Media Berita Esports Indonesia

Ini Tim Yang Didukung Lemon Pada MSC 2021.

Lemon yang menjadi salah satu pemain pro yang berasal dari tim RRQ ini, mendukung tim yang akan bermain di MSC 2021 kali ini

0

MSC 2021 kali ini sangatlah ramai dengan tim yang terkenal seperti EVOS dan Bigetron Alpha yang menjadi finalis pada MPL ID Season 3 kali ini. Keduanya berjuang untuk memenangkan game.

Lemon yang menjadi salah satu pemain pro yang berasal dari tim RRQ ini, mendukung tim yang akan bermain di MSC 2021 kali ini. Dirinya ingin tim tersebut untuk bisa memenangkan game dan membawa nama Indonesia untuk memenangkan tournament.

Seperti yang kalian ketahui, sangatlah banyak tim yang akan mengikuti tournament MSC 2021 kali ini. Pastinya, tim asal indonesia juga akan mengikuti tournament yang satu ini pada MSC 2021 yang akan datang.

Berikut ini kami akan memberikan info Ini Tim Yang Didukung Lemon Pada MSC 2021. Lemon ingin mengucapkan dukungannya ke tim Indonesia untuk bisa memenangkan MSC 2021 kali ini.

Ini Tim Yang Didukung Lemon Pada MSC 2021.

Sedikit lagi MSC 2021 akan digelar pada waktu dekat. Pada MSC 2021 kali ini, seorang pro player yang dikenal dalam permainannya dalam menggunakan hero Kagura, Lemon. Dirinya memberikan dukungannya untuk tim Indonesia.

Yang diunggah oleh video MPL di Youtube, Lemon mengatkan:

Ya yang penting tim Indonesia lah itu doang

Lemon menginginkan tim Indonesia yang menang. Tidak terlalu penting tim yang mana yang akan memenangkan MPL ini, yang penting tim tersebut mewakili Indonesia. Jadi, dirinya akan mendukung tim Indonesia.

Lemon juga memberikan pesan untuk para Netizen indonesia mengenai komentarnya untuk tim Esports Indonesia. Lemon mengatakan:

Stop hating lah kalau pun kalah tim Indonesianya

Lemon ingin Indonesia berhenti untuk memberikan komentar negatif ketika tim Indonesia kalah. Sering sekali dijumpai komentar buruk mengenai tim esports ketika tim tersebut kalah dalam tournament.

Jadi, ada baiknya kalian terus mendukung tim Indonesia dan berhenti memberikan komentar negatif yang kurang berguna untuk tim tersebut. Sebab, tim tersebut sudah memberikan segalanya, tapi kalian hanya memberikan hate komen.

Itulah info mengenai Ini Tim Yang Didukung Lemon Pada MSC 2021, yang bisa kalian ketahui. Terus mendukung tim Indonesia untuk terus berjuang. Jangan memberikan komentar hate, dan mendukung tim dengan baik.

Ikuti Juga Media Sosial Kami di Instagram Esportsku!

Related Posts
M416 dan SKS untuk Mid Range PUBG Mobile

M416 dan SKS memiliki jenis dan fungsi yang berbeda, namun keduanya tetap mampu kalian maksimalkan untuk pertempuran di jarak menengah. Read more

Jawhead Menjadi Hero Initiator Terbaik di M2 Mobile Legends (ML)
jawhead mobile legends

M2 World Championship 2021 saat ini menjadi turnamen yang paling wajib untuk kalian tonton khususnya bagi para gamer Mobile Legends. Read more

4 Solusi Gagal Top Up Mobile Legends
Top Up Mobile Legends Gagal Terus ML, Ini Solusinya!

Supaya kalian bisa mendapatkan berbagai macam Skin menarik didalam Mobile Legends, maka harus mengikuti Event dimana menghadiahkan sebuah Skin Permanen. Read more

10 Kelebihan dan Kelemahan Minotaur Mobile Legends (ML)
Tank Mobile Legends (ML) Termudah dan Mematikan

Mobile Legends merupakan salah satu game MOBA yang menghadirkan berbagai hero di dalamnya, salah satunya adalah Minotaur, hero tanker ini Read more

Tinggalkan pesanan