5 Senjata AR Paling Mematikan PUBG Mobile, Wajib Looting!
Kalian para pemain PUBG Mobile pasti membutuhkan waktu yang cukup lama untuk mengenal karakteristik dari setiap senjata. Mungkin ada beberapa dari kalian yang justru belum mengenal bagaimana masing-masing karakteristik senjata. Hal ini karena sudah terbiasa memakai senjata favorit kalian sehingga tidak sempat menyisihkan waktu untuk mempelajari senjata lainnya?. Nah kali ini kami akan mebahas Senjata AR Paling Mematikan PUBG Mobile yang bisa kalian gunakan atau menjadi favorit kalian nanti.