Apa Kegunaan Kuota OMG? Berikut Penjelasan Dan Cara Aktivasi

Share This Post

Untuk saat ini penggunaan kartu provide memang sudah ada berbagai pilihan yang bisa untuk kalian ketahui. Tentunya ada berbagai hal menarik yang bisa kalian dapatkan dengan beberapa promo tentunya. Seperti berikut ini ada Apa Kegunaan Kuota OMG? Berikut Penjelasan Dan Cara Aktivasi, tentunya dengan penjelasan tersebut bisa kalian ketahui.

Penggunaan kuota dari provider Telkomsel sendiri untuk saat ini sudah ada berbagai macam pilihan yang bisa kalian coba sesuai dengan promo yang sedang berlangsung. Sehingga hal tersebut tentunya membuat beberapa hal menarik yang bisa kalian dapatkan untuk bisa menikmati layanannya.

Berikut ini kita juga akan memberikan penjelasan mengenai fungsi dari Kuota OMG serta cara untuk memakainya. Tentunya dengan hal tersebut kalian dapat mengetahuinya kali ini, simak penjelasannya berikut ini pada artikel dibawah ini untuk bisa lebih tahu untuk detailnya.

Apa Kegunaan Kuota OMG? Berikut Penjelasan Dan Cara Aktivasi

Kuota OMG sendiri memang menjadi salah satu paket layanan Telkomsel yang merupakan singkatan dari Oh My Gigabytes. Paket tersebut juga dikatakan cukup murah tentunya hal tersebut menjadi menarik bagi para penggunanya.

Selain itu juga kalian bisa merasakan layanan beberapa layanan seperti OMG Chat, Nonton dan Sosmed. Dari ketiga layanan tersebut kalian bisa nikmati pada paket OMG Nonton. Tentunya hal tersebut menjadi praktis untuk kalian coba.

Cara Aktivasi OMG Nonton

Sama seperti melakukan aktivasi paket yang lainnya kalian hanya perlu melakukan pendaftaran untuk bisa menikmati layanan tersebut. Untuk cara mendaftarnya sendiri juga kalian bisa lakukan dengan dua cara seperti berikut ini:

Dial Up

Kalian bisa langsung dengan memasukan nomor dial up kali ini untuk mengaktifkan paket layanan tersebut. berikut ini adalah langkah-langkahnya

  1. Buka menu panggilan atau dial up kalian
  2. Masukan *363# dan hubungi nomor tersebut
  3. Nantinya kalian bisa memilih paket lainnya
  4. Setelah itu akan muncul paket kuota OMG
  5. Kalian konfirmasi dan nantinya bisa untuk menikmati layanannya

Aplikasi MyTelkomsel

Selain itu juga kalian bisa juga dengan melalui aplikasi MyTelkomsel untuk mengaktivasi layanan paket OMG tersebut. berikut ini adalah langkah-langkahnya

  1. Kalian pastikan sudah memiliki aplikasinya
  2. Setelah itu kalian login untuk nomor kalian
  3. Masuk ke menu shop untuk mencari paket
  4. Pilih paket kuota OMG
  5. Setelah itu kalian lakukan transaksi pembelian
  6. Nantinya paket kalian sudah aktif

Tentunya masing-masing paket sendiri juga memiliki beberapa harga sesuai dengan kuota yang diinginkan ada 65 GB seharga Rp216.000, 35 GB seharga Rp166.000 dan 20 GB seharga Rp106.000.

Itulah penjelasan mengenai apa itu kuota OMG dari fungsi dan cara untuk mengaktivasinya. Tentunya dengan penjelasan tersebut kalian dapat mengetahuinya kali ini dan semoga dengan penjelasan tersebut kalian dapat memahaminya.

Related Posts