Intip Prestasi Pengganti Seorang RRQ Skylar yaitu BunnyQT, Masih Jauh dari Harapan?
Pengganti RRQ Skylar, BunnyQT. Apa Prestasi dirinya?
RRQ Skylar sebagai Gold Laner utama team RRQ Hoshi harus absen di pekan kelima sampai waktu yang tidak di ketahui pasti. Dirinya sedang mengalami sakit demam berdarah dan hingga kini masih di rawat di rumah sakit.
BunnyQT sebagai pelapis seorang Skylar menggantikan posisi dirinya. Namun, hasilnya belum maksimal di pekan kelima. Apakah dirinya belum bisa menyamai posisi Skylar? Intip prestasi seorang RRQ BunnyQT berikut ini.
Achievement Teams
Tiger Wong Esports/TWE Bossque
- King of kings Community Series Season 9 – 1st
- Piala Presiden Esports 2022 West Qualifier – 2nd
- Snapdragon Pro Series Season 1 Indonesia Open Qualifier 2 – 3rd
- MDL ID Season 7 Play in – 3rd
- Snapdragon Pro Series Season 1 SEA Open Finals – 2nd
- Kohai Infinity Championship Season 1 – 3rd
- Kohai SEA Championship Season 1 – 4th
- Tournation 2023 – 1st
- Piala Ketum Kadin Esports 2023 – 1st
- MDL ID Season 8 – 1st
- DGWIB Season 14 – 4th
- Axis Cup MLBB Season 4 – 4th
Individual Awards
Tiger Wong Esports/TWE Bossque
- Tournation 2023 – MVP
- MDL ID Season 8 – Week 3 MVP
- MDL ID Season 8 – Week 4 Rookie Monster
- MDL ID Season 8 – Week 6 MVP
- MDL ID Season 8 – Best Rookie
- MDL ID Season 8 – Regular Season MVP
- MDL ID Season 8 – First Team Winner
- MDL ID Season 8 – Finals MVP
Itulah prestasi dari seorang BunnyQT yang di raih sebelum masuk ke dalam team RRQ Hoshi di musim ini. Prestasi yang cukup gemilang telah di tabung oleh seorang BunnyQT di team sebelumnya. Terlepas hasil yang kurang maksimal bersama team RRQ Hoshi sampai pekan kelima babak Regular Season, BunnyQT adalah seorang pemain potensial yang masih bisa di kembangkan lebih tinggi lagi.