Browsing author

Ilham

GunBoundM active player

Title Langka Unique Destiny PUBG Mobile, Sanggup Dapatkan?

Nah pernahkah kamu mendengar nama title yang satu ini? Atau mungkin pernahkah kamu menemukan pemain yang mendapatkan title ini? Bisa dipastikan kamu sangat jarang menemukan pemain dengan title ini karena memang title Unique Destiny merupakan salah satu title terlangka di game PUBG Mobile.

10 Game Android Booming di Indonesia

Dari banyaknya game Android yang telah hadir di Indonesia hingga saat ini, kami merangkum 10 game Android yang pernah booming sejak era awal dan beberapa di antaranya masih populer hingga sekarang.