Kapan Selesai Dan Berakhir Maintenance Free Fire (FF) 30 November 2021

Tiap bulan rutin melakukan update karena banyak sekali konten segar didalam game tentunya juga harus ada. Hal ini agar para pemainnya bisa betah bermain dan tentunya tidak akan bosa memainkan game yang sama terus.

Free Fire memang sangat rutin melakukan update tiap bulan, termasuk di November kali ini. Tapi pertanyaan yang sering muncul yaitu kapan selesai dan berakhir maintenance Free Fire (FF) 30 November 2021 tidak bisa kita pungkiri.

Tiap bulan rutin melakukan update karena banyak sekali konten segar didalam game tentunya juga harus ada. Hal ini agar para pemainnya bisa betah bermain dan tentunya tidak akan bosa memainkan game yang sama terus.

Pentingnya update ini juga harus didampingi dengan maintenance. Tanpa maintenance mungkin isi game dan server mereka bisa berantakan. Maintenance juga  seharusnya rutin dijalankan agar para pemainnya bisa lebih konsisten ketika bermain.

Kapan Selesai Dan Berakhir Maintenance Free Fire (FF) 30 November 2021

Kapan selesai dan berakhirnya maintenance Garena Free Fire adalah pukul 16.00 WIB. Hal ini berdasarkan update maintenance yang tidak terlalu banyak dan cepat selesai. Sebenarnya jam bisa berubah, tapi jadwal biasanya jatuh pada jam tersebut.

Adanya jadwal juga sangat penting agar maintenance juga update bisa terjadi lebih konsisten nantinya. Dari jam mulai sampai berakhirnya kapan tentunya harus bisa ditentukan agar pemain juga bisa tahu dengan informasinya.

Setidaknya jika tidak ada jadwal tertulis, dari pihak publisher atau developer melakukan update dengan rutin di jadwal mereka. Hal ini juga agar para pemain bisa tahu dan tidak perlu mencari informasinya sendiri.

Free Fire sendiri terbilang sangat rutin melakukan update dengan jadwal mereka. Biasanya update akan terjadi di siang hari dan berakhir di sore hari. Tapi memang bisa saja jadwal ini berakhir lebih cepat atau lebih lambat.

Tiap bulan rutin melakukan update memang hal yang patut diapresiasi dari Free Fire. Dengan begini maka gamenya tidak akan membosankan dan para pemainnya bisa lebih betah bermain. Hal ini juga membantu ekosistem gamenya sendiri.

Mereka seringkali mengikuti jadwal mereka dan jarang terjadi telat update. Walaupun terjadi pengunduran dari jadwal update, hal ini dirasa tidak terlalu signifikan dan tidak terlalu berlebihan diundurnya waktu tersebut.

Alasannya juga beragam sih mengenai waktu maintenance yang diundur atau dipercepat. Jadi jadwal biasanya jadi patokan saja walau memang seharusnya diikuti. Tapi ya terkadang tidak semuanya berjalan sesuai rencana.

Maintenance Bisa lebih Cepat.

Hal ini bisa saja terjadi dimana maintenance berjalan bisa lebih cepat dibandingkan jadwal yang tertera. Hal ini mungkin dipengaruhi beberapa faktor misalnya jika adanya kelancaran dan tanpa masalah.

Walau memang jarang terjadi, maintenance yang lebih cepat dari biasanya tentunya disenangi banyak orang. Tapi terkadang walau maintenance dan update sudah selesai, game biasanya masih ditutup dan dibuka sesuai jadwal nantinya.

Hal ini karena konsistensi waktu diperlukan dan jika dipercepat nantinya para gamers berharap maintenance dan update selanjutnya akan lebih cepat juga. Jadi biasanya hal ini jarang sekali terjadi di video games.

Tapi bisa saja memang maintenance dipercepat sehingga waktu selesai juga lebih cepat. Hal ini kembali lagi kepada para publisher dan developer untuk memutuskan kapan maintenance ini akan berjalan.

Kalau memang keadaan sedang bagus, maka bisa saja maintenance Free Fire akan mulai pada jam 11 siang lebih cepatnya tersebut. Tapi kalau sedang lambat ataupun lama pada hari mau mulainya tersebut, memang akan berlangsung dari jam 12 – 1 sampai selesai.

Maintenance Bisa Lebih Lambat

Walau bisa lebih cepat, tapi paling sering lebih lambat. Hal ini seringkali terjadi di banyak game dimana jadwal yang mereka miliki rupanya tidak sesuai ekspektasi. Hal ini muncul karena memang banyaknya hal yang tidak terduga.

Misalnya adanya masalah ketika update, maintenance, dan lainnya. Hal ini memang tidak kita ketahui dan bisa saja merepotkan nantinya. Jadi maintenance yang diundur mulai dan berakhirnya bisa saja terjadi.

Patch yang masuk ke game bisa saja ada error atau bug. Walau memang sudah di test di advanced server hal ini tidak bisa jadi jaminan yang pasti ya. Jadi persiapkan diri kalian untuk update nantinya.

Free Fire juga sempat mengalami hal ini dimana update mereka lebih lama selesainya. beberapa bulan lalu bahkan Free Fire sempat mengalami kendala di maintenance mereka sampai hampir malam datang.[

Tapi sebenarnya hal ini wajar dan bukan masalah besar mengingat melakukan update patch dan maintenance bukanlah hal yang mudah. Jadi kalian para Survivors seharusnya bisa mengerti hal ini kedepannya.

Jadi memang mengenai kapan selesai dan berakhir maintenance Free Fire yang kita tahu adalah sekitar sore sampai malam. Tapi jika sesuai jadwal dan tidak ada kendala maka akan mengikuti jadwal tersebut yang kita bahas.

Jadi selama update tersebut berjalan, kalian bisa main game lain saja dulu. Atau cari kesibukan lainnya dan fokus kepada hal tersebut. Update game ini sebaiknya tidak ditunggu karena akan lama sekali rasanya.

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima!Detail Tetang Cookie