Bocoran Banner Genshin Impact V2.2, Karakter Baru Thoma!
Genshin Impact sebentar lagi akan masuk ke v2.2 yang mana akan menghadirkan beberapa banner baru yang bisa kalian gacha, pada V2.1 kita sudah kedatangan Raiden Shogun dan Sangonomiya Kokomi, lalu apa saja karakter pada banner update selanjutnya?