Media Berita Esports Indonesia

Katana Cyber Bounty Hunter Free Fire, Hadiah Eksklusif Event FF Desember 2024

Free Fire adalah game Battle Royale yang di kelola oleh Garena sebagai developer. Free Fire menjadi salah satu game mobile terlaris di Indonesia. Free Fire menghadirkan berbagai event menarik setiap bulannya. Free Fire juga menjadi game dengan pro scene esports yang mendunia.

Luck royale menjadi salah satu event yang ada di dalam game Free Fire. Event di Luck royale akan memberikan berbagai hadiah eksklusif bagi para pemain. Kalian bisa mendapatkan hadiah-hadiah menarik di dalam event tersebut setelah mengikuti persyaratan berikut.

AYO BACA INI :  Kode Gambar Ketupat FF, Nama Lebaran Terbaru

Salah satu event yang masih tersedia di dalam game Free Fire hingga 31 Desember 2024 adalah Chrono Collection. Terdapat berbagai hadiah eksklusif yang ada di event ini. Salah satu hadiah menarik tersebut adalah Katana Cyber Bounty Hunter.

Bagi kalian yang sedang mencari cara mendapatkan Katana Cyber Bounty Hunter Free Fire, kalian harus mengikuti langkah berikut. Kami akan memberikan cara mendapatkan Katana Cyber Bounty Hunter di dalam game Free Fire bulan Desember 2024.

AYO BACA INI :  5 Cara Dapatkan Statue Energonite Free Fire (FF)

Cara Mendapatkan Katana Cyber Bounty Hunter Free Fire Desember 2024

  1. Pertama-tama, kalian bisa login menggunakan akun Free Fire kalian
  2. Kedua, kalian bisa buka tab Luck Royale yang ada di dalam game
  3. Ketiga, kalian menuju Luck Royale Chrono Collection
  4. Pastikan kalian memiliki sejumlah diamond
  5. Spin seharga 9 diamond untuk satu kali spin
  6. Ulangi spin hingga kalian mendapatkan Katana Cyber Bounty Hunter
  7. Klaim hadiah dan gunakan di dalam game Free Fire
AYO BACA INI :  Cara Klaim Bacpack Event Electrify Bunny Free Fire (FF)

Itulah cara mendapatkan Katana Cyber Bounty Hunter bulan Desember 2024. Kalian bisa mengikuti event Chrono Collection di Luck Royale Free Fire hingga 31 Desember 2024. Bagi kalian para kolektor item eksklusif di Free Fire, kalian wajib mengikuti langkah-langkah ini.

Tinggalkan pesanan

Website ini menggunakan Coookie untuk kestabilan akses, Apakah kamu menerimanya? Terima! Detail Tetang Cookie