Browsing author

Ilham

GunBoundM active player

Bocoran Royale Pass Month 10 PUBG Mobile

Tak terasa saat ini kita tengah berada di penghujung periode Royale Pass Month 9 Cosmic Flash PUBG Mobile. Kali ini kami akan bagikan bocoran Royale Pass Month 10 terkait tanggal rilis hingga tema yang akan diangkat.

Pembukaan Pelatnas Esports Tahap II Sebagai Finalisasi Kontingen Indonesia untuk SEA Games 2021 Vietnam

Setelah sukses melaksanakan program Pemusatan Latihan Nasional (Pelatnas) Timnas Esports Indonesia tahap 1 untuk SEA Games 2021 Vietnam pada tanggal 1-10 Maret 2022 kemarin, Pengurus Besar Esports Indonesia (PBESI) bersama Badan Tim Nasional Esports melanjutkan program Pelatnas Esports ke tahap 2 sebagai finalisasi sebelum berlaga di ajang pesta olahraga terbesar se-Asia Tenggara