8 Hero Solo Player Mobile Legends, Carry Team Seorang Diri!

Kali ini deretan hero Mobile Legends yang sering menjadi andalan solo player ketika bermain Mobile Legends. Yuk intip deretan hero terbaiknya!

Jika kalian bermain Mobile Legends dengan cara solo player sudah bisa dipastikan kalian sangat mengandalkan skill individual yang kalian miliki. Dengan penguasaan mekanik yang baik maka akan memudahkan kalian dalam menggunakan semua hero yang ada di Mobile Legends ini. Banyak sekali hero yang tersedia dalam Mobile Legends yang tentunya bisa kalian gunakan dalam suatu gameplay.

Bermain secara solo player memang sangat berat karena sering kali mendapatkan tim yang kurang bagus dan akhirnya menyebabkan kita mengalami kekalahan. Masalah terbesar yang dihadapai oleh pemain yang biasa sendiri bukan berasal dari lawan nya melainkan sering nya berasal dari tim sendiri yang cukup egois.

Namun jangan khawatir untuk kalian para Solo Player Mobile Legends, Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan ulasan berupa rekomendasi Hero Andalan pemain yang biasa sendiri Mobile Legends. Untuk kalian yang penasaran siapa saja yang termasuk ke dalam 8 Hero Andalan solo Player Mobile Legends nya, yuk langsung saja simak ulasan nya di bawah ini!

Hero ML Andalan solo Player Mobile Legends

Hero yang kami ulas ini merupakan hero yang memang sangat cocok digunakan untuk bermain secara pemain yang biasa sendiri . Kebanyakan player solo pasti menggunakan hero damage karena prioritas nya dalam sebuah gameplay adalah mendapatkan kemenangan. Berikut ini Hero Andalan Solo Player Mobile Legends.

Harith

Harih merupakan hero mage yang sering sekali digunakan oleh solo player mobile legends sebagai mid laner dalam suatu gameplay. Keuntungan menggunakan harith sebagai solo player adalah karena hero ini mengandalakan mekanik untuk memainkan nya dengan baik. Hero ini sangat kuat dan cocok digunakan oleh Pemain yang biasa sendiri.

Baca juga: 8 Hero Mecha Cyborg Mobile Legends Terbaik

Gussion

Cara Terbaik Midlaner Mobile Legends

Gussion juga merupak hero mage yang sering digunakan untuk solo player karena hero ini memiliki skill kombo yang dapat membunuh lawan nya dengan cepat. Pemain yang biasa sendiri pasti mengandalkan skill mekanik miliknya, oleh karena itu Gussion sangat cocok untuk para solo player.

Xborg

Xborg merupakan hero role mobile legends fighter yang juga sering digunakan untuk solo player karena cukup kuat dijadikan sebagai offliner. Xborg memiliki skill ultimate yang dapat menyebabkan damage area yang cukup sakit kepada lawan nya.

Baca juga: 7 Hero Mobile Legends Sering Kena Banned Mobile Season 16

Thamuz

Thamuz juga merupakan hero fighter yang sangat kuat untuk dijadikan sebagai offliner. Thamuz sering digunakan oleh para pemain dalam Mobile Legends. Hal ini karena memiliki pasif true damage dan memiliki kemampuan regen HP yang cukup kencang.

Granger

Granger merupakan marksman yang memiliki skill dengan damage yang luar biasa sakit.. Granger juga sering kali digunakan oleh para solo player Mobile Legends. Bermain hero ini juga harus memiliki skill mekanik yang cukup agar memudahkan pengguna nya membunuh lawan dengan mudah.

Bruno

Hero Marksman ML Tersakit Pemula Mobile Legends 2020

Bruno juga menjadi hero marksman yang sering kali digunakan oleh para pemain dalam game Mobile Legends ini. Hal ini karena sering memilki damage yang cukup sakit, hero ini juga sangat mudah untuk mainkan. Dengan begitu Bruno sangat cocok untuk para solo player Mobile Legends.

Baca juga: 8 Hero ML Terbaik MCL Mobile Legends, Sering Dipakai Pro Player!

Hylos

Hero Tersakit Season 15 Mobile Legends 2020

Hylos merupakan Tank yang memiliki armor cukup tebal dan sering kali digunakan oleh para pemain sendirian dalam push rank. hal ini dikarenakan hero Hylos mudah digunakan dan HP yang dimilikinya juga cukup banyak.

Uranus

Uranus merupakan tank yang sering kali dirubah role nya menjadi seorang offliner. Uranus juga sangat sering dimainkan oleh para pemain yang biasa sendiri. Hal ini karena hero ini cukup kuat dan memiliki pasif regen HP yang sangat cepat.

Nah itulah penjelasan mengenai Hero Andalan Solo Player Mobile Legends yang telah kami ulas. Semoga bermanfaat dan dapat menjadi sumber refferensi yang baik untuk kalian semua. Sekian dan Terimakasih!

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie