5 Cara Vest Tebal Free Fire dengan Pet Poring FF 2020

Didalam game Free Fire ini ada salah satu Pet yang cukup unik, dia adalah Poring dengan kemampuan perbaikan Vest terbaik di Free Fire. Meskipun pet ini sangat bagus, tapi kalian semua tentu saja harus bisa menggunakannya dengan baik dan benar.

Jika kalian semua sedang bermain game battle royale, pasti terkadang kalian pernah mendapatkan Rekomendasi game Free Fire. Untuk sekarang ini, game Free Fire memang menjadi salah satu battle royale yang sangat seru untuk kalian mainkan. Dengan memainkan game tersebut, pastinya kalian semua pasti tidak akan pernah merasa bosan. Kali ini ada cara Vest tebal Free Fire dengan Pet Poring FF 2020 yang bisa kalian gunakan.

Hal tersebut dikarenakan game Free Fire ini, selalu diberikan banyak update terbaru yang sangat keren. Hal inilah yang membuat para playernya, tidak pernah bosan main Free Fire. Bahkan ada juga beberapa cara Main Free Fire Ga Bosan, yang bisa kalian coba sekarang ini.

Apabila kalian bertanding didalam game Free Fire ini, pasti memerlukan beragam item dan perlengkapan yang penting. Contoh sederhananya, kalian membutuhkan sebuah Vest supaya bisa lebih kuat untuk bertahan dari serangan musuh.

Didalam game Free Fire ini ada salah satu Pet yang cukup unik, dia adalah Poring dengan kemampuan perbaikan Vest terbaik di Free Fire. Meskipun pet ini sangat bagus, tapi kalian semua tentu saja harus bisa menggunakannya dengan baik dan benar.

Jangan sampai nantinya, salah menggunakan Pet ini. Daripada salah terus kalau pakai Pet Poring ini, pada kesempatan kali ini kami akan memberikan Tips menggunakan Pet poring dengan benar.

Penasaran? Simak saja pada artikel dibawah ini ya.

Baca Juga: 4 Senjata Terbaik FF Digunakan Pada Rank Gold Free Fire keatas!

Tips Menggunakan Vest dengan Poring Free Fire

  1. Kalau Armor Rusak Sembunyi

Pet Poring mempunyai kemampuan untuk memperbaiki Armor, nah kalau misal armor sudah rusak kalian harus bersembunyi dulu. Hal ini memang harus dilakukan oleh kalian semua, karena jika tidak maka Musuh akan lebih mudah untuk membunuh.

Jika sedang melakuakn pertempuran, Poring tidak bisa memperbaiki Armor tersebut. Sehingga hal itulah yang harus membuat kalian, untuk bersembunyi terlihat dahulu supaya Armor bisa diperbaiki oleh Poring.

  1. Gunakan Karakter Shani

Kemampuan yang dimiliki oleh Shani ini, memang sama seperti apa yang dimiliki oleh karakter Poring tersebut. Shani bisa memperbaiki armor dalam tingkatan yang berbeda, dengan mengkombinasikan hal ini dijamin armor serusak apapun bisa diperbaiki dengan mudah.

Dengan mengkombinasikan skill karakter dan skill pet, kalian akan mendapatkan hasil yang cukup memuaskan. Shani menjadi salah satu pilihan yang cocok, karena memiliki skill yang kuat dalam memperbaiki vest. Dengan begitu, kalian bisa menjadi lebih kuat dalam menahan serangan musuh.

Selain hal tersebut nantinya, kalian semua pasti akan lebih mudah untuk memperbaiki armor dalam beberapa detik saja. Kombinasi kedua hal ini, memang tidak ada obatnya.

  1. Cari Item Upgrade Vest

Jika kalian bertanding, jangan lupa untuk mengambil Item Box yang berfungsi untuk menaikan level pada Vest kalian. Semakin tinggi level pada vest yang digunakan, tentu saja kalian lebih kuat lagi untuk menggunakan Vest tersebut ketika bertanding nanti.

Kemampuan dari item box upgrade ini memang sangat berguna, bahkan pro player saja masih loh berburu item ini kalau dapat Vest level 1 ataupun level 2.

  1. Berikan Armor Rusak Ke Teman Yang Pakai Poring

Apabila kalian main bareng sama teman yang pakai pet tersebut, berikan Armor yang rusak ke teman kalian. Tapi sebelum melakukan hal ini, kalian negosiasi dulu sama dia. Apakah benar – benar mau untuk memperbaiki Vest atau tidak.

Jika dia memang bersedia, berikan armor tersebut kepada teman yang membawa pet poring. Tapi ingat, jangan dikerjai dengan cara membawa kabur Vest miliknya.

  1. Jangan Sering Dipakai Rush

Boleh sih kalian bermain dengan cara Rush, tapi usahakan untuk selalu bermain dengan aman juga. Poring akan memperbaiki armor, jika kalian ini bersikap tenang dan tidak melakukan pertempuran. Apabila kalian sudah melakukan Rush, usahakan untuk dia di tempat aman dulu.

Setelah poring sudah memperbaiki Armor tersebut, barulah disitu kalian semua boleh Rush lagi. Tapi selalu ingat hal penting ini, jangan terlalu Rush kalau misal kalian tidak Percaya Diri.

Baca Juga: 10 Game Multiplayer Terbaik Dikala Bosan Main Mobile Legends dan Free Fire

Dengan menggunakan Pet Poring ini, tentu saja kalian semua pasti akan lebih bertahan dengan Vest yang cukup kuat. Tapi kalau misalnya Kalian selalu memaksa perang meskipun Vest belum 100%, jangan salahkan game ini kalau misalnya kalian mati.

Hanya itu saja, Terima Kasih dan Salam Booyah.


Jika kalian ingin mendapatkan banyak Informasi tentang game Free Fire, bisa langsung join ke Grup Kami ya. Jangan Lupa Ikuti dan Like Fanspage Kami Di Facebook , supaya tidak ketinggalan informasi lainnya.

BERITA TERBARU FREE FIREff