Netflix Ekspansi Ke Industri Video Games
Sepertinya ambisi Netflix tidak ada habisnya. Sebelumnya mereka menggemborkan layanan mereka ke banyak negara, sekarang Netflix ekspansi ke industri video games. Hal ini mungkin akan menjadi hal manis bagi Netflix.