Media Berita Esports Indonesia

Bukan Bug, Ini Hero Keluar Map Mobile Legends (ML)

Kali ini ada penjelasan mengenai Bukan Bug, Ini Hero Keluar Map Mobile Legends (ML). Simak berikut ini pada artikel.

Mobile Legends memang memiliki beberapa update menarik yang dapat kamu mainkan. Kali ini, kami akan menjelaskan mengenai Bukan Bug, Ini Hero Keluar Map Mobile Legends (ML). Dengan penjelasan ini, kalian akan memperoleh pemahaman lebih lanjut.

Bagi kalian, para pemain Mobile Legends, tentunya kalian sudah mengetahui tentang berbagai hal menarik dalam permainan ini. Terdapat berbagai event seru yang dapat kalian ikuti nanitnya. Hal-hal tersebut tentunya menarik untuk dicoba oleh kalian.

Tetapi sebelum kalian mendapatkan penjelasan lebih rinci, kalian dapat mengetahui tentang Tipe Set Up Untuk Game Mobile Legends (ML) kali ini. Dengan demikian, kalian akan mendapatkan pemahaman tentang hal tersebut.

Dalam artikel ini, kami akan membahas tentang beberapa hero dalam game Mobile Legends yang dapat keluar dari peta. Kalian dapat mendapatkan informasi lengkapnya dengan membaca artikel ini. Jadi, segera baca artikelnya agar kalian dapat mengetahuinya yang lebih detail.

AYO BACA INI :  Arti Kata Req Bagi Player Mobile Legends (ML)

Bukan Bug, Ini Hero Keluar Map Mobile Legends (ML)

Dalam Mobile Legends, terdapat banyak hal menarik yang dapat kalian temukan. Contohnya, ada beberapa hero yang memiliki kemampuan untuk keluar dari map, yang bukan disebabkan oleh bug. Berikut adalah daftar hero tersebut yang bisa kalian ketahui:

Novaria

Tips Melawan Hero Novaria Mobile Legends (ML)

Untuk yang pertama kali ini hero yang bisa keluar map adalah Novaria. Dimana untuk hero tersebut kalian bisa untuk keluar dari map dengan menggunakan skill 2 hero tersebut dan kalian juga memiliki waktu ketika keluar dari map tersebut.

Hanzo

Hero ML Sering Banned Season 16 Mobile Legends Mendatang

Berikutnya kali ini ada hero Hanzo, dimana untuk hero Assassin tersebut bisa untuk keluar dari map dengan menggunakan ultimate yang dimilikinya hal tersebut tentunya cukup menarik kali ini karena dengan kemampuan skill tersebut bisa memberikan kejutan ke lawan.

AYO BACA INI :  Jadwal Premium Supply Attack on Titan Mobile Legends (ML)

Yu Zhong

Lalu ada juga kali ini dari hero Fighter yaitu Yu Zhong yang bisa untuk keluar map ketika menggunakan ultimatenya black dragon form. Ketika menjadi naga Yu Zhong nantinya bisa keluar dari map dan akan kembali masuk ketika sudah tidak berwujud naga.

Pharsa

15 Hero Combo Pharsa Mobile Legends (ML)

Selain itu kali ini juga ada hero lagi dari Mage yaitu Pharsa dimana dengan penggunaan skill Wings by Wings kalian bisa untuk keluar dari map land of dawn nantinya ketika berubah menjadi bentuk burung untuk hero tersebut.

AYO BACA INI :  Tips Menggunakan Item Penyelamat Mobile Legends (ML)

Kadita

Bocoran Skin Kadita MPL Mobile Legends (ML)

Hero lainnya kali ini ada Kadita, untuk hero yang saat ini sedang ramai digunakan sebagai roamer ataupun midlaner tersebut bisa untuk keluar dari map dengan menggunakan skill 1 meskipun hanya dalam waktu yang relatif singkat.

Faramis

Daftar hero lainnya kali ini ada Faramis, hero dengan kemampuan yang bisa membangkitkan rekan setim tersebut bisa untuk keluar dari map dengan menggunakan skill 1. Dimana skill yang bisa menembus tembik juga bisa untuk menembus map land of dawn.

Itulah penjelasan mengenai beberapa hero yang bisa untuk keluar map dalam game Mobile Legends bukan dikarenakan bug. Tentunya dengan penjelasan tersebut kalian bisa untuk mengetahuinya dan menurut kalian bagaimana dengan penjelasan hero keluar map MLBB tersebut?

Tinggalkan pesanan

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima! Detail Tetang Cookie