Browsing author

Afifah Nurul Izza

sempet 2 tahun aktif scrim & turnamen ladies PUBG Mobile, tapi sekarang udah jadi bot hehe

4 Senjata Mid Range PUBG Mobile, Harus Coba!

PUBG Mobile secara dasar memiliki 3 jenis kondisi pertempuran. Pertama adalah jarak dekat atau close combat, yang kedua adalah jarak menengah atau mid range PUBG Mobile, dan yang terakhir adalah jarak jauh atau short range.

Scrabble Go, Game Menyusun Kata!

Scrabble Go merupakan game dengan cara menyusun kata yang sudah banyak dimainkan. Di dalam game Scrabble Go ini, kalian dapat bermain secara online dengan seluruh pemain lainnya dari seluruh dunia.

4 Hal Unik di Training Room PUBG Mobile Terbaru 2020

Bukan hanya mode classic yang memiliki banyak tips dan trik atau hal-hal uniknya yang bisa dilakukan, ternyata saat kita sedang berlatih di training room pun juga banyak hal unik yang bisa kita lakukan. Ada 4 Hal Unik di Training Room PUBG Mobile Terbaru 2020 yang harus kalia tau.

Bullet Speed Assault Rifle 5.56mm PUBG Mobile

Berbicara tentang strategi pertempuran PUBG Mobile, senjata yang kalian gunakan sebenarnya adalah sebuah strategi. Ketika salah menggunakan senjata, maka bisa berakibat fatal. Selain damage, bullet speed juga hal yang penting. Namun, bagaimana dengan Bullet Speed Assault Rifle yang menggunakan peluru 5.56mm?