Media Berita Esports Indonesia
Browsing Tag: "PUBG"

PUBG

Ruangan Rahasia di Mode Payload 2.0 PUBG Mobile

Untuk kamu yang sudah memainkan mode Payload 2.0, tahukah kamu bahwa ada ruangan rahasia di mode Payload 2.0 tersebut? Nah kali ini kami akan berikan infonya sekaligus tips bagaimana bisa masuk ke ruangan tersebut.

Lokasi Asli Map Erangel PUBG Mobile

Erangel merupakan salah satu map yang disediakan di PUBG Mobile. Map ini merupakan salah satu map dengan ukuran wilayah terbesar, yaitu 8x8km dengan 10% wliyah merupakan area perairan.

Mengenal Jenis Attachment Muzzle di PUBG Mobile

Terdapat beberapa attachment atau aksesoris senjata di dalam PUBG Mobile dengan fungsinya masing-masing. Itu pun juga tergantung dari ketersediaan slot attachment yang bisa dipakai untuk senjata tertentu. Secara harfiah,…

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima! Detail Tetang Cookie