Game Mobile Legends memang untuk fitur-fiturnya pasti menarik untuk dimainkan oleh pemainnya. Pada kesempatan kali ini kita akan memberikan penjelasan Cara Ikut Event Skin Epic Gratis Sesuai Role Mobile Legends (ML). Info seperti itu nantinya kalian bisa langsung mengetahuinya.
Berbagai fitur yang ada dalam game Mobile Legends tentunya jika kalian ekplore maka akan lebih seru untuk coba dimainkan. Jadi tidak heran jika untuk game tersebut bisa kalian coba ketahui seperti apa saja dari update yang diberikan dalam gamenya.
Karena pastinya untuk update tersebut pastinya meliputi berbagai konten yang pastinya keren untuk kalian coba ikuti. Mungkin saja kalian bisa untuk mendapatkan berbagai hal nantinya secara gratis karena terkait hal tersebut kalian bisa langsung mencobanya.
Untuk rincian penjelasan tersebut nantinya kalian bisa langsung saja melihatnya pada artikel yang ada dibawah ini, sehingga dengan hal tersebut kalian dapat lebih memahaminya tetapi ada juga penjelasan menarik terkait Nama Squad di Mobile Legends.
Jika kalian melihat penjelasan tersebut nantinya maka kalian bisa untuk lebih memahami dengan beberapa nama yang ada. Jelas dimana ada banyak nama squad yang bisa langsung kalian pakai nantinya dalam game sehingga akan terlihat lebih keren.
Ke pembahasan topik kali ini bisa untuk mengetahui cara mengikuti event skin Epic gratis sesuai role yang ada dalam game MLBB. Kalian bisa untuk langsung melihatnya seperti apa penjelasan tersebut nantinya agar kalian bisa memahaminya kali ini.
Cara Ikut Event Skin Epic Gratis Sesuai Role Mobile Legends (ML)
Kali ini di game Mobile Legends ada salah satu event yang menarik untuk bisa diikuti oleh pemain yaitu bonus 100 diamond. Dimana nantinya kalian bisa untuk mendapatkan skin Epic bebas pilih gratis sesuai dengan role yang kalian mainkan. Berikut ini adalah caranya:
- Masuk ke dalam game Mobile Legends
- Buka diamond yang kalian punya
- Selanjutnya kalian top up sebanyak 100 diamond
- Pilih Bonus 100 Diamond
- Lalu kalian pilih role mana yang kalian mainkan
- Kalian bisa untuk klaim skin yang didapatkan atau bisa refresh lagi dengan 10 diamond
- Setelah itu kalian klik konfirmasi maka skin sudah kalian miliki.
Untuk event tersebut memang saat ini masih ada di advance server dan mungkin kedepannya akan dirilis pada original server. Event tersebut juga akan berlaku bagi satu akun dalam satu waktu saja nantinya dalam mendapatkan skin yang ada di game MLBB.
Prize pool untuk skin Epic sendiri pada event tersebut memang bisa kalian temukan dalam shop. Namun dengan 100 diamond saja kalian bisa untuk mencoba mendapatkan skin Epic tersebut jauh lebih murah dari harga normalnya yaitu 899 diamond.
Buat kalian yang selalu mengincar skin dengan harga yang lebih murah bisa untuk mencoba event tersebut nantinya di game. Meskipun belum diketahui kapan nantinya akan dirilis dalam original server untuk gamenya kali ini.
Tentu terkait pembahasan tersebut pemain dari game MLBB kali ini dapat mengerti tentang seperti apa cara mengikuti event untuk klaim skin Epic. Jelas dengan begitu kalian dapat mengerti dan dengan begitu kalian bisa mendapatkan skinnya.
Itulah tadi sudah kita berikan sedikit pembahasan tentang cara mengikuti event klaim skin Epic gratis sesuai role di game MLBB. Tentu dengan begitu kalian bisa memahaminya dan kalian bisa langsung saja berpartisipasi dalam eventnya.