di Mobile Legends, Yuk langsung saja simak penjelasan lengkap nya di bawah ini dengan baik dan benar ya!
Hero Marksman Skill Blink Terbaik Mobile Legends, Lincah Banget ML!
Claude
Calude merupakan salah satu hero marksman di Mobile Legends yang memiliki mobilitas sangat baik. Claude memiliki skill tipe blink yang dimana ada pada skill dua nya. Hero marksman satu ini bisa berpindah tempat dengan mudah menggunakan skill dua nya, namun tidak hanya dimanfaatkan untuk berpindah tempat skill dua nya ini juga bisa memberikan damage kepada musuh. Claude dikenal sebagai salah satu marksman yang merepotkan karena kelincahan nya di Mobile Legends.
Moskov
Moskov merupakan hero marksman di Mobile Legends yang memanfaatkan attack speed serta critical damage. Moskov juga memiliki skill tipe blink di Mobile Legends yang dimana skil blink nya ini terletak pada skill satu milik Moskov. Selain berfungsi sebagai skill blink, skill satu nya juga bisa meningkatkan attack speed dari Moskov ketika menggunakan basic attack nya.
Granger
Granger juga menjadi salah satu hero Marksman ML yang memiliki skill tipe blink. Skill Blink ini terdapat pada skill dua nya dimana dia bisa dash ke tempat yang dituju nya dengan cepat. Selain itu dari skill ini juga dia akan mendapatkan bonus physical attack yang berfungsi untuk memperkuat damage dari basic attack selanjut nya.
Kimmy
Kimmy juga memiliki skill tipe blink yang terletak pada skill dua nya. Selain berfungsi sebagai skill blink, skill dua nya ini juga dapat dimanfaatkan untuk recovery energi yang telah hilang. Kimmy menggunakan energi untuk bisa mengeluarkan skill serangan nya. Jadi skil dua nya ini sangat bermanfaat untuk Kimmy.
BACA JUGA:
- Cara Counter Marksman Mobile Legends, Auto Win!
- Combo Item Marksman Mobile Legends, Cuma 2 Item Pebas Banget!
- Urutan Waktu Build Item Marksman Tersakit Mobile Legends
- 7 Item Marksman Terbaik di Late Game Mobile Legends
- 8 Hero Marksman Terbaik Season Baru Mobile Legends
Bruno
Bruno juga menjadi salah satu hero marksman yang masuk ke dalam kategori marksman dengan skill tipe blink terbaik di Mobile Legends. Skill blink nya ini terletak pada skill dua nya dimana dia bisa berpindah tempat dengan Gerakan sleeding tackle nya. Bruno juga sangat mengandalkan basic attack serta critical damage untuk melawan musuh nya.
Nah itulah penjelasan mengenai Marksman Skill Blink terbaik Mobile Legends yang telah kami jelaskan. Semoga bermanfaat dan dapat menjadi sumber refferensi yang baik untuk kalian semua. Gunakan Marksman yang telah kami jelaskan di atas dan menangkan pertandingan dengan mudah di Mobile Legends!
Jangan lupa untuk follo akun instagram resmi kami di Esportsku (@esports.ku) untuk mendapatkan informasi terbaru lainnya seputar game Mobile Legends dan game Mobile lainnya yang kami unngah hampir setiap hari. Yuk stay tune!