Jadwal PMWL 2020 Super Weekend Week 1 Hari 3!

PUBG Mobile World League 2020 East sudah memulai hari Opening Weekend 3 yang artinya sudah sampai di Super Weekend. Kalian bisa melihat jadwal PMWL 2020 Super Weekend pada Week 1 Hari 3!

Sudah berlangsung 5 hari pertandingan, PUBG Mobile World League 2020 East sudah memulai hari Opening Weekend 3 yang artinya sudah sampai di Super Weekend. Kalian bisa melihat jadwal PMWL 2020 Super Weekend pada Week 1 Hari 3!

Terdapat hanya dua poin yang bisa didapatkan pada Super Weekend untuk mendapatkan tiket pada kualifikasi maju ke Grand FInal PMWL 2020. Sebelumnya, sudah ada 2 tim Indonesia yang sudah bertanding di PMWL 2020 East namun sayangnya ketika harus kehilangan satu tim kita yakni Morph Tim.

Sedangkan untuk BTR RA berhasil lolos dan masuk dan akan bertanding pada Super Weekend Week 1. Walaupun begitu, bukan berarti Morph Tim akan gugur. Akan ada 2 minggu lagi agar Moprh Tim dapat mengembalikan lagi posisinya.

Jadwal PMWL 2020 Super Weekend Week 1 Hari 3

Jadwal PMWL 2020 Super Weekend Week 1 Hari 3 akan dimulai pada tanggal 17 Juli 2020 pada pukul 19:00 WIB.

Pada match pertama akan bertanding pada map Vikendi, match kedua bertanding di Erangel, Match ketika bertanding di Vikendi, Match keempat bertanding di Erangel dan terakhir match kelima akan bertanding di Vikendi.

Terdapat 16 tim yang masuk dan bertanding pada Super Weekend yang akan bermain sebanyak 15 Match pada weekend kali ini. Match yang akan berlangsung dimulai pada hari jumat hingga minggu pada tanggal 17 hingga 19 Juli 2020.

Nah bagi kalian yang ingin menonton turnamen dengan Jadwal PMWL 2020 Super Weekend Week 1 Hari 3, kalian bisa menonton secara live pada akun Youtube resmi PUBG Mobile.

BACA JUGA:

Rekap PMWL 2020 Week 1 Hari 2

Jadwal PMWL 2020 Super Weekend Week 1 Hari 3!

Pada PMWL 2020, kedua tim yang mewakili Indonesia mendapatkan nasib yang berbeda, yang mana kedua tim tersebut telah menyelesaikan sebanyak 8 match pada babak League Weekend dua hari kemarin.

Babak tersebut merupakan fase kualifikasi untuk menyaring total 16 tim dari total 20 tim yang nantinya akan berlaga pada babak Super Weekend hari ini.

Pada babak Super Weekend yang akan berlangsung 17 Juli hingga 19 Juli ini merupakan hasil dari perolehan poin pada setiap tim yang diakumulasikan dan delapan tim teratas pada tabel klasemen akhir nanti. Maka tim tersebut berhak untuk melaju pada Grand Final PMWL 2020 Season Zero.

Babak Super Weekend akan berlangsung secara berulang hingga tiga pekan kedepan, dan saat ini telah masuk pada pekan pertama. Tim Bigetron berhasil masuk dan bertanding pada babak Super Weekend yang akan dimulai pada sore nanti.

Tim BTR memastikan satu tempat seteah urutan kedua di klasemen akhir pada Babak League Weekend berkat dari dua Winner Chicken Dinner dan mendapatkan 46 kill serta 114 poin.

Namun sayangnya, Morph Tim harus mendapatkan nasib yang berbeda, setelah menjadi juru kunci pada peringkat 202 babak League Weekend pekan pertama dengan mendapatkan 26 point saja.

Morph Tim yang merupakan tim eSports didikan dari Reza Oktovian ini harus gagal untuk berlaga pada Babak Super Weekend hari ini. Hal tentu saja merupakan kerugian yang sangat besar, pasalnya yang tidak bertanding pada Super Weekend tidak bisa mendapatkan poin sama sekali.

Itulah Jadwal PMWL 2020 Super Weekend Week 1 Hari 2, Jangan lupa untuk follow instagram resmi kami di Esportsku (@esports.ku) untuk mendapatkan berita PUBG Mobile Esports terbaru lainnya. Stay Tune!

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie